Anda di halaman 1dari 16

2.

Perjuangan Abu Dzar menyampaikan risalah yang dibawa Nabi


Muhammad saw. tidak sia-sia. Dia berhasil membawa dua
rombongan besar yang masuk Islam menghadap Rasulullah saw.
di Madinah. Rasulullah saw. terharu dan mengatakan “Gifarun
gafarallahu laha.” (Suku Ghifar telah diampuni oleh Allah Swt..)
Lalu beliau menoleh kepada Bani Aslam dan mengatakan, “Wa
Aslamu Salamallahu lahu.” (Suku Aslam telah diterima dengan
selamat/damai oleh Allah Swt.)

Perilaku teladan yang sesuai adalah .…

a. Fulan memaksa temannya meyakini kepercayaan yang


dianut

b. Husni mengajak Ramlan salat berjamaah di sekolah

c. Riski membantu ibunya mengerjakan pekerjaan rumah

d. Rohman menampilkan syair shalawat di kampung

e. Razwan tidak menyontek saat ujian

3. Hormat dan berbakti kepada orang tua merupakan kewajiban


anak. Alasan wajib berbakti kepada orang tua adalah ….

a. anak harus membalas jasa orang tua

b. menghindari siksaan dari Allah Swt.

c. tercantum dalam Al-Qur’an

d. kasih sayang orang tua tidak terbatas

e. orang tua menafkahi sejak bayi


4. Sikap berikut yang tidak pantas ditunjukkan di hadapan guru
adalah ….

a. senantiasa berkhidmah untuk guru

b. mengucapkan salam apabila bertemu guru

c. menaati setiap arahan serta bimbingan guru

d. memandang guru dengan perasaan penuh hormat dan


takzim

e. sombong terhadap guru karena mempunyai ilmu lebih banyak


daripada mereka

5. Uwais al-Qarni adalah anak yang berbakti kepada orang tua.


Hidupnya diperuntukkan merawat dan mendampingi ibunya.
Perilaku teladan yang sesuai dengan pernyataan tersebut adalah
….

a. si A membantu ibunya agar mendapat uang jajan lebih

b. si B mengeluh karena mendapat banyak tugas dari


ayahnya

c. si C mencuci baju ibunya yang sedang sakit

d. si D memberi hadiah kepada orang tuanya

e. si E mengunjungi orang tuanya di akhir tahun

6. Terlalu mencintai dunia dan berusaha untuk mendapatkan


tanpa memperhatikan halal dan haram merupakan ciri orang
berperilaku ….

a. diskriminasi

b. suuzan

c. dengki

d. hasad

e. licik
7. Fatimah r.a. pernah menggadaikan kerudungnya untuk
memenuhi kebutuhan hidup keluarganya. Namun, Fatimah r.a.
dan keluarganya tetap merasa bahagia. Pendapat yang tepat
dengan pernyataan tersebut adalah ….

a. anak dari seorang nabi harusnya memiliki kehidupan yang


layak

b. kesederhanaan adalah perbuatan yang terlampau hemat

c. kesederhanaan membuat diri terhindar dari dosa

d. kesederhanaan adalah kunci dari kesuksesan

e. sederhana membuat diri selalu merasa cukup

8. Penyebab perilaku zalim adalah lemahnya iman, ingin


mempertahankan kekuasaan, terlalu mencintai dunia, dan tidak
dapat menahan nafsu. Berikut ini faktor pencegah sifat zalim
adalah ….

a. jauh dari hidayah Allah Swt.

b. berkurangnya pahala kebaikan

c. merusak tatanan hidup di masyarakat

d. menyadari dampak buruk zalim

e. merugikan orang lain

9. Kelompok-kelompok minoritas paling banyak mendapat


perlakuan diskriminatif dari beberapa pihak. Islam tidak
mengajarkan diskriminasi. Dalam ajaran Islam, semua manusia
sama di hadapan Allah Swt.. Berikut bukan termasuk cara
menghindari sifat diskriminasi adalah ….

a. ta’aruf

b. tawaduk

c. tafahum

d. ta’awun

e. takaful
10. Golongan yang menyatakan bahwa peristiwa tahkim merupakan
penyelesaian masalah yang tidak berdasarkan pada Al-Qur’an
adalah ….

a. Jabariyah

b. Mu’tazilah

c. Khawarij

d. Maturidiyah

e. Syiah

11. Fulan orang yang berkecukupan. Dia mampu membeli apa


pun yang dikehendaki. Namun, fulan tidak mau berbuat boros.
Dia lebih suka membagi hartanya kepada orang-orang yang
membutuhkan.

Pernyataan yang sesuai cerita di atas adalah ….

a. fulan meneladan Surah al-Isra’ ayat 26–27

b. fulan meneladan Surah al-Isra’ ayat 32

c. fulan meneladan Surah al-Isra’ ayat 40

d. fulan meneladan Surah al-Mu’minun ayat 10

e. fulan meneladan Surah al-Mu’minun ayat 118

12. Anak harus berbakti kepada orang tua agar terhindar dari
perbuatan durhaka. Berikut bukan termasuk bentuk-bentuk
perilaku durhaka terhadap orang tua adalah ….

a. bermuka masam dan cemberut kepada orang tua

b. memberatkan orang tua dengan banyak permintaan

c. malu menyebut mereka sebagai orang tuanya

d. senyum sapa kepada orang tua

e. mencela orang tua


13. Perhatikan ayat berikut!
Ľ ņ Ľ ņ Ľ Ľ ņ Ľ Ľ ŭ Ľ Ʒ Ŀ Ľ ƷĽ Ľ ŭ Ʒ Ŀ Ľ Ľ Ĺņ Ľ ņ ņĽ ņ ĽĽ Ľ Ľ
IJȦȎȗȫ ĬȦǰȊ ēŀ ȦȥǴȖĐ ĐȦȅǘǛĐĵ ĒȦȗǸȖĐ ĐȦȄǕǻĐ ȉȗɃ ȚȤŀ ǩŀ ȅǗ ȟ
Ɖ țŀ ȉȗǨȊ
ƺ Ľ
̼ ƁǕȬȇ

Pernyataan yang sesuai ayat tersebut adalah ….

a. berkata kasar kepada orang tua termasuk durhaka

b. menimbulkan permusuhan dan kedengkian

c. mencuri merupakan sebab hilangnya kehalalan rezeki

d. meninggalkan salat kelak akan tersesat

e. konsentrasi menurun

14. Memahami dan mengamalkan ajaran agama dengan tidak


mengurangi atau menambah-nambahi dalam istilah Islam
disebut ....

a. tawasut

b. i’tidal

c. tasamuh

d. tafrit

e. aulawiyah

15. Nabi Muhammad saw. berdakwah di Madinah dan mempersatukan


masyarakat dalam satu undang-undang, yaitu Piagam Madinah.
Madinah pada waktu itu terdiri atas beberapa suku dan agama.
Dalam kepemimpinan Nabi Muhammad saw., masyarakat
Madinah bersatu padu dan saling menghormati. Hal tersebut
menunjukkan bahwa agama Islam mengajarkan sikap ….

a. ukhuwah

b. tasawut

c. musawah

d. tawaduk

e. tasamuh
16. Nikmatnya persaudaraan sesama manusia, bangsa, dan agama
dapat dicapai dengan saling mengenal sesama manusia. Proses
tersebut dalam Islam disebut ….

a. takaful

b. ta’aruf

c. tafahum

d. ta’awun

e. ta’alluf

17. Pada masa pemerintahan Khalifah Utsman bin Affan dan


Khalifah Ali bin Abi Thalib banyak terjadi kekacauan karena
ulah orang-orang munafik. Bahkan, Khalifah Umar bin Khattab
wafat karena ulah orang munafik. Perilaku munafik pada masa
tersebut termasuk munafik ….

a. amali

b. akidi

c. imani

d. syar’i

e. asgar

18. Fulan menyebutkan bahwa seseorang memiliki badan yang


tidak proporsional. Ilustrasi tersebut termasuk membicarakan
sesuatu pada orang lain yang tidak disukai. Pembicaraan
tersebut berkenaan dengan ….

a. keturunan

b. kekurangan tubuh

c. akhlak

d. masalah agama

e. urusan dunia
19. Perhatikan bentuk-bentuk etos kerja berikut!
1) Efisien
2) Rajin
3) Tidak teratur
4) Disiplin dan tepat waktu
5) Hemat
Berdasarkan data tersebut, tidak termasuk bentuk etos kerja
ditunjukkan oleh nomor ….

a. 1)

b. 2)

c. 3)

d. 4)

e. 5)

20. Salah satu sarana untuk mendekatkan diri kepada Allah Swt.
hingga sampai (wusul) kepadanya disebut ….

a. syariat

b. tarekat

c. hakikat

d. mukjizat

e. makrifat

21. Dalam menjalankan fungsi-fungsi tarekat, seseorang mempunyai


beberapa kebutuhan. Kebutuhan seseorang yang menjalankan
fungsi-fungsi tarekat adalah ….

a. bekal harta

b. pengetahuan tentang Tuhan

c. niat ikhlas dan kesungguhan

d. sikap tawaduk

e. pengalaman bertarekat
22. Kehidupan Abdurrahman bin Auf di Madinah, baik semasa
Nabi Muhammad saw. maupun sesudahnya, selalu mengalami
peningkatan. Barang yang ia pegang dan dijadikan sebagai
modal perdagangan pasti menguntungkan. Pernyataan yang
sesuai adalah ….

a. memiliki rekan dagang yang banyak

b. berbagi kepada orang-orang yang membutuhkan

c. beribadah secara khusyuk dan tawaduk

d. selalu meminta maaf

e. memiliki sikap dinamis

23. Tujuan profesi dalam Islam untuk keridaan Allah Swt.; memenuhi
kebutuhan hidup, baik primer (daruriyat), sekunder (tahsiniyat),
maupun tersier (hajiyat). Berprofesi tidak dengan prinsip ….

a. sebagai bukti eksistensi manusia

b. dikerjakan oleh orang yang ahli

c. berorientasi pada hasil yang lebih baik

d. dilakukan dengan etos kerja tinggi

e. dilakukan dengan kurang tanggung jawab

24. Kiai Khalil al-Bangkalani pernah bekerja menjadi penyalin


naskah kitab Alfiyah Ibn Malik untuk diperjualbelikan ketika
belajar di Makkah. Pernyataan tersebut menunjukkan bahwa
keteladanan dari Kiai Khalil al-Bangkalani yang dapat diterapkan
adalah ….

a. menciptakan masyarakat Islam yang sejahtera

b. pantang menyerah dan senantiasa berusaha

c. ketulusan dalam beramal

d. berkhidmah kepada guru

e. berkhidmah pada NKRI


25. Kiai Hasyim Asy’ari merupakan pencetus pendidikan pesantren
kebangsaan. Pernyataan berikut yang tidak termasuk pemikiran
beliau tentang pendidikan pesantren karakter kebangsaan
adalah ….

a. mengajarkan untuk memaksimalkan segenap potensi


ekonomi dan sumber daya negeri ini

b. mengajarkan anak didiknya untuk bergaul dan bersatu di


antara sesama anak bangsa

c. berupaya mengajak bangsa untuk mandiri bukan hanya soal


ekonomi dan politik

d. mengajarkan para santri untuk menghadapi dan bersiasat


dengan bangsa lain

e. pengetahuan hanya diabdikan bagi kepentingan agama


Setiap Soal
B. Pilihlah jawaban yang benar! Bernilai 1 poin.

(Anda dapat memilih lebih dari satu jawaban!)


1. Asmaul Husna merupakan nama-nama baik yang hanya dimiliki
oleh Allah Swt.. Asmaul Husna ada 99 nama dan menggambarkan
sifat-sifat mulia Allah Swt.. Sifat tersebut antara lain al-Malik dan
al-Hasib.
Ayat yang berkaitan dengan pernyataan di atas adalah ….

a. Surah al-Baqarah ayat 254

b. Surah an-Nisā’ ayat 149

c. Surah Hud ayat 6

d. Surah Yāsin ayat 83

e. Surah al-Anbiya’ ayat 47


2. Perhatikan ayat berikut!
ņĽĽ ņĿ Ľ ĸ Ľņ Ľ
ĽǕȥȬņ Ȋ ȕĿ ȅĽ ɡɜ ņ Ľņ Ĺ Ľ Ņ Ľ ǃ ņ Ľ ƹĽ Ľ Ľ ņ Ľ
Ľ
ŀ ŀ Ɂ ɦņ ɬĐŀ ŀ Ǚŀ Ȓŏȩȗȝȗʖŀ ȐǗĚ įǕȍ ę ŀĐĵ
Đ ĐňȦȖǕȍ ſǙȋȬȗŀ Ƀ Ĥŀ ĚȯȭĐ ɧɹŀ ȕȄǕ
Ľ Ľ Ľ Ľ Ņ ĽĿ Ľ Ľ ņ Ľ Ŀ Ņ ĽĿ Ŀ ņ Ľ Ľ Ľ Ľ Ņ Ŀ ņĽ Ľ Ľ ņ Ŀ ņ ƹ ņ Ľ
Ŀ
įǕȍ ſȐʖ Ğǩŀ Ȏȡĵ Įǩŀ ȝɢɛŀ ǣǘŀ ȽȻ ȟɢɞĵƂĊʼnǕțʜʘĐŀ Ȑȋŀ Ƚȼĵ ǕȥȬȊŀ ǩǰŀ ȋȫ ȟț
Ľ ņ ĿĽ ņĽ Ľ Ľ ĿĽņ Ľ Ņ
̟ IJȦȝȗȅǛ ȯȭ Ǖț Țȗ˟Đ ňɦņ ɬĐŀ ŀ

Perilaku meneladan Asmaul Husna yang terkandung pada ayat


di atas adalah ….

a. meyakini dengan sepenuh hati bahwa Allah Swt. Maha


Bijaksana

b. percaya bahwa Allah Swt. pemberi petunjuk dan hidayah

c. berhati-hati dan cermat dalam menghadapi permasalahan


dan kesulitan

d. menciptakan barang-barang bermanfaat dari limbah di


lingkungan sekitar

e. Allah Swt. Maha Pencipta dan Pemelihara alam semesta


dan makhluk

3. Perhatikan pernyataan-pernyataan di bawah ini!


1) Persamaan derajat laki-laki dan perempuan dalam kewajiban
agama dan lainnya.
2) Menumbuhkan perasaan kasih sayang, persaudaraan, dan
kemuliaan.
3) Tolong-menolong antarsesama terutama yang mem-
butuhkan.
4) Menghargai pendapat orang lain yang berbeda dengan diri
sendiri.
5) Persamaan dalam mendapatkan jabatan publik.
Berikut ini pernyataan yang benar adalah ….

a. pernyataan nomor 1 menunjukkan takaful

b. pernyataan nomor 2 menunjukkan ukhuwah

c. pernyataan nomor 3 menunjukkan musawah

d. pernyataan nomor 4 menunjukkan tasamuh

e. pernyataan nomor 5 menunjukkan tawasut

4. Abu Hanifah sangat terbuka dan bersedia menerima kritikan jika


terdapat kekeliruan dari pendapat yang ia sampaikan. Imam Abu
Hanifah berkata, “Apa yang aku sampaikan ini adalah sekadar
pendapat. Ini yang dapat aku usahakan semampuku. Jika ada
pendapat yang lebih baik dari ini, ia lebih patut diambil.”
Nilai-nilai keteladanan dari Imam Abu Hanifah adalah ….

a. santun dalam berkata dan berbuat

b. mengorientasikan tujuan hidup kepada akhirat

c. pendidikan adalah investasi

d. berbaik sangka atas semua ketentuan Allah Swt.

e. cerdas dalam mengutarakan pendapat

5. Perhatikan ayat berikut!


ņ Ľ ņ Ŀ Ľ Ľ Ľ Ľ ņ Ľ ņ ņĽ ņ Ŀ Ľ ņ Ľ Ľ ƾ Ŀ Ʒ Ŀ Ľ ŭ Ľ ņ Ʒ Ľ ƹ Ľǂ
ʞŐ ʙŀ Ȭˌŀ ǯ ɦņ ɹŀ ĐĵǩȤǕŀ Ɂĵ ʝʙȬǯŀ ȦȖĐ ȣŀ ʥʚĐŀ ĐňȦȈǜǗĐĵ NJĐ ĐȦȎǛĐ ĐȦʤțĐ ʨʧʛŀ ʘĐ ǕȥȫǕȫ
Ľ ņ Ŀ ņ Ŀ ņ Ŀ ƷĽ Ľ
̤ IJȦǥȗŀ ȋǛ ȚȒʗȅȖ ʞ
Hubungan ayat di atas dengan cara mengontrol hawa nafsu
adalah ….
a. mengosongkan pikiran

b. bertakwa kepada Allah Swt.

c. menyempurnakan diri terus-menerus

d. berjuang di jalan Allah Swt.

e. memperbanyak membaca yang bermanfaat


6. Perhatikan ayat berikut!
Ľ ņ Ľ ņ Ľ Ľ Ľ ņ Ŀ ņ Ľ ņ Ŀ Ŀ ņĽ ņĽ ņ Ņ ņ Ŀ Ŀ ņĽ Ŀ ŭ ŭ Ŀņ Ľ Ľ ņ Ŀ ŭ ĿņĽ
IJȦȥȢȫĵ ǫŀ ȒȢȝȖǕǗŀ IJĵǫțǏȫ ƀǺļ ȅǗ ȟ Ɖ țŀ ȚȥǼȅǗ ǚȎȋŀ ȢȝȖĐĵ IJȦȎȋŀ ȢȝȖĐ
Ľņ ŭ Ŀņ Ʒ ņ Ŀ Ľ Ľ Ľ Ľƾ Ŀ Ľ ņ Ŀ Ľ ņĽ Ľ ņ Ŀ ņĽĽ
ņ Ŀ ņ Ľ
ņ Ľ
ɇɍȎŀ ȋŀ ȢȝȖĐ IJĐŀ ſȚȥȬǰŀ ˏȊ NJĐ ĐȦȽȻ ſȘ˃ˈǩŀ ȫĐ IJȦǼǘŀ Ȏȫĵ Ĭŀ ĵǫȅȝȖĐ ȟȄ
ŀ
Ľ Ŀ ŭ ņ Ŀ
̈́ IJȦņ Ȏǰŀ ȋȖĐ ȚĿ Ȥ
Pernyataan yang sesuai dengan ayat di atas adalah ….

a. orang munafik tidak akan mendapat kepercayaan dari orang


lain

b. menahan amarah dengan berzikir

c. orang munafik telah melupakan Allah Swt. begitu juga


sebaliknya

d. orang munafik termasuk golongan orang fasik

e. orang munafik akan dimasukkan ke neraka paling bawah

7. Seseorang datang kepada Imam Ahmad bin Hambal. Ia bertanya,


“Beritakan kepada kami amalan apakah yang paling utama?”
Beliau menjawab, “Menuntut ilmu.” Orang tersebut bertanya
kembali, “Bagi siapa?” Beliau menjawab, “Bagi orang yang benar
niatnya.” Sekali lagi orang tersebut bertanya, “Apa saja yang bisa
membenarkan niat itu?” Beliau menjawab, “Dengan meniatkan
dirinya agar bisa bertawaduk dan menghilangkan kebodohan
darinya.” Selain itu, beliau juga menambahkan, “Manusia sangat
membutuhkan ilmu daripada kebutuhan makanan dan minuman
sebab makanan dan minuman dibutuhkan sekali dalam sehari
atau lebih. Adapun ilmu, ia dibutuhkan sepanjang masa.”
Perilaku yang dapat diteladan berdasarkan kisah di atas adalah
….

a. tidak berhenti menuntut ilmu

b. mendengarkan kritikan sesuai yang disukai

c. menahan diri untuk bertanya

d. memperlihatkan ilmu yang dimiliki

e. tekun menuntut ilmu


8. Suatu ketika, seseorang mempertanyakan kegigihan Imam
Ahmad bin Hambal. Ia berkata, “Sampai kapan engkau terus
mencari ilmu pengetahuan? Padahal engkau kini telah mencapai
kedudukan mulia di antara pencari ilmu.” Kemudian beliau
menjawab pertanyaan tersebut, “Aku akan membawa dawat
tinta ini hingga ke liang lahad.” Keteladanan yang dapat diambil
berdasarkan kisah tersebut adalah ….

a. menyimpan ilmu untuk diri sendiri agar kepandaiannya tidak


tersaingi orang lain

b. pantang menyerah jika mengalami kegagalan selama proses


belajar

c. belajar hanya mengandalkan membaca buku sebanyak-


banyaknya

d. menuntut ilmu hanya di sekolah-sekolah terkenal

e. memanfaatkan banyak waktu untuk menggali ilmu dari orang


lain maupun buku

9. Islam memerintahkan umatnya untuk cepat bertindak dalam


menyikapi segala perbuatan. Allah Swt. membenci sikap
menunda-nunda suatu pekerjaan, apalagi tidak dikerjakan.
Manusia harus selalu cepat, tanggap, dan percaya diri dalam
mengerjakan sesuatu. Pernyataan berikut yang benar adalah
….

a. manusia hendaknya memiliki sikap kolaboratif

b. manusia hendaknya memiliki sikap inovatif

c. manusia hendaknya memiliki sikap kreatif

d. manusia hendaknya memiliki sikap optimis

e. manusia hendaknya memiliki sikap dinamis


10. Umat Islam harus cepat bertindak dalam menyikapi setiap
persoalan. Allah Swt. tidak menyukai orang yang bermalas-
malasan. Perilaku ini mengarah pada sikap dinamis dan
optimis.

Perilaku yang sesuai dengan pernyataan di atas adalah ….

a. menyerahkan hasil kepada Allah Swt.

b. evaluatif untuk kemaslahatan

c. berpikir progresif atau berkemajuan

d. tidak meremehkan pekerjaan

e. berani menerima risiko atas tindakan yang diambil


Setiap Soal
C. Jodohkan dengan benar! Bernilai 3 poin.

1. Meretaknya hubungan masyarakat.

2. Istilah untuk sikap toleransi dalam Islam.

3. Menyebutkan bahwa seseorang itu kikir, congkak,


sombong, dan sifat-sifat lain.

4. Dapat mengeluarkan pelakunya dari Islam.

5. Menghancurkan hubungan yang harmonis.

a. tasamuh f. nifak amali


b. bahaya tajasus g. contoh gibah
c. moderat h. bahaya hoaks
d. nifak akidi i. takaful
e. ta’awun j. bahaya gasab
Setiap Soal
D. Isilah dengan jawaban yang benar! Bernilai 5 poin.

1. Organisasi merupakan kelompok kerja sama antarorang yang


diadakan untuk mencapai tujuan bersama. Dalam berorganisasi
diperlukan komunikasi yang baik antaranggota. Jelaskan prinsip
berkomuniasi dalam ajaran Islam!

2. Apa bukti bahwa Kiai Khalil al-Bangkalani merupakan orang


yang pantang menyerah?

3. Sebutkan ajaran pokok yang terdapat pada aliran Mu’tazilah!

4. Kiai Ahmad Dahlan merupakan tokoh pendiri organisasi Islam


Muhammadiyah. Ia melakukan banyak upaya untuk menciptakan
masyarakat Islam yang sejahtera. Salah satunya dalam bidang
sosial. Jelaskan upaya Ahmad Dahlan dalam bidang sosial!

5. Allah Swt. memiliki sifat-sifat yang pasti ada dan menambah


kesempurnaan Zat-Nya. Jelaskan dan sebutkan sifat-sifat
tersebut!

Nilai

Anda mungkin juga menyukai