Anda di halaman 1dari 1

Materi Pancasila Sebagai Dasar Negara

Sebagai dasar negara, Pancasila dituntut untuk bersifat statis dan dinamis.

Statis karena Pancasila harus relatif tetap, tidak berubah.

Dinamis karena Pancasila telah mendorong pengembangan ide-ide dan konsep-konsep


pembangunan.

Nilai-nilai dasar dalam Pancasila meliputi sila-sila dalam Pancasila, yakni Ketuhanan, Kemanusiaan,
Persatuan, Kerakyatan dan Keadilan.

Anda mungkin juga menyukai