Anda di halaman 1dari 43

INTESTINUM

CRASSUM

dr. Melya Susanti M.biomed


 Sebutkan nama organ yang termasuk dalam
intestinum crassum?
 Tunika muscularis pada colon yang berbentuk
seperti pita disebut?
 Kenapa colon tranversum dan kolon sigmoid
didalam rongga peritonium bisa bergerak?
 Cabang arteri mesenterika sup dan inf yang
mendarahi colon?
 Kemana muara dari vena –vena colon?
Intestinum crassum ( usus besar)
 Terbentang dari ileum- anus
 Terdiri dari
 Caecum

 Appendix vermiformis
 Colon ascenden

 Colon descenden

 Colon sigmoid

 Rectum

 Canalis analis
Intestinum crassum ( usus besar)
 Panjang 1,5 m, terdiri dari 4 bagian
 Caecum

 Colon

 Rectum

 Canalis analis
 Fungsi
 Mengabsorbi air dan electrolit
 Menyimpan bahan yang tidak dicerna sampai dapat
dikeluarkan dari tubuh sebagai feses
Karakteristik structural usus besar
1. Diameter lebih besar (
2. Taenia: otot longitudinal membentuk pita
- taenia coli libera
- taenia coli omentalis
- taenia coli mesocolica
3. Haustra dan plica semilunares : Sakulasi dinding
intestenum crassum yang berhubungan dengan
lipatan mukosa berbentuk sabit
4. Apendik epiploika : kantong omentum yang kecil, berisi
lemak
Caecum
 Terletak diperbatasan ileum dan
intestinum crassum
 Berupa kantong buntu
 Terletak pada fossa iliaca dekstra
 Panjang 7 cm
 Seluruhnya diliputi peritonium
 Tidak punya mesentrium
( volvulus)
caecum
 Tunica muscularis longitudinal terbatas pada tiga
pita tipis→ taenia coli
 Taenia coli bersatu pada apendik vermiformis
membentuk stratum longitudinal tunika muskularis
yang sempurna
 Pars terminal ileum masuk ke intestinum crassum
pada tempat pertemuan caecum dengan colon
ascenden
 ileum memasuki caecum secara miring
 Ileum dipisahkan dari caecum oleh valva
ileocaekalis
Caecum
 Perdarahan
 A. Caecalis ant dan post → cabang
dari A. Ileocolica cabang dari a.
Mesentrika superior
 Vena mengikuti arteri yang sesuai
→ mengalirkan darahnya ke vena
mesentrika superior
 Persyarafan
 N. vagus ( N X)→ cabang syaraf
simpatis dan parasimpatis
membentuk pleksus mesenterikus
superior
Appendix vermiformis

 Organ sempit, berupa pipa


buntu yang berbentuk cacing.
Mempunyai otot
 Terletak disebelah kaudal
peralihan ileosaekal (
ileocaecal junction)
 Banyak jaringan limfoid
 Panjang 3-5 inci ( 8-13 cm)
 Letak apendik bervariasi
 Punya mesentrium sendiri →
mesoapendix
 Mesoapaendix berisi A, V
apendikularis
Appendix vermiformis
 Terdapat diregio
iliaca dextra
 Diproyeksikan pada
titik mc.burney
(1/3bawah garis
yang menghubungkan
SIAS- umbilikus)
Appendix vermiformis
 Perdarahan
 A. Apendikularis cab dari a. ileocolica
 V. Apendikularis mengalirkan darahnya ke V.
Mesenterika superior
 Limfe
 Mengalirkancairan limf ke nodi limfe didalam
mesoapendik untuk dialirkan ke nodi mesenterici
posterior
 Persyarafan
 Cabang simpatis dan parasimpati N vagus
Colon ascenden
 Panjang 5 inci ( 13 cm)
 Terletak dikuadran kanan
bawah. Regio lumbalis
dextra
 Membentang keatas dari
caecum sampai ke
permukaan inferior lobus
hepatis dexter
 Kolon membelok kekiri membentuk Flexura coli
dextra
 Melanjutkan diri menjadi kolon tranversum
 Permukaan depan dan pinggir diliputi peritonium
Colon ascenden
 Perdarahan
 A. Colica media dan
A.colica dextra Cab
dari A.mesenterica
superior yang
beranastomis satu sama
lain
 Vena mengikuti vena
yang sesuai bermuara
ke V.mesenterica
superior
 Limfe
 Mengalirkan cairan limfe ke nodi limfe mesenterica
superior
 Persyarafan
 Cabang simpatis dan parasimpatis dari N Vagus ( NX)
dari pleksus mesenterikus superior
Colon tranversum
 Panjang 15 cm (38cm)
 Regio umbilicalis
 Mulai dari flexura coli dextra sampai flexura coli
sinistra
 Flexura coli dextra lebih rendah dari flexura coli
sinistra
 Flexura coli sinistra digantung kediagfragma oleh
ligamentum phrenicocolica
 Digantung oleh mesokolon tranversum dari fasies
anterior pancreas
Colon tranversum
 Mesocolon tranversum melekat pada
pinggir superior kolon tranversum
 Posisi kolon tranversum sangat bervariasi
karena mesokolon sangat panjang
 Anterior : omentum mayus, dinding anterior
abdomen
 Post : pars desenden duodenum, caput
pancreas dan lengkung jejunum ileum
Colon tranversum
 Perdarahan
 2/3 proksimal : A. Colica media
cab a. Mesenterika sup
 1/3 distal : A colica sinistra cab
a. Mesenterika inferior
 Vena : mengikuti arteri yang
sesuai dan bermuara ke V
mesenterika superior dan V
mesenterika inferior
 Limfe
 2/3 proksimal : nodi mesenterii superior
 1/3 distal : nodi mesenterii inferior

 Persyarafan
 2/3 prok : saraf simpatis. N vagus melalui pleksus
mesenterikus superior
 1/3 distal : saraf simpatis ( pleksus messenterika
inferior) dan parasimpatis ( N. pelvikus)
Colon descenden
 Panjang 10 inci ( 25 cm )
 Terletak dikuadran kiri atas dan bawah
 Dari flexura coli sinistra sampai pinggir pelvis
 Lanjut menjadi sigmoid
 Diliputi peritonium pada permukaan depan dan
samping dan menghubungkanya dengan dinding
posterior abdomen
Colon descenden
 Perdarahan
 A colica sinistra dan A.sigmoid
cab A.mesenterica inferior
 Vena mengikuti arteri dan
bermuara ke V mesenterika
inferior
 Limfe
 Nodi mesenterii inferior
 Persyarafan
 Saraf simpatis dan
parasimpatis nervi splancnicus
pelvicus melalui pleksus
mesenterika inferior
Colon sigmoid
 Terletak dalam cavitas pelvis
 Panjang 10-15 inci (23-28 cm)
 Lanjutan kolon desenden
 Digantung oleh mesokolon sigmoid
yang berbentuk kipas ke dinding
posterior pelvis
 volvulus
Colon sigmoid
 Perdarahan
 A.sigmoid cab A. mesenterika
inferior
 Cabang V. cava inf
bermuara ke sistem porta
hepatis
 Limfe
 Ke nodi mesenterii inferior
 Persyarafan
 Saraf simpatis dan
parasimpatis pleksus
hypogastrikus inferior
Rectum
 Panjangnya 5 inci ( 13 cm)
 Berjalan ke bawah mengikuti lengkung os sacrum dan
os coccigis berlanjut sebagai canalis analis
 Bagian bawah rectum melebar membentuk ampula recti
 Dipelvis minor, depan os sacrum sampai dasar pelvis
 Sebagian intraperitoneal sebagian ekstra peritoneal
 Organ berongga berbentuk pipa
 Ampula recti
 Canalis recti
Rectum
 1/3 bagian bawah rectum tidak diliputi peritonium
 Terdiri dari
 Tunika muscularis longitudinal sebelah luar
 Tunika muskularis sirkular sebelah dalam

 Ketiga taenia coli sigmoid bersatu dan membentuk pita


lebar pada fasies ant dan post rectum
 Tunika mukosa rectum bersama stratum sirkularis
membentuk tiga lipatan permananen yang
dinamakan plica tranversa recti
Rectum
 Perdarahan :
A rectalis sup, med, inf
 Sacralis media

 Vena sesuai dengan nama arteri

 V rec sup → V. Mesenterika inf

 V rec media → V. Iliaca interna

 V rec inf → V. pudenda interna


Rectum
 Persyarafan
 Simpatis
dan parasimpatis berasal dari pleksus
hypogastrikus inferior
Canalis analis
 Panjang 1,5 inci ( 4 cm )
 Mulai dari diagfragma pelvis – orifisium ani
 Mempunyai 2 spingter
 Spingter ani internus
◼ Ototpolos
◼ Mengelilingi ¼ canalis analis

 Spinter ani ekternus


◼ Ototlurik
◼ Mengelilingi seluruh canalis analis
 Perdarahan
 A.rectalis sup → ½ atas
 V rectalis sup → vena mesenterika inf

 A.rectalis inf → ½ bawah

 V.rectalis inf → vena pudenda interna


Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai