Anda di halaman 1dari 12
YAYASAN MA’ARIF LECARI PASURUAN KOTA PASURUAN SMP MA’ARIF 01 PASURUAN STATUS : TERAKREDITAS!I “A” NSS : 204056601009 NDS : E33012008 NPSN : 20535427 Alamat : Jl. Trunojoyo No. 1 Lecari Tapaan Telp. (0343) 426487 Pasuruan email : smpmaarifpas@yahoo.co.id UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2023/2024 Mata Pelajaran : PAI & BP IX/ Waktu +90 Menit Kelas/No. Abs fs I. PILIHLAH JAWABAN YANG PALING TEPAT! 1. Perhatikan narasi berikut! Pada akhir tahun Zahra mendapat bonus sangat besar dari pimpinan perusahaan karena kinerjanya Nama bagus. Sebagai wujud kebahagiaan, Zahra melaksanakan sujud. Berdasarkan narasi tersebut, tata cara Zahra melaksanakan sujud yang benar adalah ... . a. menghadap kiblat, niat, sujud dengan membaca doa, duduk, dan salam b. niat, takbir, menghadap kiblat, sujud dengan membaca doa, dan salam c. niat, menghadap kiblat, takbir, sujud dengan membaca doa, duduk, salam d. menghadap kiblat, niat, takbir, sujud dengan membaca doa, salam 2. Perhatikan narasi berikut! Keluarga Romy sedang melakukan perjalanan ke Yogyakarta untuk silaturrahim ke rumah saudaranya. Rombongan berangkat dari Jember pukul 16,00 WIB hari Ahad, dan diperkirakan akan tiba di tempat tujuan pukul 05.00 WIB hari Senin. Berdasarkan narasi tersebut, cara melaksanakan salat magrib dan isya yang tepat adalah. a. salat magrib dan isya dilaksanakan pada waktu magrib masing-masing 2 rakaat b. salat magrib dan isya dilaksanakan pada waktuisya, magrib 3 rakaat dan isya 2 rakaat cc. _salat magrib dan isya dilaksanakan pada waktu isya masing-masing 2 rakaat d. salat magrib dan isya digabung menjadi 4 rakaat pada waktu magrib 3. Perhatikan ilustrasi berikut! Pada Bulan Ramadan tahun ini Fatma tidak dapat melaksanakan puasa secara penuh karena ia hai selama tujuh hari. Berdasarkan ilustrasi tersebut, yang harus dilakukan Fatma setelah bulan Ramadan adalah. @ Dipindai dengan CamScanner ‘melaksanakan puasa sesuai janji yang pernah diucapkan mengganti puasa sebanyak hari yang perneh ditinggalkan melaksanakan puasa sebagai penebus dosa selama Ramadan ‘melaksanakan puasa sunah pada bulan Syawal selama enam hari 4, Perhatikan cerita berikut ! Bel Istirahat berbunyi, Irfan dan Fandi hendak pergi ke kantin sekolah. Saat hendak meninggalkan kelas, Irfan melihat Bu Farah menghapus papan tulis, Fandi mengajak Irfan untuk segera pergi ke kantin. Irfan dapat menunjukkan perilaku tat pada guru dengan... |. meminta Fandi untuk menghapus papan tulis, a b, menggantikan Bu Farah untuk menghapus papan tulis menyapa Bu Farah dengan sopan = pura-pura tidak melihat Bu Fara 5. Perhatikan narasi berikut! Baru-baru ini, kisah kejujuran seorang anak kembali menjadi perbincangan warganet. Seorang anak berusia 6 tahun bernama Zainal, tak sengaja menggores bumper mobil ketika sedang bersepeda. Anak sulung ini jatuh dari sepeda dan tak sengaja menggores mobil yang sedang terparkir di pinggir jalan. Merasa bersalah, ia pun pulang dalam keadaan menangis dan meminta maaf kepada orang tuanya. Orang tuanya pun menyuruh agar Zainal meminta maaf dan menemui si pemilik mobil namun berujung tak bertemu. Ia pun menulis memo dengan kesungguhan hatinya untuk si pemilik mobil dengan menyertakan nomor ponsel ibunya. ‘Sumber : https://www.brilio.net/sosok/5-kisah-kejujuran-anak-anak~yang-menyentuh-nuranimu- bikin-salut-180110).html. Berdasarkan narasi tersebut, perilaku jujur yang ditunjukkan oleh Zainal adalah... a, meminta maaf kepada orang tanya b. menuai pujian dari jutaan warganet mengakui kesalahan yang dilakukan ‘menemui pemilik mobil yang ditabrak a9 6. Pethatikan pernyataan berikut! (1) Memakai kain ihram (2) Membaca talbiyah (3) Melaksanakan wukuf @ Dipindai dengan CamScanner (4) Melaksanakan sai (5) Melontar jumrah (6) Melaksanakan tawaf ifadah Dari pernyataan tersebut dapat disimpulkan bahwa yang termasuk rukun Haji adalah O (1) dan (2) (2) dan (3) 0 (1) dan 3) (3) dan (4) 0 (4) dan (6) 7, Perhatikan potongan Q.S. az-Zwmar/39: 53 berikut! Arti lafal yang bergaris bawah adalah a. (1) mereka melampaui, (2) kalian berputus asa b. (1) berlebihan, (2) jangan kalian berputus asa c. (1) kalian berputus asa , (2) dari rahmat Allah d. (1) mereka sendiri, (2) yang berputus asa 8. Pernyataan yang menjelaskan tentang zakat adalah... a. Ibadah dalam islam yang dilakukan dengan menyembelih hewan b. Ibadah dalam islam yang bertujuan untuk membantu umat islam yang membutuhkan ¢. Ibadah yang dilakukan umat islan pada bulan Ramadhan d. Tbadah dalam islam dengan menyengaja menuju Baitullah pad waktu yang telah ditentukar 9. Perhatikan bebrapa perilaku berikut ini! 1) Menjaga tali silaturrahim kepada sanak family orang tua 2) Menjaga kerukunan antar keluarga 3) Memajang foto orang tua di setiap sudut rumah 4) Merawat dan menyalatkan jenazah orang tua saat beliau meninggal 5) Senantiasa mengirimkan do’a untuk orang tua yang sudah meninggal @ Dipindai dengan CamScanner Perilaku berbuat baik kepada orang tua yang telah meninggal dunia ditunjukkan oleh angka. 0 1)dan 2) } 1)dan 3) 1 2)dan3) © 1)dan 5) O 5)dan 4) O 2)dan4) 10. Perhatikan beberapa pernyataan berikut! (1) Menjauhi segala perbuatan buruk. (2) Melaksanakan peraturan Sekolah (3) Berhati-hati dalam berpenampilan dan berpakaain (4) Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah Swt. (5) Meyakini bahwa segala sesuatu pasti berakhir dengan baik. Dari beberapa pernyataan tersebut yang termasuk fungsi beriman kepada hari akhir ditunjukkan pada nomor... . a. (2),(4) dan (3) b. (1),(2) dan (3) c. (4),(1) dan (3) d. (1),(4) dan (5) 11. Perhatikan kisah berikut Tbnu Sina (Avicena) adalah ilmuwan muslim pada masa Abbasiyah. Ia ahli di bidang kedokteran. Salah satu karyanya yang termasyhur adalah “Al Qonun” yang menjadi rujukan utama di bidang kedokteran selama berabad-abad, sehingga Beliau mendapat gelar bapak pengobatan modern Berdasarkan kisah tersebut, dapat disimpulkan nilai-nilai yang dapat diteladani adalah peduli tethadap. Harga diri dan kehormatan Ekonomi dan kesejahteraan c. imu pengetahuan dan kesehatan Kesejahteraan dan keselamatan se a 12. Suluk merupakan contoh akulturasi Islam di Nusantara. Suluk digunakan ulama mengenalkan ajaran Islam melalui @ Dipindai dengan CamScanner . Lantuna do,a yang baik ve Puisi berisi ajaran Agama Islam 2 Shalawat kepada Nabi d. Pertunjukan Islami 13. Bu Marsha mempunyai 2 anak Perempuan dan | anak laki-laki, kedua anak Perempuan Bu Marsha sudah di aqiqahi, sedangkan yang laki- laki belum dilaksanakan Aqiqah, maka berapa ekor kambing yang harus disiapkan oleh Bu Marsha jika akan melaksanakan Aqigah untuk anak laki-lakinya..... a. 4ekor b. 3.ekor ©. Lekor d. 2 ekor 14, Berperilaku sesuai tata krama dan sopan santun kepada orang tua saat berbicara dapat dilakukan a. Menatap mata mereka secara jelas b. Mendengarkan perkataan mereka ¢. Menirukan pembicaraan mereka dd. Mengingat peristiwa itu 15, Allah SWT menciptakan bentuk dan wajah manusia sesuai kehendak-Nya, bentuk dan wajah tersebut menunjukkan bahwa a. Allah swt menetapkan takdir seseorang berbeda-beda b. Wajah seseorang merupakan salah satu mukjizat Allah swt c. Allah swt. Menetapkan takdir yang sama anatar saudara kembar d. Semua manusia memiliki kekurangan dan kelebihan masing-masing 16. Dalam Hadis Nabi telah diperintahkan kepad kita agar saat menyembelih hewan harus dengan pisau yang tajam dan melarang menggunakan...... a. Tulang dan kuku b. Tali dan rantai c. Parang dan tombak d. Kayu dan besi @ Dipindai dengan CamScanner 17. Berdasarkan makna surah Al-Hujurat ayat 13, bahwasanya manusia yang paling mulia adalah orans yang. a, Beriman b. Bertaqwa c. Bersyukur d. Bersabar 18, Perhatikan pernyataan berikut ! 1) Mengikuti majlis Shalawat 2) Membaca terjemah Al-Qur’an 3) Mempelajari ilmu tajwid 4) Merenungi maknanya 5) Mengikuti seni Al-Banjari Pernyataan yang berhubungan dengan memahami Al-Qur’an terdapat pada nomor... (0 1)dan4) 0 2)dan 3) 0 3)dan 1) 4)dan 5) 0 3)dan 4) 19, Perhatikan Nama-Nama Nabi berikut ini ! 1) Nabi Sulaiman 2) Nabi Ibrahim 3) Nabi Ishak 4) Nabi Musa 5) Nabi Nuh 6) Nabi Muhammad 7) Nabi Ayyub Dari nama-nama Nabi diatas, manakah Nabi dan Rasul yang bergelar “Ulul Azmi”... 1) dan 7) 0 2)dan 6) O 3)dan 5) O 4)dan 5) 1 6)dan2) @ Dipindai dengan CamScanner 20. Pethatikan contoh berikut ! 1) Malu Ketika saya tidak taat pada peraturan sekolah 2) Malu saat minum dan makan sambil berdiri 3) Malu untuk bertanya kepada guru saat masih banyak temannya dikelas 4) Malu Ketika menjawab pertanyaan guru dengan baik saat Pelajaran 5) Malu menonton televisi saat kedua orang tua sedang sibuk membersihkan rumah Contoh rasa malu yang sesuai dengan ajaran Islam ditunjukkan oleh angka.... (7 1)dan4) 1 2)dan 5) O 3)dan 2) O 2)dan 1) (0) 3)dan 4) Jodohkanlah pernyataan berikut dengan jawaban yang benar ! 21. Perhatikan kolom dibawah ini dengan menjodohkan contoh Hadas kecil dan Hadas besar serta cara mensucikannya ! No. Peristiwa yang terjadi Cara mensucikannya Pakaiannya terkena Najis . * ‘a. Mandi wajib atau Mandi besar 2. | Terkena air liur Anjing = =| 6. Ber-wadhu atau ber- tayammum Ber-wudhu 3. | Buang air besar * = |e. dengan membasuhnya hingga 7 kali, salah satu dari 7 kali dicampur dengan tanah Nifas (orang yang habis melahirkan) * | d mencuci pakaian yang terkena Najis 22. Jodohkanlah pernyataan dibawah ini dengan benar ! No. Peristiwa yang terjadi Cara mensucikannya a. Ketika Azmi akan melaksanakan shalat dan kakinya menginjak kotoran cicak di teras Mushalla = | a. hanya dipercikkan air suci saja @ Dipindai dengan CamScanner 26. tiba dia terkena muntahan adiknya yg sakit air suci ‘yang kurang dari umur 2 tahun dan hanya minum susu "3. |e. terkena kencing bayi laki-laki = [c, membersihkan Kembali pakaian yg terkena najis Ialu atau mengganti pakainnya denga yang suci Jodohkanlah pernyataan dibawah ini ! No. | Nama Malaikat Tuganya 23. a. Izrail . = | a mecatat amal baik dan buruk manusia 24. |b. Mikail . = |b. meniup sangkakala 25. |e. Rakib dan Atid . - ‘e, membagi Rizky Pilihlah jawaban yang Benar (B) dan yan, Perhatikan Tabel Berikut dan berilah tanda ceklis (V) pada kolom yang sudah disediakan ! 1g Salah (S) No. ‘Gambar Makanan dan Minuman Benar Salah | Hukum Mengkonsumsinya Halal untuk dikonsumsi karena sudah di sebutkan dalam Al-Qur’an Halal untuk dikonsumsi dan juga menyegarkan Dipindai dengan CamScanner Haram untuk di konsumsi Z. 3. karena bisa memabukkan dan hilangnya akal 4 le sacle ~~~) Haram untuk dikonsumsi 27. Perhatikan tabel berikut ! No. Bahaya Narkoba dan Benar Salah 1 Jika dikonsumsi maka akan membahayakan bagi Kesehatan dan ketergantunga Tika dikonsumsi maka akan menyehatkan dan menambah stamina Tika dikonsumsi maka akan menguatkan gigi Tika dikonsumsi maka akan menyebabkan hilangnya akal dan over dosis 28. Perhatikan tabel berikut ! No. ‘Nama Tokoh Penyebar Agama Islam di Pulau Jawa Benar Salah ‘Maulana Malik Ibrahim (Suna Gresik) @ Dipindai dengan CamScanner Tl. ‘Sultan Hasanuddi Raden Muhammad Ainul Yaqin (Sunan Giri) 4. | Cut Nyak Dien — | Raden Rahmat (Sunan Ampel) | 29. Perhatikan Tabel berikut ini ! No. Ketentuan Aqiqah Benar T. | Aqiqah dilaksanakan pada hari | ke-7 setelah kelahiran anak 2. | Jika anak Perempuan maka yang | disembelih 2 ckor kambing atau domba 3. | Jika anak laki-laki maka yang | disembelih 2 ckor kambing atau domba 4. | Aqigah dilaksanakan pada hari Raya Qurban 30, Perhatikan Tabel berikut ini ! No. Taqdir Muallaq Benar Salah 1. | Kita harus menjaga Kesehatan agar tidak mudah terkena penyakit atau virus 2. | Telah terjadi bencana Banjir di daerah Sumatra 3._ | Jika kita rajin belajar maka pastinya nanti akan menjadi juara dan mendapat nilai yang sangat memuaskan Jawablah Pertanyaan-pertanyaan dibawah ini! 31. Perhatikan gambar-gambar berikut ini! @ Dipindai dengan CamScanner 32. 33. 34. TAyam tiren 2 Anjing 3. Ular Berdasarkan gambar-gambar tersebut diatas, maka sebutkan Hukum mengkonsumsinya beserta Alasannya. Farid menemukan uang sebesar Rp. 50.000 di halaman Masjid tempat ia mengaji. la sangat senang sckali karena pada saat itu ia sangat membutuhakan wang untuk membeli peralatan sekolahnya. Namun, ia sadar bahwa uang itu bukan miliknya. Ia tidan ingin menggunakan wang yang bukan miliknya. Peristiwa tersebut diatas menggambarkan keyakinan yang dilakukan oleh Farid adalah bahwa Allah SWT. Memiliki sifat... Hari ini Faisal akan menerima nilai ulangan harian yang telah dilaksanakan minggu lalu. Faisal mendapatkan nilai yang kurang memuaskan karena ia belajamya kurang tekun, ia menyadari bahwa usaha yang dilakukannya kurang maksimal. Sesampainya dirumah ibu menanyakan nilai uulangan Faisal. tersebut bagaimana sebaiknya Tindakan yang harus dilakukan oleh Faisal sebagai Sesuai kondi: ‘muslim yang jujur. Perhatikan narasi berikut! Arifin mempunyai teman yang berama Yosep yang berbeda keyakinan. Arifin mendapat undangan upacara peribadatan agama lain dan sekaligus diajak oleh Yosep untuk acara tersebut, Arifin mengetahui bahwa mengikuti upacara peribadatan tersebut bertentangan dengan syari’at Islam yang dianutnya. Bagaimana cara yang tepat bagi Arifin dalam berprilaku Toleran dan Menghargai Perbedaan.... . Perhatikan Ilustrasi berikut ini! Ibu Nashwa mempunyai emas seberat 200 gram sudah tersimpan selama satu tahun, Dipindai dengan CamScanner Berapa jumlah zakat yang harus dikeluarkanoleh ibu Nashwa jika harga emas saat ini Rp. 800.000,- (delapan ratus ribu rupiah) pergramnya................ . Pasuruan, 7 Maret 2024 Pengawas Pembina ARIS SISWATI, S.Pd. SD M.Pd NIP. 19721105 200604 2 019 NIP. 19900604 201903 1 005 @ Dipindai dengan CamScanner

Anda mungkin juga menyukai