Anda di halaman 1dari 20

MODUL AJAR

BAHASA INGGRIS SMPN 1 BOROBUDUR


PERTEMUAN 1

A. IDENTITAS
Mata Pelajaran Bahasa Inggris
Fase/ Kelas D/VIII
Elemen Menulis
Materi Write the main events of personal experiences.
Alokasi Waktu 2 JP ( 1 pertemuan ), @ 40 menit
Modul Pembelajaran Luring
Target Peserta Murid reguler

B. KOMPONEN
I. TUJUAN PEMBELAJARAN
Mengembangkan kemampuan siswa untuk menulis tentang pengalaman pribadi
masa lalu.
II. PEMBELAJARAN BERMAKNA
Meningkatkan pemahaman tentang penggunaan simple past tense dalam tulisan.
III. PROFIL PELAJAR PANCASILA
1. Bernalar kritis: Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan yang membangkitkan
pemikiran kritis, menggali lebih dalam, dan merangsang diskusi yang mendalam.
2. Kreatif: Peserta didik dapat beralih antara berbagai sudut pandang dan strategi,
menunjukkan fleksibilitas dalam pemikiran kreatif mereka.
3. Mandiri: Peserta didik dapat bekerja secara mandiri tanpa bantuan terus-
menerus, namun juga memiliki kemampuan untuk berkolaborasi dan berkontribusi
dalam kelompok.
IV. KEMAMPUAN PRASYARAT
1. Memberikan pengantar singkat tentang konsep simple past tense.
2. Memberikan latihan singkat untuk memastikan pemahaman siswa tentang
pembentukan simple past tense.
V. PERTANYAAN PEMANTIK
1. Guru mengajukan pertanyaan terbuka yang mendorong siswa untuk merenung
lebih dalam tentang pelajaran hari ini. “Think about your favorite activity last
weekend. How would you write it using the simple past tense?”
2. Siswa diminta untuk menulis jawaban singkat atau berdiskusi dengan teman-
teman mereka.
VI. MODEL PEMBELAJARAN
Doscovery Learning (DL)
VII. RENCANA ASESMEN
1. Asesmen Diagnostik
Alat Ukur:
Rubrik Penilaian Tes Diagnostik (Lampiran 1)
2. Asesmen Formatif
Alat Ukur:
Rubrik Penilaian Formatif (Lampiran 2)
3. Asesmen Sumatif
Alat Ukur:
Rubrik Penilaian Sumatif (Lampiran 3)
4. Remidial dan Pengayaan
Alat Ukur:
Rubrik evaluasi dan analisis ketercapaian (Lampiran ... )
VIII. KEGIATAN PEMBELAJARAN
a. Kegiatan Awal ( 15 menit )
1. Guru memulai kegiatan dengan budaya positif “bersyukur” yaitu dengan salam
dan berdo’a sebelum memulai pembelajaran
2. Guru menyampaikan kesepakatan kelas
3. Guru mengecek kehadiran siswa
4. Guru Menyampaikan motivasi tentang tujuan dan manfaat materi yang diajarkan
5. Guru Menjelaskan Tujuan Pembelajaran yang akan dicapai dan metode
pembelajaran yang akan ditempuh
6. Dalam pembelajaran diferensiasi Peserta didik dikelompokan kedalam 3
kelompok besar berdasarkan gaya belajar
Kegiatan Visual: Membuat komik tentang pengalaman pribadi.
Kegiatan Auditorial: Mendengarkan cerita rekaman dan menuliskan kembali
dalam Simple Past Tense.
Kegiatan Kinestetik: Menggambarkan pengalaman pribadi menggunakan
bahan-bahan di kelas.
b. Kegiatan Inti
1. Peserta didik diberikan video simple past tense, serta berbentuk text yang bisa
dipilih oleh peserta didik sesuai profil belajar mereka (Visual dan Auditori)
2. Tautan video dapat di klik lewat link berikut:
"Simple past tense " 1. https://www.youtube.com/watch?v=Km9Vp_Wnjw0

2. https://www.youtube.com/watch?v=H4COpmIG5FM

3. sedangkan text paragraf berformat PDF File. (Kinestetik)


https://docs.google.com/document/d/1CkS8ohr0cPkwRgqeF_xYyI8sbfzwDNta/edit?
usp=drive_link&ouid=102157404165378897713&rtpof=true&sd=true

4. Peserta didik menganalisis teks simple past tense bersama kelompok masing-
masing berdasarkan kesiapanbelajarnya, dimana:

1. Kelompok A menganalisis teks secara mandiriserta mengerjakan LK;

2. Kelompok B bekerja berkelompok sesekali dipandu oleh Guru;

3. Dan kelompok C bekerja secara Kelompok 3-4 orang yang didampingi oleh Guru
dalam menganalisis struktur text, unsur kebahasaan, dan fungsi sosial teks yang
dipilih

5. Peserta didik melakukan diskusi mencari informasi tentang struktur teks, fungsi
sosial dan juga unsur kebahasaan teks “simple past tense” yang mereka pilih.
6. Kelompok A diminta untuk langsung mengerjakan LK

https://docs.google.com/document/d/1NE8e_rsVX3TxaKJ3eDd2qVAjZZMY4gR9/edit
?usp=sharing&ouid=102157404165378897713&rtpof=true&sd=true “
7. Kelompok B diberikan beberapa Vocabulary list yang ada pada teks dan sesekali
dibimbing Guru, dan
8. Kelompok C diberikan pemahaman lebih dan juga pemaparan dari guru tentang
simple past tense
9. Peserta didik kelompok A mempresentasikan jawaban dari lembar kerja yang
diberikan
10. Peserta didik yang lain dapat memberikan pendapat maupun pertanyaan terkait
jawaban dari temannya.
11. Guru memberikan Umpan Balik positif kepada Peserta didik
c. Penutup
1. Peserta didik dibimbing oleh guru dalam menyimpulkan hasil pembelajaran.
2. Penilaian Refleksi dapat diajukan beberapa pertanyaan pemandu kepada peserta
didik berupa:
1. Apakah hal yang paling menarik tentang pembelajaran hari ini?mengapa?
2. Memberikan apresiasi atas semua usaha peserta didik selama pembelajaran ini.
3. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya Menutup
pelajaran dengan berdoa dan salam.

Borobudur, 8 Juli 2023


Mengetahui,
Kepala SMPN 1 Borobudur Guru Mata Pelajaran

Badrun Munir, S. Pd., M. Pd. Heru Nur Rohmat Dwi S., S. Pd., Gr.
NIP 196803151994121004 NIP. 19870911 201708 1 001
LAMPIRAN- LAMPIRAN

Lampiran 1:
Diagnostic Test - Simple Past Tense
Instructions: Write your answers correctly and clearly.
Part A: Choose the correct answer to complete the sentences below.
1. Yesterday, I __________ (eat) pizza at my favorite restaurant.
a. eating
b. ate
c. eats
2. They did not __________ (go) to the park yesterday.
a. go
b. goes
c. went
3. Dad __________ (buy) a new car last month.
a. buy
b. buys
c. bought
4. I always __________ (like) jazz music.
a. liking
b. like
c. likes

Part B: Fill in the blanks below with the correct form of the verb in Simple Past Tense.
5. Yesterday, they __________ (play) soccer in the field.
6. Ani __________ (read) an interesting book all night yesterday.
7. She didn't __________ (come) to my birthday party.
8. We __________ (watch) an exciting movie at the cinema.

Part C: Create your own sentences using verbs in Simple Past Tense.
9.
10.

Part D: Answer the questions below using Simple Past Tense.


11. What __________ you __________ (do) last weekend?
12. When __________ they __________ (visit) the museum last time?
Answer Key:
Part A:
1. b. ate
2. c. went
3. c. bought
4. b. like
Part B:
5. played
6. read
7. come
8. watched
Part C:
9. (Student's own answer)
10. (Student's own answer)
Part D:
11. did, do
12. did, visit

Assessment Rubric:
Part A:
 Each correct answer: 1 point

 Total possible points: 4


Part B:
 Each correct answer: 1 point

 Total possible points: 4


Part C:
 Each well-constructed sentence: 2 points

 Total possible points: 4


Part D:
 Each correct answer: 2 points

 Total possible points: 4

Overall Score: 16 points


Lampiran 2: Formative Test - Simple Past Tense
Instructions: Write your answers correctly and clearly.
Part A: Complete the following sentences with the correct form of the verbs in Simple Past
Tense.
1. Yesterday, they __________ (study) at the library.
2. I did not __________ (have) breakfast this morning.
3. The children __________ (play) in the park for two hours yesterday.
Part B: Answer the following questions using Simple Past Tense.
4. What __________ you __________ (do) last weekend?
5. When __________ you __________ (receive) the last gift?
Part C: Create your own sentences using verbs in Simple Past Tense.
6.
7.
Key Answers:
Part A:
1. studied
2. had
3. played
Part B:
4. did, do
5. did, receive.
Part C:
6. (Student's own answer)
7. (Student's own answer)

Assessment Rubric:
Part A:
 Each correct answer: 2 points
 Total possible points: 6
Part B:
 Each correct answer: 2 points
 Total possible points: 4
Part C:
 Each well-constructed sentence: 3 points
 Total possible points: 6
Overall Maximum Score: 16 points
Tabel Rubrik Penilaian Proses: Materi Simple Past Tense
Kriteria (4-6) (7-8) (9-10)
Penilaian (1-3) Layak (2) Cakap (3) Mahir (4)
Berkembang (1)

Partisipasi Aktif Siswa masih Siswa dapat Siswa aktif Siswa sangat aktif,
mengalami kesulitan berpartisipasi dan berpartisipasi dan memberikan
dalam berpartisipasi memberikan memberikan kontribusi
dan memberikan kontribusi, namun kontribusi positif berkualitas, dan
kontribusi. masih memerlukan dalam kegiatan menjadi pemimpin
bimbingan. pembelajaran. dalam kelompok.

Kemampuan Siswa masih Siswa dapat Siswa mampu Siswa dapat


Menyelesaikan mengalami kesulitan menyelesaikan menyelesaikan menyelesaikan
Latihan dalam latihan dengan latihan dengan baik latihan dengan
menyelesaikan benar, namun perlu dan akurat. sempurna dan
latihan dengan beberapa koreksi. memberikan solusi
benar. kreatif.

Keterampilan Siswa belum mampu Siswa dapat Siswa dapat Siswa menguasai
Berbicara menggunakan menggunakan menggunakan Simple penggunaan Simple
Simple Past Tense Simple Past Tense Past Tense secara Past Tense dan
secara efektif dalam dalam percakapan, lancar dan efektif mampu
percakapan. namun masih dalam percakapan. berkomunikasi
terdapat beberapa dengan sangat baik.
kesalahan.

Kemampuan Siswa masih Siswa dapat menulis Siswa dapat menulis Siswa mampu
Menulis kesulitan menulis kalimat dengan kalimat dengan baik menulis dengan
kalimat dengan Simple Past Tense, dan jelas mahir,
Simple Past Tense. namun masih menggunakan Simple mengaplikasikan
membutuhkan Past Tense. variasi kalimat, dan
bimbingan. mengungkapkan ide
secara kreatif.

Pemahaman Siswa memiliki Siswa memiliki Siswa memiliki Siswa memiliki


Konsep pemahaman yang pemahaman yang pemahaman yang pemahaman
terbatas tentang cukup tentang baik dan dapat mendalam dan
konsep Simple Past konsep Simple Past mengaplikasikan mampu menjelaskan
Tense. Tense. konsep dalam konsep dengan jelas
berbagai konteks. kepada teman
sekelas.
Lembar Observasi Diri Siswa:
Evaluasi Pembelajaran
a. Identitas Siswa:
 Nama:
 Kelas/Tingkat:
 Tanggal:

b. Pertanyaan Observasi:
1. Bagaimana penilaianmu terhadap pemahamanmu terhadap materi setelah pelajaran
ini?
2. Apakah ada bagian dari pelajaran ini yang membuatmu merasa kesulitan?
3. Apakah kamu telah mencoba strategi belajar tertentu selama pelajaran ini?
4. Apa yang paling membantumu dalam memahami materi ini?
5. Apa tujuan belajar pribadimu setelah pembelajaran ini ke depannya?

c. Refleksi Akhir:
1. Apa saja hal-hal yang perlu diperbaiki dalam pemahamanmu tentang Simple Past
Tense, terutama terkait dengan irregular verbs?
2. Bagaimana rencanamu untuk menjadi lebih aktif dalam latihan untuk memperkuat
pemahamanmu tentang Simple Past Tense?
3. Apakah kamu memiliki strategi khusus atau rencana pencarian sumber belajar
tambahan untuk membantu pemahamanmu tentang Simple Past Tense?
LAMPIRAN LEMBAR KERJA INDIVIDU

1. Cika and Ciki ... in Pagilaran tea garden yesterday morning.


A. are
B. is
C. was
D. were

2. Riza ... not sad last night.


A. are
B. is
C. was
D. were

3. Erika and Sandy ... to Batang Dolphin Center two weeks ago.
A. went
B. go
C. gone
D. goes

4. Theo did not ... in Bandar Swimming pool last month.


A. swam
B. swim
C. swum
D. swims

5. Did your father read a newspaper this morning?


A. Yes, he does
B. Yes, he is
C. Yes, he did
D. Yes, he has

6. What did Nita eat one hour ago?


A. She ate a banana
B. She makes a note
C. She is sweeping the yard
D. She drinks ice

The text is for number 7-8


Ola : Hi, Nina, Where did you go yesterday?
Nina : Hello, Ola. I went to Batang Dolphin center with my brother, Shidqi.
Ola : It sounds great. What did you see there?
Nina : Well, I saw the dolphins show. Then I tried to ride a huge elephant.
That was interesting experience of my vacation.
Ola : Nice, May be I am going there next week.

7. Where did Nina and his brother go? They went to....
A. Sigandu Beach
B. Pagilaran Tea Garden
C. Forest Kopi
D. Batang Dolphin Center
8. Then I tried to ride a huge elephant. The underlined word has closest meaning to ....
A. small
B. tiny
C. very big
D. big

9. The best arrangement is ....


Wife - ? – cake – did – your – a – make
1 2 3 4 5 6 7
A. 1-2-3-4-5-6-7
B. 4-5-1-7-6-3-2
C. 5-1-4-7-6-3-2
D. 4-6-3-7-5-1-2

10. The best arrangement is ....


Not – Iwan – open – door – the – did
1 2 3 4 5 6
A. 5-4-6-1-3-2
B. 3-5-4-6-1-2
C. 2-6-1-3-5-4
D. 1-2-3-4-5-6
SUMATIF TEST
1. Write the main events of a fun family outing you experienced.
Contoh Jawaban:
 My family and I decided to spend a day at the beach. The first event was waking
up early and packing essentials like sunscreen and snacks. The second event
was the drive to the beach, filled with laughter and excitement. The third event
was building sandcastles, playing beach volleyball, and enjoying a picnic by
the shore. This experience strengthened our family bond and created lasting
memories.
Contoh Jawaban:
 Last summer, my family took a spontaneous road trip. The first event was the
surprise announcement of the trip, leading to quick packing and anticipation.
The second event was the scenic drive, exploring new places, and stopping for
interesting roadside attractions. The third event was arriving at our destination,
exploring the local culture, and spending quality time together. This unplanned
adventure turned out to be a delightful and memorable family experience.
Contoh Jawaban:
 One of the most memorable personal experiences was a camping trip with
friends. The first event involved planning the trip, deciding on the camping
location, and organizing camping gear. The second event was the journey to
the campsite, filled with excitement and singing around the campfire. The third
event was setting up tents, cooking marshmallows, and sharing stories under
the starry sky. This camping trip strengthened our friendship and provided us
with unforgettable moments in nature.

Tabel Rubrik Penilaian

Kriteria
Penilaian 4 (Sangat Baik) 3 (Baik) 2 (Cukup) 1 (Kurang)

Menyadari topik
tetapi Kesulitan
Menunjukkan Memahami topik pemahaman memahami atau
pemahaman secara umum dengan masih terbatas keliru dalam
Pemahaman mendalam tentang beberapa aspek yang dan kurang menangkap
Topik topik. kurang mendalam. mendalam. topik.

Struktur tulisan
Menyusun tulisan kurang jelas dan Kesalahan
dengan struktur yang terdapat struktural yang
Menyusun tulisan baik, meskipun ada beberapa signifikan dan
dengan struktur beberapa kelambatan kelambatan sulit untuk
yang sangat jelas, atau dalam mengikuti alur
Struktur Tulisan logis, dan koheren. ketidaksempurnaan. penyampaian ide. tulisan.
Kriteria
Penilaian 4 (Sangat Baik) 3 (Baik) 2 (Cukup) 1 (Kurang)

Terdapat
keterbatasan
dalam
Menggunakan penggunaan
Menggunakan kosakata yang kosakata dan
kosakata yang memadai dan kalimat kalimat yang Banyak
kaya, variasi kalimat yang bervariasi, monoton, dengan kesalahan
yang baik, dan meskipun ada beberapa gramatikal dan
Kemampuan tanpa kesalahan beberapa kesalahan kesalahan kekurangan
Bahasa gramatikal. gramatikal. gramatikal. kosakata.

Ide-ide
dikembangkan Ide-ide kurang
dengan baik dan dikembangkan
mendalam dengan Ide-ide cukup dan kurang Ide-ide tidak
dukungan yang kuat dikembangkan dengan didukung oleh jelas atau tidak
Pengembangan dari detail atau beberapa dukungan detail atau dikembangkan
Ide contoh. dari detail atau contoh. contoh. dengan baik.

Tidak ada
Menunjukkan tanda-tanda
kreativitas dan Menampilkan Kurangnya kreativitas atau
orisinalitas dalam beberapa elemen elemen kreatif orisinalitas
menyampaikan ide kreatif atau orisinalitas atau orisinalitas dalam
Kreativitas dan atau sudut dalam penyampaian dalam penyampaian
Originalitas pandang. ide. penyampaian ide. ide.

Menyajikan
ringkasan atau
kesimpulan dengan Menyajikan ringkasan Kesalahan atau Kesalahan yang
sangat baik dan atau kesimpulan yang keterbatasan signifikan atau
Penulisan memberikan baik, meskipun dalam penyajian kurangnya
Ringkasan/ wawasan mungkin tanpa ringkasan atau ringkasan atau
Kesimpulan tambahan. wawasan tambahan. kesimpulan. kesimpulan.

Tidak ada
penggunaan
Mampu Menggunakan sumber sumber daya
mengintegrasikan daya dengan baik, Penggunaan atau
sumber daya meskipun ada sumber daya penggunaan
Penggunaan dengan efektif dan beberapa kurang efektif dan yang tidak
Sumber Daya relevan. ketidaksesuaian. kurang relevan. relevan.

Catatan: Penilaian dapat disesuaikan berdasarkan kriteria yang ditetapkan oleh sekolah atau
guru. Rubrik ini dimaksudkan sebagai panduan umum untuk menilai kemampuan menulis
siswa dalam bahasa Inggris.
LEMBAR KERJA SISWA BERPENCAPAIAN TINGGI
1. Complete the sentences with the correct form of the verbs in
parentheses in the simple past tense:
Yesterday, Sarah (go) ______ to the library to study for her
exams.

2. Rewrite the sentences in the simple past tense:


She always enjoys playing the piano. → She ______
playing the piano.

3. Fill in the blanks with the correct past tense form of the verbs:
Last summer, my family and I (visit) ______ a beautiful
beach in Bali.

4. Choose the correct option to complete the sentence:


• Tom and Jerry ______ to the cinema last night.
a) go
b) goes
c) went
d) going
5. Form questions using the given words:
(you / see / the new movie) ______?
6. Change the following affirmative sentences into negative sentences:
She bought a new car last week. → She ______ a
new car last week.

7. Write sentences using the information provided:


yesterday / Mary / not / come / to school.

8. Fill in the blanks with the correct past tense of the verbs:
• We ______ (have) a great time at the party last night.
9. Complete the dialogue with the correct past tense verbs:
• A: "Did you hear that noise last night?"
B: "Yes, I ______ (hear) it too. I think it was just a cat."
10. Complete the sentences with the correct event:
a) Sentense
1. We visited the museum …
2. They watched a movie …
3. She played the guitar …
b) Match each sentences above with the correct day below:
a) Last Saturday
b) two days later
c) Yesterday
d) Two days ago.
e) Tomorrow

Anda mungkin juga menyukai