Anda di halaman 1dari 16

LAPORAN

PELAKSANAAN BINTEKPERENCANAAN DAN


PELAPORAN BANTUAN OPERASIONAL
PENYELENGGARAAN( BOP ) RA / BATAHUN 2016
PADA SEKSI PENDIDIKAN MADRASAH
TANGGAL 10 MEI 2016

KANTOR KEMENTERIAN AGAMA


KABUPATEN BOYOLALI
TAHUN 2016
KEMENTERIANAGAMA REPUBLIK INDONESIA
KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN BOYOLALI
Jl. Perintis Kemerdekaan No. 3 Boyolali 57311
Telepon ( 0276 ) 321025 Faksimili ( 0276 ) 321025
Website: www.boyolali.kemenag.go.id

Nomor : /Kk.11.09/2/PP.00/05/2016 10 Mei 2016


Sifat : Penting
Lampiran :
Hal : Laporan

Kepada
Yth. Kepala Kantor Kementerian Agama Kab. Boyolali
di Boyolali

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Bersama ini kami sampaikan Laporan Kegiatan Bintek Perencanaan dan
Pelaporan BOP RA/BA Tahun 2016.
Demikian Laporan ini kami sampaikan, agar menjadikan perikasa.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Plt. Kasi pendidikan Madrasah

Drs. H. Asikin, M.Ag


NIP. NIP.196403061995031001
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia-Nya, sehingga kami
dapat menyusun Laporan kegiatan Bintek Perencanaan dan Pelaporan BOP RA/BATahun
2016.
kegiatan ini dapat terselenggara berkat kerjasama semua pihak. Oleh karena itu
ijinkanlah kami menyampaikan terima kasih yang sebesar – besarnya serta penghargaan yang
setinggi – tingginya kepada :
1. Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Boyolali;
2. Kepala Subbag TU Kankemenag Kab. Boyolali;
3. Kepala RA/BA se Kab. Boyolali;
4. Rekan – rekan Seksi Pendidikan Madrasah;
5. Semua pihak yang telah turut andil demi terselenggaranya kegiatan ini.
Kami sangat menyadari, laporan kegiatan ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu kritik
dan saran sangat kami harapkan demi terselenggaranya kegiatan serupa yang lebih baik pada
tahun - tahun mendatang.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Boyolali, Mei 2016


Plt. Kasi Pendidikan Madrasah

Drs. H. Asikin, M.Ag


NIP.196403061995031001
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR : i
DAFTAR ISI : ii
BAB I : PENDAHULUAN 1
A Latar belakang 1
B Dasar Hukum 2
C Maksud dan Tujuan 2
D Sasaran 2
E Indikator Keberhasilan 2
BAB II : PELAKSANAAN 3
A Waktu Pelaksanaan 3
B Petugas 3
BAB III : EVALUASI, SARAN DAN KESIMPULAN 4
A Saran 4
B Kesimpulan 4
BAB IV : PENUTUP 5

LAMPIRAN – LAMPIRAN

1. Term Of Reference ( TOR )


2. SK
3. SOP
4. Permohonan Narasumber
5. Undangan Peserta
6. Undangan Narasumber
7. Daftar Hadir
8. Biodata Narasumber
9. Surat tugas peserta
10. DokumentasiKegiatan

BAB I
PENDAHULUAN
A.Latar Belakang

Instruksi Presiden Republik Indonesia No. 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas


Kinerja Instansi Pemerintah menyatakan bahwa dalam rangka meningkatkan pelaksanaan
pemerintahan yang lebih berdaya guna, berhasil guna, bersih dan bertanggung jawab,
dipandang perlu adanya pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah untuk
mengetahui kemampuannya dalam pencapaian visi, misi dan tujuan organisasi. Untuk
melaksanakan system pelaporan akuntabilitas kinerja yang mencakup indicator, metode,
mekanisme dan tata cara pelaporan kinerja instansi pemerintah.
Akuntabilitas Kinerja adalah perwujudan kewajiban suatu suatu instansi
pemerintah untuk mempertanggungjawabkan keberhasilan . kegagalan pelaksanaan misi
organisasi dalam mencapai tujuan – tujuan dan sasaran – sasaran yang telah ditetapkan
melalui alat pertanggungjawaban secara periodik. Perencanaan strategic merupakan suatu
proses yang berorientasi pada hasil yang ingi dicapai selama kurun waktu satu sampai
dengan lima tahun dengan memperhitungkan potensi, peluang dan kendala yang ada atau
mungkin timbul. Rencana strategik mengandung Visi, Misi, tujuan / sasaran dan program
yang realistis dan mengantisipasi masa depan yang diinginkan dan dapat di capai.
Visi adalah cara pandang jauh kedepan kemana instasi pemerintah harus
dibawa agar dapat eksis, antisipatif dan inovatif. Visi adalah suatu gambaran yang
menantang tentang keadaan masa depan diinginkan oleh instansi pemerintah. Misi adalah
suatu yang harus dilaksanakan oleh instansi pemerintah agar tujuan organisasi dapat
terlaksana dan berhasil dengan baik. Dengan pernyataan misi tersebut, diharapkan
seluruh pegawai dan pihak yang berkepentingan dapat mengenal instansi pemerintah, dan
mengetahui peran dan program – programnya serta hasil yang akan diperoleh dimasa
mendatang.
Tujuan adalah sesuatu yang akan dicapai atau dihasilkan pada jangka waktu
satu sampai lima tahunan. Sedangkan sasaran adalah penjabaran dari tujuan, yaitu
sesuatu yang akan dicapai / dihasilkan oleh instansi pemerintah dalam jangka waktu
tahunan, semesteran, triwulan atau bulanan. Sasaran diusahakan dlam bentuk kuantitatf
sehingga dapat diukur.
Lampiran akuntabilitas adalah laporan kinerja tahunan yang berisi pertanggung
jawaban kinerja suatu instansi dalam mencapi tujuan / sasaran strategis instansi. Laporan
Akuntabilitas Kinerja berisi ikhtisar pencapaian sasaran sebagaimana yang ditetapkan
dalam dokumen penetapan kinerja dan dokumen perencanaan pencapaian sasaran
tersebut sekurang – kurangnya menyajikan informasi tentang pencapaian tujuan dan
sasaran organisasi, realisasi pencapaian kinerja, dan pembandingan capaian
indikaindicatornya sampai dengan tahun berjalan dengan target kinerja 5 ( lima ) tahunan
yang direncanakan.
Untuk memenuhi kewajiban menyusun laporan akuntabilitas kinerja tersebut,
sesuai dengan rencana kinerja Inspektorat Jendral Kementerian Agama perlu
melaksanakan kegiatan Orientasi Penyusunan Laporan Akuntabilitas Instansi Pemarintah
( LAKIP ) Itjen Kementerian Agama Tahun 2014.
Raudlatul Athfal ( RA) adalah lembaga pendidikan anak usia dini yang
diselenggarakan melalui jalur formal. Dalam Undang-undang Sistem Pendidikan Nasional
nomor 20 Tahun 2003 Bab VI Pasal 28 ayat 3 disebutkan sebagai berikut: "Pendidikan
anak usia dini pada jalur pendidikan formal berbentuk Taman Kanak-kanak (TK), Raudlatul
Athfal ( RA ) atau bentuk lainnya yang sederajat." Sedangkan PAUD diluar jalur pendidikan
formaladalah antara lain playgroup, TPA, TPQ dan sejenisnya.
Kesadaran akan pentingnya penyelenggaraan pendidikan anak usia dini dewasa
initelah tumbuh sebagai sebuah kesadaran kolektif antara masyarakat dan pemerintah.
Realitasdi lapangan menunjukkan bahwa hampir seluruh embaga pendidikan anak usia dini
Seperti RA dan sejenisnya terselenggara atas prakarsa dan swadaya masyarakat.
Pertumbuhan lembaga pendidikan semacam RA semakin meningkat, begitu juga jumlah
siswanya semakin bertambah.
Dari data yang dimiliki oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Islam menunjukkan
bahwa Madrasah yang berjumlah 245.435, semuanya dikelola masyarakat berstatus
swasta. Dimana jumlah siswanya seluruh Indonesia adalah 1.074.131terdiri dari 538.822
(50.3%) berjenis kelamin laki-laki dan 535,309 (49.7 % ) merupakan siswa perempuan.
Dengan adanya bantuan operasional Penyelenggaraan diharapkan dapat
meluluskan perserta didik yang berkualitas dan kompetitif sebagai row input calon siswa MI
yang bermutu. Untuk terlaksananya BOP RA dengan tertib, tepat sasaran, tepat guna dan
akuntabel perlu disusun suatu petunjuk teknis pelaksanaan yang dapat dipergunakan
sebagai acuan dalam melaksanakan program Peningkatan Kompetensi Daya saing siswa
RA.

B.DasarKegiatan

1. Undang-Undang Dasar Negara Tahun 1945;


2. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
3. Peraturan Pemerintah Nomor 77 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan
Penyelenggaraan Pendidikan
4. Peraturan Pemerintah Nomor 48 Tahun 2008 tentang Pendanaan Pendidikan;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2010 tentang
RencanaPembangunan Jangka Menengah Nasional IRPJMN) Tahun 2010-20L4;
6. Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 81/PMK.0 5 /2012 tentang Belanja
Sosial pada Kementerian/Lembaga;

7. Peraturan Menteri Agama Rl Nomor 90 tahun 20L3 tentang


penyelenggaraanpendidikan RA.

C. Maksud dan Tujuan Kegiatan

1. Maksud Kegiatan
a. Meningkatkan pengetahuan dan kedisiplinanadministrasi bagiBendahara / pengelola
BOP;
b. Tercapainya tujuan Bintek Perencanaan dan Pelaporan BOP RA/BA Tahun 2016
secara tepat sasaran.
2. Tujuan Kegiatan
a) Setelah dilakukan Bintek Perencanaan dan Pelaporan BOP RA/BA Tahun 2016
diharapkan PengelolaBOPmampu melaksanakan tugas sesuai dengan Juknis yang
ada.
b) Setelah dilakukan Bintek tersebutdiharapkan RA/BA mampu menyalurkan bantuan
secara benar dan tepat sasaran kepadapenerima bantuan dalam
membantumeringankan beban siswa.

D. Sasaran

Sasaran kegiatan ini adalah Bintek Perencanaan dan Pelaporan BOP RA/BA Tahun
2016. Kegiatan Bintek Perencanaan dan Pelaporan BOP RA/BA Tahun 2016 Tdi
dilingkungan kankemenag kab. Boyolali adalah Kepala RA/BA dilingkungan Kantor
Kementerian Agama Kab. Boyolali.

E. Indikator Keberhasilan

Indikator keberhasilan kegiatan ini antara lain :


1. Terselenggaranya kegiatan Bintek Perencanaan dan Pelaporan BOP RA/BA Tahun 2016
dengan baik, lancar dan sukses;
2. Meningkatkan pengetahuan dan Kedisiplinan serta tertib administrasi bagi Kepala RA/BA
dan Pengelola BOP tahun 2016;
3. Terserapnya anggaran DIPA Kankemenag Kab. Boyolali dengan maksimal sesuai dengan
petunjuk operasional penggunaannya.
2
BAB II
PELAKSANAAN

A. pelaksanaan kegiatan

Waktu dan tempat

KegiatanBintek Perencanaan dan Pelaporan BOP RA/BA Tahun 2016


diselenggarakan pada :
- Hari / tanggal : Selasa,10 Mei 2016
- Waktu : Pukul 08.00 sd selesai
- Tempat : Aula Kankemenag Kab. Boyolali

B. Petugas

Penyelenggaraan kegiatan ini adalah Seksi Pendidikan Madrasah Kantor


Kementerian Agama Kabupaten Boyolali sebagai berikut :

a. Panitia

NO NAMA JABATAN DINAS KEPANITIAAN


Drs. H. Muh Mu’alim,
Kasi BIMAS Islam Ketua
1 M.Pd.I

Pengelola Beasiswa
Saiful Anwar, ST Sekretaris
2 Madrasah

Bendahara Pengeluaran
Siti Darojah, S. Pd. I Anggota
3 Pembantu

Eka Budiyanta, M.Pd.I Analis Barang dan Jasa Anggota


4
Pengelola Data Administrasi
Muh Yasin Anggota
5 dan Dokumentasi

b. Narasumber

NO NAMA JABATAN DINAS ALAMAT


Drs. H. Saerozi, M.Si Kepala Kankemenag Kab. Boyolali Boyolali
1
Pegawai Bidang Pendidikan
Doni Aldhise Harahap,
Madrasah Kanwil Kemenag Prop. Semarang
2 S.Com
Jateang

Plt Kasi Pendidikan Madrasah


Drs. H. Asikin, M.Ag Boyolali
3 Kankemenag Kab. Boyolali

3
BAB. III

SARAN DAN KESIMPULAN

A. SARAN

Bahwa Seksi Pendidikan Madrasah membawahi RA/BA. Sebagai tindak lanjut dari
kegiatan ini, sebaiknya diteruskan dan di praktikkan di masing – masing RA/BA, agar
pengetahuan dan pengalaman yang telah didapat bisa berkembang seiring pesatnya
kemajuan jaman dan tehnologi.

B. Kesimpulan

Secara umum penyelenggaraan kegiatan ini tidak mengalami kendala dan


hambatan yang berarti. Namun ada beberapa hal yang perlu diperhatikan sebagai
kesimpulan penyelenggaraan KegiatanBintek Perencanaan dan Pelaporan BOP RA/BA
Tahun 2016, diantaranya adalah :
1. Kegiatan berjalan dengan baik sesuai rencana, baik pada tahap persiapan maupun pada
tahap pelaksanaan.
2. Seluruh agenda kegiatan yang dijadwalkan telah selesai dilaksanakan sesuai jadwal dan
rencana yang telah ditentukan.

BAB. IV
PENUTUP

Demikian Laporan pertanggungjawaban kegiatan KegiatanBintek Perencanaan dan


Pelaporan BOP RA/BA Tahun 2016ini Kami buat dalam rangka pemenuhan kelengkapan
administrasi dan akuntabilitas kinerja, dengan harapan kegiatan yang akan datang menjadi
lebih baik dan sempurna.
Kritik dan saran dari semua pihak diharapkan dapat menjadi penyempurna kegiatan dan
kemajuan dalam pelaksanaan kegiatan seperti ini di tahun – tahun mendatang.

Boyolali, 10 Mei 2016


Plt. Kasi Pendidikan Madrasah

Drs. H. Asikin, M.Ag


NIP.196403061995031001

5
KERANGKA ACUAN KERJA/ TERM OF REFERENCE

USULAN KEGIATAN PENYELENGGARAAN RAPAT KOORDINASI GABUNGAN PEMANGKU


PENDIDIKAN ( Seksi Madrasah,PAIS,Pontren ) TAHUN 2015

1. Kementerian/Lembaga : Kementerian Agama RI

2. Unit Eselon I/II : Ditjen Pendidikan Islam

3. Program : (2135.003.001) Layanan Manajemen Pendidikan Islam


yang Bermutu

4. Hasil : Meningkatkan hubungan antar Lembaga yang baik.

5. Kegiatan : (2135) Layanan Manajemen Pendidikan Islam yang


bermutu.
2135.003.001. Penyelenggaraan Rapat
Koordinasi Pemantapan UAMBN tahun 2014
6. Indikator Kinerja Kegiatan : Terlaksananya Rapat Koordinasi Pemantapan UAMBN
Tahun 2014

7. Jenis Keluaran ( Output ) : ( 011 )Terselenggaranya Rapat Koordinasi dengan Baik


dan Lancar

8. Volume : 1 kegiatan

9. Satuan ukur dan jenis Keluaran : 50 ( Lima Puluh ) orang Kep.Madrasah


Tsanawiyah,Pengawas dan Staf Seksi Pendidikan
Madrasah dilingkungan Kantor Kementeriaan Agama
Kabupaten Boyolali

A Latar Belakang

1. Dasar Hukum, Tugas dan Fungsi Kegiatan.

a. Undang Undang No.20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;


b. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2003 Tentang Standart Nasional Pendidikan;
c. Permendiknas No.55 Tahun 2007 tentang Pendidikan Agama dan Keagamaan;
d. Peraturan Pemerintah Nomor Nomor 17 tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan
Pendidikan;
e. Peraturan Presiden Nomor 57 Tahun 2009 tentang Pembentukan dan Organisasi Kementerian
Negara;
f. Peraturan Menteri Agama Nomor 2 Tahun 2008 tentang Standart Kompentensi Kelulusan dan
Standart Isi Pendidikan Agama Islam dan Bahasa Arab Madrasah;
g. Peraturan Menteri Agama Nomor 13 Tahun 2012 tentang Organisasi dan Tata Kerja Instansi
Vertikal Kementerian Agama;
h. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 97 Tahun 2013 tentang Kriteria
Kelulusan Peserta Didik dari Satuan Pendidikan dan Penyelenggaraan Ujian
Sekolah/Madrasah/Pendidikan Kesetaraan dan Ujian Nasional.
2. Gambaran Umum

Seksi Pendidikan Madrasah memiliki tugas dan fungsi mengkoordinasikan program Pendidikan
Madrasah yang meliputi antara lain masalah kurikulum.saran prasarana,kesiswaan,pendidik dan tenaga
kependidikan serta kelembagaan dan tugas-tugas lain yang berkaitan dengan pendidikan.

Agar program-program tersebut bias berjalan lancar maka diperlukan kooordinsasi dengan para
pemangku kebijakan pendidikan baik dilingkungan Kementerian Agama maupun dengan lintas
sektoral.Dengan dilaksanakannya rapat koordinasi dengan berbagai pihak yang berkepentingan,
diharapkan informasi-informasi dan program-program pendidikan di Kantor Kementerian Agama bisa
disampaikan dan bisa dilaksanakan.Atas dasar uraian diatas Kantor Kementerian Agama Kab.Boyolali
menyelenggarakan Rapat Koordinasi Pemantapan Pelaksanaan UMBN Madrasah Tsanawiyah tahun
2014.

B. Penerima Manfaat

Peserta Kepala Madrasah Tsanawiyah,Pengawas dan staf Pendidikan Madrasah

C Kurun waktu Pencapain Tujuan


Pemahaman dan implementasi yang mendalam akan Program ini memakan waktu kurang lebih 1 (satu)
bulan.

D Rencana Anggaran Belanja

No Uraian Harga (Rp) Satuan Unit Volume Jumlah (Rp)

1 Konsumsi Rp 25,000 Ok 50 Rp 1,250,000


a. Snack Rp 7,000 Ok 50 Rp 350,000
b. Makan Siang Rp 18,000 Ok 50 Rp 900,000
2 Pengadaan ATK Rp 250,000 set 1 Rp 250,000
a. HVS Rp 45,000 Rim 2 Rp 90,000
b. Bollpoint Rp 30,000 Lusin 2 Rp 60,000
c. Map Batik Rp 22,500 Lusin 2 Rp 45,000
d. Klip Rp 2,500 Dos 2 Rp 5,000
e. Box File Rp 15,000 Buah 2 Rp 30,000
f. Foto copi Rp 250 Lembar 80 Rp 20,000
Jumlah Rp 1,500,000

Demikian kerangka acuan kerja ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Boyolali, 12 Maret 2014


Kasi Pendidikan Madrasah

Drs. H. Zarkasi,M.PdI
NIP.196404151994031002
KEMENTERIAN AGAMA
KANTOR KABUPATEN BOYOLALI
Jl. Perintis Kemerdekaan No 3 Telp (0276) 321025, 321050 Fax (0276) 321025
e-mail : kab.boyolali@jateng.kemenag.go.id
BOYOLALI 57311

Nomor:Kd.11.09/2/PP.07/ /2015 Boyolali, Mei 2015


Sifat : Biasa
Lampiran : 1 (Satu)bendel
Hal : Laporan Kegiatan

Kepada Yth:
Kepala Kantor Kementerian Agama Kab.Boyolali.
Boyolali

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Berdasarkan DIPA Kantor Kementerian Agama Kabupaten Boyolali


Nomor :SP DIPA-025.04.2.417513/2015 Tanggal 14 November 2015 terdapat
kegiatan Kompetisi Sain Madrasah ( KSM ),maka bersama ini kami laporkan
kegiatan tersebut( dalam Lampiran ) yang telah dilaksanakan pada :
Hari / Tanggal : Jum’at,8 Mei 2015
Jam : 08.00 s/d selesai
Tempat : MAN 1 Boyolali
Peserta : 500 Orang
Demikian laporan ini di buat untuk menjadikan periksa.
Wassalmu’alaikum Wr.Wb.

Plt Kasi Pendidikan Madrasah

Drs. H. Asikin, M.Ag


NIP.196403061995031001

KEMENTERIAN AGAMA
KANTOR KABUPATEN BOYOLALI
Jl. Perintis Kemerdekaan No 3 Telp (0276) 321025, 321050 Fax (0276) 321025
e-mail : kab.boyolali@jateng.kemenag.go.id
BOYOLALI 57311

Nomor : Kd.11.09/2/PP.00/ /2014 Boyolali, Mei 2014


Sifat : Biasa
Lampiran :-
Hal : Pengiriman Peserta KSM

Kepada Yth:
__________________________
__________________________
__________________________
Di tempat

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Sehubungan akan dilaksanakannya KSM se Kabupaten Boyolali tahun


2014, dengan ini kami minta agar Saudara mengirimkan peserta KSM dengan
ketentuan sebagai berikut :
1.Hari / Tanggal : Kamis, 12 Juni 2014
Jam : 07.00 s/d selesai
Tempat : MIN Boyolali
2.Siswa yang dikirim :
Setiap Madrasah mengirimkan 1 siswa hasil seleksi terbaik di Madrasah
untuk setiap mapel / jenjang sbb :

No Mapel /Jenjang MI MTs MA


1 Matematika 1 1 1
2 IPA 1 - -
3 Biologi - 1 1
4 Fisika - 1 1
5 Kimia - - 1
6 Ekonomi - - 1
7 Geografi - - 1
Jumlah 2 3 6
Demikian untuk menjadikan perhatian sebagaimana mestinya.

Wassalmu’alaikum Wr.Wb.

An.Kepala
Kasi Pendidikan Madrasah

Drs. H. Zarkasi,M.PdI
NIP.196404151994031002
KEMENTERIAN AGAMA
KANTOR KABUPATEN BOYOLALI
Jl. Perintis Kemerdekaan No 3 Telp (0276) 321025, 321050 Fax (0276) 321025
e-mail : kabboyolali@kemenag.go.id
BOYOLALI 57311

Nomor : Kd.11.09/2/PP.00/ /2014 Boyolali, Juni 2014


Sifat : Biasa
Lampiran :-
Hal : Permohanan Revisi POK DIPA

Kepada :
Yth.Kuasa Pengguna Anggaran
Kemenag Kabupaten Boyolali

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Berdasarkan DIPA Pendis ( 417513 ) terdapat rincian Anggaran ( detil )


yang perlu disesuaikan dengan kebutuhan dalam Operasional kerja Pendidikan
Islam,maka kami mohon kiranya untuk dapat diadakan revisi Petunjuk
Operasional Kerja ( POK ) sebagai berikut
SEMULA :
Program/Kegiatan/Output/Akun/ Harga
Kode Volume Jumlah
Detil Satuan
2135.003 Layanan Manajemen Pendidikan Islam
.001 yang bermutu
Layanan Manajemen Pendidikan Islam
011
yang bermutu Seksi Madrasah
Pengiriman Kontingen KSM Tingkat
D
Propinsi
Belanja Bahan
Belanja Bahan 1 keg 300.000 300.000
521211 Pengadaan Seragam Kontingen 10 org 200.000 2.000.000
Kesehatan 1 keg 300.000 300.000
Dokumentasi dan Pelaporan 1 keg 400.000 400.000
Belanja Barang Non Operasional lainnya.
521219 Akomodasi & konsumsi official,pelatih
40 OH 200.000 8.000.000
dan peserta (10 org x4 hr )
Belanja Sewa
522141
Sewa mobil operasional ( 2 unit x 4 hari ) 8 hr 500.000 4.000.000
Belanja Perjalanan Dinas Paket meeting
524119
luar kota
Uang harian official pelatih dan peserta
40 OH 150.000 6.000.000
( 10 org x 4 hr )

MENJADI

Program/Kegiatan/Output/Akun/ Harga
Kode Volume Jumlah
Detil Satuan
2135.003 Layanan Manajemen Pendidikan Islam
.001 yang bermutu
Layanan Manajemen Pendidikan Islam
011
yang bermutu Seksi Madrasah
Pengiriman Kontingen KSM Tingkat
D
Propinsi
Belanja Bahan
Belanja Bahan 1 keg 300.000 300.000
521211 Pengadaan Seragam Kontingen 11 org 180.000 1.980.000
Kesehatan 1 keg 320.000 320.000
Dokumentasi dan Pelaporan 1 keg 400.000 400.000
Belanja Barang Non Operasional lainnya.
521219 Akomodasi & konsumsi official,pelatih
40 OH 200.000 8.000.000
dan peserta (20 org x2 hr )
Belanja Sewa
522141
Sewa bus operasional ( 1 unit x 2 hari ) 2 hr 2.000.000 4.000.000
Belanja Perjalanan Dinas Paket meeting
luar kota
524119 Uang harian official ( 4 org x 2 hr ) 8 OH 150.000 1.200.000
Uang harian Pelatih ( 5 org x 2 hr ) 10 OH 150.000 1.500.000
Uang Harian Peserta ( 11 org x 2 hr ) 22 OH 150.000 3.300.000

Demikian pengajuan Revisi POK kami sampaikan terima kasih

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Pejabat Pembuat Komitmen

Drs. H. Zarkasi,M.PdI
NIP.196404151994031002

Anda mungkin juga menyukai