Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL KEGIATAN

PEKAN OLAHRAGA DAN SENI (PORSENI)

DISUSUN OLEH:
1. Felix Ricard Santoso
2. Nalvin Alfathan
3. Indra Saputra
4. Dela Fuspita
5. Hendri Apriawan

SMK NEGRI 2 KONAWE SELATAN


A. DASAR PEMIKIRAN
Upaya peningkatan mutu pendidikan merupakan suatu kegiatan yang tidak pernah lepas
dari perhatian Kita semua, oleh karena itu perlu adanya strategi yang tepat untuk
melaksanakannya, salah satu program yang akan dilaksanakan oleh Osis SMK Negeri 2
Konsel berkenan dalam hal ini yakni pekan olahraga dan seni (PORSENI)
Secara umum manfaat pendidikan pekan olahraga dan seni bagi peserta didik adalah
untuk bentuk potensi diri dan kebersamaan antar ìndividu dalam melakukan suatu kegiatan
yang bersifat positif
Segingga kami sadar bahwa pekan olahraga dan seni (PORSENI) juga perlu
dilaksanakan demi meningkatkan potensi akademik maupun non akademik bagi pelajar itu
sendiri.

B. MAKSUD DAN TUJUAN(PORSENI)


Pelaksanaan kegiatan pendidikan pekan olahraga dan seni, (PORSENI)
dimaksudkan untuk mencetak dan menghasilkan calon penerus bangsa yang berdedikasi
tinggi dengan segenap kemampuan dan keterampilannya.

C. KEGIATAN DAN TEMA KEGIATAN


Dalam kegiatan ini, merupakan kegiatan olahraga dan seni yang diselnggarakan dengan
berbagai kegiatan dan perlombaan pada cabang olahraga dan seni dengan tema “
Kembangankan kreativitas semanggat olahraga dan solidaritas ”

D. SARAN DAN TARGET KEGIATAN


Saran pada kegiatan ini yaitu pada siswa atau siswi SMK NEGERI 2
KONAWESELATAN. Adapun target kegiatan ini yaitu diharapkan agar setelah
kegiatanini berlangsung siswa siswi dapat terus menggembangkan kretivitasnya dan
semangat berjuang serta rasa solidaritas yang tinggi .

E. WAKTU, TEMPAT JADWAL


Kegiatan ini dilaksanakan tanggal 21 desember sampai 23 desember 2023 bertempat di
SMK NEGERI 2 KONAWESELATAN.

F. JADWAL PELAKSANAAN
a. Lomba sepak bola dilaksanakan pada tanggal 21 desember di lapangan bola pada
pukul 09.00 sampai selesai.
b. Lomba bernyanyi dilaksanakan pada tanggal 22 desember di depan kantor pukul
09.00 sampai selesai.
c. Lomba voly dan balap karung dilaksanakan pada tanggal 23 di lapanggan voly
pukul 09.00 sampai selesai.
G. BIAYA YANG DIPERLUKAN
a. Rencana pengeluaran
-Rincian dana hadiah
Lomba sepak bola, menyanyi, voly dan balap karung
Sepak bola
Juara 1@Rp.50.000
Juara 2@Rp.25.000
Juara 3@Rp.10.000
b. Lomba bernyanyi
Juara 1@Rp.100.000
Juara 2@Rp.35.000
Juara 3@Rp.20.000
c. Lomba voly dan balap karung
Juara 1@Rp.130.000
Juara 2@Rp.85.000
Juara 3@Rp.50.000
jumlah keseluruhan hadiah yaitu Rp.505.000,00
-Rincian dana alat-alat perlengkapan
Bola voly Rp50.000
Bola kaki Rp100.000
Karung beras Rp25.000
Sewa sound sistem Rp1.000.000
Spanduk Rp250.000
jumlah keseluruhan yaitu Rp.1.425.000,00

-rincian dana konsumsi


Air minum 4 dos Rp80.000
Snack(kue) Rp200.000
jumlah keseluruhan yaitu Rp.280.000,00
jumlah keseluruhan dari anggaran adalah :Rp2.210.000,00

rencana pemasukan anggaran kemendikbud konawe selatan 2.500.000,00


H. PANITIA
Pelaksanaan kegiatan pekan olahraga dan seni (PORSENI)ini diserahkan kepada
pengurus osis serta organisasi yang dinaungi osis (PMR, Pramuka) dengan susunan
panitia sebagai berikut:
Pembina Osis :Seneng S.pd
Ketua Panitia :Mansur S.pd
Sekertaris :Andreanus S.com
Bendahara :H. Asdar M.si
Seksi-seksi Acara:
Riski Adi Saputra
Muamal Sazbar
Muh. Rasul

I.PENUTUP
Demikian proposal yang kami buat sebagai bahan acuan dan kerangka dasar demi
terlaksananya kegiatan yang dimaksud, atas perhatian dan bantuannya kami hanturkan
terima kasih.
Andoolo, 21 November 2023
Ketua Sekertaris

Mansur S.pd Andreanus S.com


Mengetahui Pembina osis

Seneng S.pd

Anda mungkin juga menyukai