Anda di halaman 1dari 2

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH JAWA TIMUR


RESOR PELABUHAN TANJUNG PERAK

LAPORAN HASIL KEGIATAN HARIAN


SATGAS GAKKUM OPERASI KETUPAT SEMERU 2023
HARI RABU, 19 APRIL 2023

KUAT
NO WAKTU SASARAN LOKASI KEGIATAN HASIL YG DICAPAI KET
PERS
1 2 3 4 5 6 7 8
Anggota Satgas 6 Pers
08.00 – Memberikan Pengarahan Kepada Anggota Memahami Terkait
Gakkum Ops Polres Pelabuhan
1 08.30 Anggota Terkait Dengan Sasaran Selama Dengan Tugas Satgas Gakkum
Ketupat Semeru Tanjung Perak
Wib Ops Ketupat Semeru 2023 Ops Ketupat Semeru 2023
2023
09.01 - 1. Penumpang 1. Pos Anggota Satgas Gakkum Melakukan
12.00 Kapal Laut Dan Pelayanan Dan Penyelidikan Terkait Dengan Adanya
Wib Barang Bawaannya. Angkutan Laut Tindak Pidana Selama Ops Berlangsung Berkurangnya Angka Kejadian
2. Portir Lebaran 2023 Dengan Tujuan Mengantisipasi Terjadinya Tindak Pidana Di Wilayah
Pelabuhan. 2. Pelabuhan Tindak Pidana, mengantisipasi terjadinya Fasilitas Umum Dan Masyarakat
2 3. Antisipasi Gapura Surya penjualan tiket palsu, mengantisipasi Lebih Waspada Serta Berhati
Calo. Nusantara terjadinya peredaran barang ilegal dan Hati Dalam Mengawasi Anak
4. Pelaku 3. Pelabuhan ancaman teror serta kelompok radikal Serta Barang Bawaan Yang
Kejahatan. Jamrud Utara jaringan nasional maupun internasional Dibawa Selama Bepergian
5. Pok Radikal
Dan Teroris.
12.01 - Pedagang Dan Pertokoan Jl. Anggota Satgas Gakkum Melakukan Sejauh Ini Terpantau
15.00 Masyarakat Yg Bunguran Surabaya. Pengecekan Ketersediaan Bahan Pokok Bahwasanya Stok Persediaan
Wib Membeli Bahan Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H, Bahan Pokok Di Distributor
Pokok mengecek legalitas dari bapok yang Sekitar Jalan Bunguran Masih
3 diedarkan, mengecek ditemukan atau Mencukupi Hingga Perayaan
tidaknya tindak pidana penimbunan Hari Raya Idul Fitri 1444H
bahan pokok Selesai Dan Bahan Pokok Yang
Disediakan Terpantau Asli Dan
Bukan Oplosan
4 15.01 - Masyarakat Sekitar Pos Pam Kenpark, Anggota Satgas Gakkum Melaksanakan Masyarakat Menjadi Lebih
18.00 Jl. Pantai Ria Penyelidikan Terkait Dengan Pelaku Hoax Berhati Hati Dalam Menerima
Wib Kenjeran Surabaya. Dan Provokator Yang Meresahkan Informasi Dan Lebih Bijak Lagi
Masyarakat Selama Hari Raya Idul Fitri Dalam Bersosial Media
1444 H
18.01 - Media Sosial Yg Jl.Nyamplungan, Anggota Satgas Gakkum Melaksanakan Berkurangnya Penyebaran Hoax
21.00 Berhubungan Surabaya. Patroli Cyber Monitoring Perkembangan Terkait Pemberitaan Nasional
Wib Dengan Masyarakat Opini Di Dunia Maya Dan Berkurangnya Kejadian
5
Menonjol Tindak Pidana
Terhadap Pemberitaan Hoax Di
Wilayah Masjid Sunan Ampel
21.00 - Anggota Satgas
21.30 Mengetahui Kendala Dan
Gakkum Melakukan Anev Pelaksanaan Tugas
Wib Polres Pelabuhan Hambatan Yang Dialami Oleh
6 Ops Ketupat 2023 Terkait Dengan Sasaran Ops Ketupat
Tanjung Perak Anggota Serta Mencari
Semeru 2023
Solusinya

Surabaya, 19 April 2023


KAUR IDENT SATRESKRIM POLRES PELABUHAN TANJUNG PERAK
SELAKU KASATGAS GAKKUM

SUKIYAS, S.H.
INSPEKTUR POLISI SATU NRP 68020363

Anda mungkin juga menyukai