Anda di halaman 1dari 4

SOAL BONUS PROGRAM SNBT PLUS LAMPUNG CERDAS 2024

PENGETAHUAN KUANTITATIF
Soal

1. Tabel berikut menyajikan data banyaknya anggota komunitas yang


memberikan respons ketertarikan pada dua jenis bahan penambah pedas,
yaitu cabai atau merica.

Berdasarkan informasi yang diberikan, manakah hubungan antara kuantitas P


dan Q berikut yang benar?

P Q
Banyaknya anggota Komunitas B 120
yang memberikan respons suka
merica tetapi tidak suka cabai

A. P>Q
B. P<Q
C. P=Q
D. Hubungan tidak dapat ditentukan

2. Bilangan dua angka (boleh berulang) dibentuk dari angka 1,2,4,9.


1) Maksimum selisih dua bilangan yang mungkin dibentuk adalah kelipatan 5
2) Terdapat 12 bilangan yang dapat dibentuk.
3) Banyak bilangan genap yang mungkin dibentuklebih dari banyak bilangan
ganjil yang mungkin dibentuk.
4) Tiga bilangan terkecil yang mungkin dibentuk membangun barisan
aritmetika.

Berapakah dari pernyataan berikut yang bernilai benar berdasarkan informasi


di atas?
A. 0
B. 1
C. 2
D. 3
E. 4

1
SOAL BONUS PROGRAM SNBT PLUS LAMPUNG CERDAS 2024

3. Dalam supermarket terdapat 9 ibu-ibu dan 6 remaja yang sedang berbelanja.


Dari 15 orang tersebut akan dipilih 2 orang secara acak untuk mendapatkan 2
undian berhadiah dengan setiap orang hanya berhak memperoleh 1 hadiah.
Peluang kedua hadiah dimenangkan oleh ibu-ibu adalah...
1
A. 35
12
B. 35
1
C. 25
11
D. 25
21
E. 35

4. Tabel berikut menyajikan data banyaknya siswa kelas A dan kelas B


berdasarkan banyaknya kucing yang dimiliki:

Berapakah dari pernyataan berikut yang bernilai benar berdasarkan informasi


di atas?
1) Median banyaknya kucing yang dimiliki siswa Kelas A kebih kecil daripada
Kelas B.
2) Jumlah kucing yang dimiliki siswa Kelas B lebih besar Kelas A.
3) Modus banyaknya kucing dari data gabungan sama dengan 2
4) Median banyaknya kucing yang dimiliki siswa dari data gabungan sama
dengan 1

A. 0
B. 1
C. 2
D. 3
E. 4

5. Tiga kelas masing-masing terdiri atas 25 siswa, dengan satu kelas di


antaranya terdiri dari siswa laki-laki saja. Satu siswa dipilih dari tiap-tiap
21
kelas. Peluang terpilih ketiganya laki-laki adalah 125 Peluang terpilihnya dua
perempuan dan satu laki-laki adalah...
3
A. 125

2
SOAL BONUS PROGRAM SNBT PLUS LAMPUNG CERDAS 2024

10
B. 125
15
C. 125
16
D. 125
21
E. 125

6. Rata-rata lima buah data adalah 60. Selisih data terbesar dan terkecil adalah
35. Ada satu bilangan terbesar dan sisanya sama besar.

Manakah hubungan yang benar antara kuantitas P dan Q berikut


berdasarkan informasi yang diberikan?

P Q
Data terkecil 53

A. P>Q
B. P<Q
C. P=Q
D. Hubungan tidak dapat ditentukan

7. Dalam supermarket terdapat 9 ibu-ibu dan 6 remaja yang sedang berbelanja.


Dari 15 orang tersebut akan dipilih 2 orang secara acak untuk mendapatkan 2
undian berhadiah dengan setiap orang hanya berhak memperoleh 1 hadiah.
Peluang kedua hadiah dimenangkan oleh ibu-ibu adalah...
1
A. 35
12
B. 35
1
C. 25
11
D. 25
21
E. 35

8. Perbandingan umur paman dan ayah lima tahun yang lalu adalah 5 : 8. Jika
selisih umur mereka tahun ini 15 tahun, maka perbandingan umur ayah dan
paman lima tahun yang akan datang adalah
A. 10 : 7
B. 11 : 8
C. 5 : 3
D. 7 : 5
E. 9 : 4

9. Pada sebuah kantong terdapat 3 bola merah dan 2 bola putih. Akan diambil 2
bola satu per satu tanpa pengembalian. Jika peluang terambil bola berwarna

3
SOAL BONUS PROGRAM SNBT PLUS LAMPUNG CERDAS 2024

sama adalah p, maka nilai p terletak pada interval q < p < 1. Nilai q yang
mungkin adalah ...
(1) 1/3
(2) ¼
(3) 2 /7
(4) 2/5

A. 1, 2, dan 3 saja yang benar


B. 1 dan 3 saja yang benar
C. 2 dan 4 saja yang benar
D. Hanya 4 yang benar
E. Semua pilihan benar

10. Misalkan titik 𝐴 (𝑥, 𝑦) menyatakan koordinat suatu titik pada bidang- 𝑥𝑦
dengan 𝑥 + 𝑦 = 0 . Apakah titik A berada di kuadran II ? Putuskan apakah
pernyataan (1) dan (2) berikut cukup untuk menjawab pertanyaan tersebut?
1) 𝑥2 + 2𝑥𝑦 + 𝑦2 = 2(𝑥 + 𝑦)
2) 3𝑥 = 4 − 3𝑦

A. Pernyataan (1) SAJA cukup untuk menjawab pertanyaan, tetapi


pernyataan (2) SAJA tidak cukup
B. Pernyataan (2) SAJA cukup untuk menjawab pertanyaan, teatapi
pernyataan (1) tidak cukup.
C. DUA penyataan BERSAMA-SAMA cukup untuk menjawab pertanyaan,
tetapi SATU pernyataan SAJA tidak cukup.
D. Pernyataan (1) SAJA cukup untuk menjawab pertayaan dan penyataan (2)
SAJA cukup.
E. Penyataan (1) dan penyataan (2) tidak cukup untuk menjawab pertanyaan.

Anda mungkin juga menyukai