Anda di halaman 1dari 2
DIREKTORAT JENDERAL PEMBERDAYAAN SOSIAL DIREKTORAT PEMBERDAYAAN SOSIAL PERORANGAN, KELUARGA DAN KELEMBAGAAN MASYARAKAT J Salemba Raya Nomor 28 Jakarta Pusat 10430 Telp / Fax (021) 3100374 * F}. KEMENTERIAN SOSIAL REPUBLIK INDONESIA Website: hup//www kemsos.go.id Nomor + \640/5.2/PB.01.04/ 08/2021 Agustus 2021 Hal Pemanggilan Peserta Kegiatan Bimtek Dasar PSM Yth Daftar nama tertampir di- Tempat Dalam rangka meningkatkan keterlibatan masyarakat dalam _penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial dan mengoptimalkan pemberdayaan Pekerja Sosial Masyarakat secara terarah, efektif serta berkelanjutan, Direktorat Pemberdayaan Sosial Perorangan, Keluarga dan Kelembagaan Masyarakat (PSPKKM) akan melaksanakan kegiatan bimbingan teknis dasar Pekerja Sosial Masyarakat yang akan dilaksanakan melalui daring, kegiatan akan ditaksanakan selama 2 hari pada Hari : Kamis s/d Jumat 26 - 27 Agustus 2021 Waktu pukul 08.00 WIB — selesai ‘Sehubungan dengan hal tersebut mohon Saudara dapat menginformasikan PSM yang berada di wilayah Saudara untuk menjadi peserta dengan memperhatikan hal-hal sebagai berikut 4. Seluruh peserta belum pernah mengikuti bimbingan teknis dasar PSM. 2. Panitia akan menanggung paket internet bagi peserta yang hadir hingga acara selesai serta mengisi absen yang disediakan saat zoom meeting. 3. Untuk peserta melalui daring di mohon untuk mengisi dengan lengkap google form pada link berikut https://s.id/PendaftaranBimtekBandung, Untuk password dan ID akan kami informasikan lebih lanjut 5. Konfirmasi lebih lanjut dapat menghubungi panitia Faizah (081212186664) dan Hayatul Wardani (081283443138). Nama-nama peserta luring maupun daring diharapkan sudah kami terima paling lambat tanggal 25 Agustus 2021, melalui email subditpspsm@agmail,com, khusus untuk daring nama peserta disertai nomor hp serta alamat. Demikian kami sampaikan. Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasin Direktur Pemberdayaan Sosial_Perorangan, Keluatga gan Kelembagaan Masyarakat, Serimike.BR Karo! (2 ‘Tembusan disampaikan kepada Yth \ 1. Dirjen Pemberdayaan Sosial (sebagai laporan) 2. Ketua IPSM Nasional Lampiran No Dinas Sosial Provinsi Jumiah PSM 1 [Aceh 60 Orang 2 | Sumatera Utara 60 Orang 3__| Sumatera Barat 60 Orang 4 | Riau 60 Orang 6 _| Kepulauan Riau 60 Orang 6 | Jambi 60 Orang 7__| Bengkulu ‘60 Orang 8 ‘Sumatera Selatan 60 Orang 9 Kepulauan Bangka Belitung ‘60 Orang 10 | Lampung ‘60 Orang)

Anda mungkin juga menyukai