Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN TENGAH SEMESTER KELAS VII

Nama : _________________________________________________________________________
1. Dalam sebuah ruangan terdiri atas 20 siswa perempuan. Jumlah siswa laki-laki 2 kali lebih banyak dibandingkan
siswa perempuan. Perbandingan antara banyak siswa perempuan dan laki-laki adalah…
a. 1 : 2 b. 4 : 5 c. 1 : 4 d. 4 : 1

2. Untuk membuat thai tea yang lezat, diperlukan perbandingan susu dan Thai Tea 2 : 1. Jika susu yang dipakai sebanyak
50 ml. Berapa ml Thai Tea yang dibutuhkan?
a. 25 ml b. 30 ml c. 50 ml d. 100 ml

3. Seorang penjahit pakaian berhasil menghasilkan 100 pakaian dalam waktu 4 hari. Lalu berapa banyak pakaian yang
bisa dihasilkan oleh penjahit tersebut jika menjahit selama 20 hari?
A. 500 buah pakaian B. 700 buah pakaian C. 400 buah pakaian D. 150 buah pakaian

4. Harga 1 lusin buku adalah Rp60.000 lalu berapa harga yang harus dibayarkan jika Rudi hanya membeli 18 buah pensil
saja?
A. Rp30.000 B. Rp60.000 C. Rp90.000 D. Rp120.000

5. Sebuah tempat menginap harga menginapnya selama 3 hari adalah Rp60.000. Apabila Pak Joko mengeluarkan biaya
mencapai Rp800.000 berarti berapa lama Pak Joko menginap di penginapan tersebut?
A. 60 hari B. 40 hari C. 70 hari D. 10 hari

6. Seorang peternak memiliki pakan untuk sapi sebanyak 30 ekor. Pakan tersebut hanya cukup digunakan untuk 20 hari
saja. Lalu, apabila peternak membeli 5 ekor sapi lagi berapa lama pakan tersebut akan habis?
A. 17 hari B. 16 hari C. 2 hari D. 1 minggu

7. Seorang ayah membeli sebuah cokelat dan dibagikan untuk 21 anak dan setiap anak mendapatkan 3 buah cokelat.
Jika cokelat tersebut dibagikan untuk 14 anak, berapa cokelat yang diterima setiap anak?
A. 5 buah cokelat B. 4.5 buah cokelat C. 6 buah cokelat D. 7 buah cokelat
8. Seorang pedagang mengeluarkan 1.500.000 untuk menjalankan usahanya. Jika pada hari itu dia mendapatkan
keuntungan 10%, maka besar pendapatannya pada hari itu adalah..
A. Rp1.650.000 B. Rp1.600.000 C. Rp1.400.000 D. Rp1.350.000

9. Pak Doni membeli sebuah televisi seharga 1.500.000. Sebulan kemudian, televisi itu rusak sehingga menghabiskan
biaya perbaikan sebesar 250.000. Setelah selesai diperbaiki, Pak Doni menjualnya seharga 1.225.000. Pernyataan
berikut yang benar adalah..
A. Pak Doni rugi sebesar 525.000 C. Pak Doni untung sebesar 525.000
B. Pak Doni rugi sebesar 275.000 D. Pak Doni untung sebesar 275.000

10. Pak Edi membeli mobil sebesar Rp 160.000.000. Setelah 6 bulan dipakai, Pak Edi menjual mobil tersebut dijual
seharga Rp 140.000.000. Persentase kerugian yang diperoleh Pak Edi tersebut adalah.
A. 20% B. 18% C. 15% D. 12%
ESSAY.

1. Tentukan kondisi berikut beserta besar keuntungan/kerugiannya.

2. Seorang penjual sate mengeluarkan modal sebesar 900.000 untuk menjalankan usahanya. Dia mematok harga setanya
adalah 9.000 per porsi. Jika ia merencanakan ingin mendapatkan kentungan dari jualannya tersebut, maka berapa porsi
minimal yang harus ia buat supaya untung?

3. Suatu benda memiliki netto 10 kg dan tara 0,5 kg. Berapakah besar brutonya?

4. Seorang penjual membeli celana dari grosir dengan harga 60.000. Celana tersebut dijual dengan diskon 15%.
Berapakah harga jual celana tersebut?

5. Isilah setiap kotak berikut sesuai dengan kondisinya.

Anda mungkin juga menyukai