Anda di halaman 1dari 2

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI BANTEN

BIDANG LAYANAN KHUSUS


SEKOLAH KHUSUS PADESAN
Alamat Jl Pasirtariti No. 14 Rangkasbitung, Kab. Lebak, Prov. Banten

TANDA TANGAN NAMA : NILAI

GURU ORANG TUA Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia


Jenjang/Kelas :
Hari / Tgl. : Rabu / 06 Maret 2024

Berilah Tanda Silang (X) pada jawaban yang benar d. Mendirikan pabrik
A, B, C atau D
3. Salah satu manfaat dari lapisan pelindung bumi atau
atmosfer adalah ....
Bacalah dengan seksama teks bacaan diatas. a. Mencegah kehancuran bumi
b. Untuk bernapas
c. Melindungi bumi dari benda – benda angkas
d. Sebagai paru – paru kota.

4. Salah satu kata tanya adalah....


a. disana
b. kesini
c. dimana
d. diam

5. kapan kah hari kemerdekaan Indonesia diperingati,


arti dari kata kapan adalah ....
a. ulang tahun
b. saat kembali
c. hari kemaren
d. Saat dilaksanakan

1. Judul yang tepat untuk bacaan diatas adalah adalah


....
a. Air bersih
b. Udara bersih
c. Penghijauan
d. Udara untuk bernapas
6. Judul bacaan diatas adalah ….
2. Salah satu contoh untuk melestarikan udara adalah a. Manfaat tumbuhan
... b. Menyiram tanaman
a. Membabat hutan c. Bersyukur kepada tuhan
b. Menanam pohon d. Menanam Pohon
c. Mengembangkan penghijauan
7. Siapakah yang suka menanam pohon ....
a. Bima 15. kegiatan industry dan lalu lintas kendaraan
b. Yosef mengakibatkan ....
c. Bapak bima a. jalan macet
d. Ibu bima b. udara menjadi bersih
c. pengotor udara
8. Arti kata dari dikomsumsi adalah ... d. semua jawaban benar
a. disiram
b. ditanam
c. dimakan
d. disyukuri

9. manfaat menanam pohon adalah …


a. Udara jadi sejuk
b. Udara jadi panas
c. Terjadi banjir
d. Terjadi longsor

10. Bagai mana suasan di rumah bima ....

a. tempat berkumpulnya hewan melata


b. rumah bima jadi gelap karena banyak pohon
c. banyak sampah berserakan
d. udara disekitar rumah bima jadi sejuk

11. Mengapa tanamah harus disiram? …


a. Agar dapat tumbuh jadi teduh
b. Agar tumbuhan tidak mati
c. Agar tidak mengganggu rumah
d. Agar udara bisa dihasilkan

12. Tema dari teks diatas adalah ...


a. Udara bersih
b. industri
c. Kotoran udara
d. Udara dipegunungan

13. Latar belakang teks diatas adalah ….


a. Kegiatan industri
c. Udara bersih
b. Kendaraan bermotor
d. pegunungan

14. Dimanakah kita dapat menghirup udara bersih ....


a. diperkotaan
b. dipegunungan
c. dikawasan industri
d. didalam kamar

Anda mungkin juga menyukai