Anda di halaman 1dari 3

I.

II.
III.

PEMERINTAH KABUPATEN SINJAI


DINAS PENDIDIKAN
SDN ..................................
Aalamat :Jl.Poros Bua Mannanti Desa Bua Kec. Tellulimpoe Kab. Sinjai

PENILAIAN AKHIR SEMESTER ( PAS )


SEMESTER GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2023 / 2024

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti


Kelas/Semester : II / Ganjil Nama :…
Waktu : 90 Menit
Hari/Tanggal : .........../......... /......./2022
I Berilah tanda silang ( X ) pada huruf a, b atau c di depan jawaban yang paling benar !
1. Orang jujur disayang Allah Swt., disenangi orang tua dan guru, dan punya banyak teman. Jujur
akan membawa kebaikan. Dari teks di atas salah satu keuntungan bersikap jujur adalah . . . .
a. Disenangi orang tua dan guru
b. Jujur membuat kita rugi
c. Dibenci oleh Allah Swt
2. berkat kejujurannya nabi Muhammad Saw mendapt gelar ....
a. Al-Amin
b. As-Siddiq
c. Tabliq

3. perhatikanlah bacaan huruf di samping !. bunyi huruf hijaiyyah yang benar di samping
adalah . . .
a. Maliki
b. Mulku
c. Mulki
4. Perhatikanlah benda-benda berikut !
- Meja
- Kursi
- Batu
- Pasir
Dari benda-benda di atas, yang termasuk ciptaan Allah adalah . . .
a. kursi
b. meja
c. Pasir
5. Surah An-Naas terdiri dari ..... ayat
a. 6
b. 7
c. 8
B.SOAL MENJODOHKAN
6. Buatlah garis penghubung sesuai arti masing-masing yang ada dibawah ini!
Al-khaliq Memeliharalingkungan

Makhluk Ciptaan Allah Swt. Di langit

Matahari dan bulan Ciptaan Allah Swt

-1-
7.Pasangkanlah tata cara beruwudu sesuai pada gambar di bawah ini

Membersihkan Lubang hidung

Mencuci kedua telapak tangan

Berkumur-kumur
8. Pasangkanlah pernyataan berikut !

Tata cara berwudu Keterangan


Syarat wudu Buang angin

Rukun wudu Beragama islam

Membatalkan wudu Niat

9. Pasangkanlah bunyi huruf hijaiyah sesuai dengan huruf latinnya !


ARAB LATIN
Rasyada
‫تبت‬
Tabata
‫دبت‬
Dabata
‫رشد‬
10. Pasangkanlah gambar sesuai ciptaan Allah yang ada dilangit dan dibumi !

Ciptaan Allah yang ada dilangit

Ciptaan Allah yang ada dibumi

-2-
II. Isilah titik-titik berikut dengan benar !
1. Nabi Muhammad saw. terkenal jujur dalam setiap perkataan dan perbuatannya. Dengan
kejujurannya, beliau mendapat gelar al-Amin.Dari bacaan di samping berkat kejujuran Nabi
Muhammad Saw. Beliau mendapat gelar . . .

2. Surat An-Nas berisi tentangn perintah kepada manusiaagar berlindung kepada Allah Swt.dari
segala macam kejahatanyang datang ke dalam jiwa manusiadari jin dan manusia.
Dari bacaan di atas kita dianjurkan hanya memohon perlindungan kepada . . .

3.
perhatikan gambar di atas !.
Ciptaan Allah yang ada dilangit dan di bumi adalah . . .

4.
Gambar di atas menunjukkan contoh kerja sama di lingkungan sekolah. Pekerjaan yang
dilakukan dengan bersama-sama akan . . .

5. Wudu artinya bersuci dengan air.Wudu merupakan salah satu syarat sah untuk
melaksanakansalat. Salah satu hal yang membatalkan wudhu adalah . . .

****SELAMAT BEKERJA****

-3-

Anda mungkin juga menyukai