Anda di halaman 1dari 3

UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP b.

Kilogram
TAHUN PELAJARAN 2022/2023 c. Kelvin
MAPEL/KELAS : DASAR PERANCANGAN/X TMI d. Ampere
GURU MAPEL : GALEH AJI SAPUTRA, S.T e. centi

1. Satuan internasional untuk daya listrik adalah... 8. Besaran yang diukur dalam satuan "detik" adalah...
a. Volt a. Massa
b. Ampere b. Kecepatan
c. Watt c. Waktu
d. Ohm d. Suhu
e. Resistant e. gaya

2. Hukum Ohm menyatakan bahwa hubungan antara 9. Satuan yang digunakan untuk mengukur kecepatan
arus listrik (I), tegangan (V), dan hambatan (R) adalah...
adalah... a. Meter per detik
a. V = IR b. Kilogram per liter
b. I = VR c. Kelvin per jam
c. R = IV d. Ampere per meter
d. V = RI e. km per liter
e. R = VI
10. Besaran yang diukur dalam satuan "newton"
3. Jika tegangan pada sebuah rangkaian adalah 12 volt adalah...
dan hambatannya adalah 4 ohm, berapa besar arus a. Panjang
yang mengalir dalam rangkaian tersebut? b. Massa
a. 2A c. Gaya
b. 3A d. berat
c. 4A e. Suhu
d. 6A
e. 7A 11. Satuan yang digunakan untuk mengukur suhu
adalah...
4. Sebuah baterai memiliki tegangan 9 volt dan a. Kelvin
mengalirkan arus sebesar 2 ampere. Berapa besar b. Liter
hambatan dalam rangkaian tersebut? c. Ampere
a. 2 ohm d. Meter
b. 4.5 ohm e. thermo
c. 7 ohm
d. 18 ohm 12. Besaran yang diukur dalam satuan "ampere"
e. 12 ohm adalah...
a. Kecepatan
5. Jika sebuah peralatan listrik memiliki daya sebesar b. Suhu
600 watt dan tegangan yang digunakan adalah 120 c. Arus listrik
volt, berapa besar arus yang diperlukan oleh d. Waktu
peralatan tersebut? e. jumlah zat
a. 0.2 A
b. 2A 13. Satuan yang digunakan untuk mengukur massa
c. 5A adalah...
d. 50 A a. Kilogram
e. 25 A b. Meter per detik
c. Kelvin
6. Besaran yang diukur dalam satuan "meter" adalah... d. Liter
a. Massa e. inch
b. Suhu 14. Besaran yang diukur dalam satuan "watt" adalah...
c. Panjang a. Massa
d. Waktu b. Suhu
e. Jumlah zat c. Daya
d. Waktu
7. Satuan yang digunakan untuk mengukur volume e. panjang
adalah...
a. Liter
15. Satuan yang digunakan untuk mengukur waktu 21. Ketika seorang peselancar menaiki gelombang, gaya
adalah... yang diberikan oleh ombak ke peselancar memiliki
a. Detik reaksi yang sebanding. Prinsip Hukum Newton mana
b. Ampere yang menjelaskan fenomena ini? a. Hukum Newton
c. Kelvin pertama
d. Meter b. Hukum Newton kedua
e. watt c. Hukum Newton ketiga
d. hokum kelembaman
16. Hukum Newton pertama, juga dikenal sebagai e. hokum inersia
hukum inersia, menyatakan bahwa:
a. Setiap aksi memiliki reaksi yang sebanding. 22. Sebuah mobil dengan massa yang lebih besar akan
b. Percepatan sebuah benda sebanding dengan gaya membutuhkan gaya yang lebih besar untuk
total yang diberikan padanya. mencapai percepatan yang sama dibandingkan
c. Benda cenderung mempertahankan keadaan diam dengan mobil yang lebih ringan. Hal ini berdasarkan
atau gerak lurus beraturan. prinsip Hukum Newton yang mana?
d. Gaya yang diberikan pada sebuah benda a. Hukum Newton pertama
sebanding dengan massa benda tersebut. b. Hukum Newton kedua
e. semua benar c. Hukum Newton ketiga
d. hokum singularitas
17. Hukum Newton kedua menyatakan bahwa: e. hokum molekul
a. Setiap aksi memiliki reaksi yang sebanding.
b. Percepatan sebuah benda sebanding dengan gaya 23. Pulley adalah salah satu jenis mesin sederhana yang
total yang diberikan padanya. terdiri dari:
c. Benda cenderung mempertahankan keadaan diam a. Roda dan sumbu
atau gerak lurus beraturan. b. Sabuk dan roda gigi
d. Gaya yang diberikan pada sebuah benda c. Katrol dan sumbu
sebanding dengan massa benda tersebut. d. Roda gigi dan katrol
e. semua benar e. roda gigi dan sumbu

18. Hukum Newton ketiga menyatakan bahwa: 24. Fungsi utama sabuk pada sistem pulley adalah:
a. Setiap aksi memiliki reaksi yang sebanding. a. Mengubah arah gerakan
b. Percepatan sebuah benda sebanding dengan gaya b. Mengalirkan energi listrik
total yang diberikan padanya. c. Menahan benda yang digantung
c. Benda cenderung mempertahankan keadaan diam d. Mentransmisikan gerakan dan tenaga
atau gerak lurus beraturan. e. mengalirkan air
d. Gaya yang diberikan pada sebuah benda
sebanding dengan massa benda tersebut. 25. Pulley dengan sabuk silang bertujuan untuk…
e. semua benar a. Variasi
b. Keamanan
19. Ketika seorang pemain menendang bola, bola akan c. Keindahan
bergerak ke depan. Prinsip Hukum Newton mana d. Membuat lebih bertenaga
yang menjelaskan fenomena ini? e. Agar dapat mundur
a. Hukum Newton pertama
b. Hukum Newton kedua
26. Jenis material yang banyak di pakai di industry adalah…
c. Hukum Newton ketiga
a. Bahan bangunan d. Bahan khusus
d. hokum pascal
b. Bahan pekerjaan e Bahan umum
e. hokum pidana
c. Bahan teknik
20. Seorang atlet melempar sebuah cakram ke depan,
27. Yang termasuk sifat logam adalah,kecuali
dan tubuhnya juga mundur ke belakang. Prinsip
a. Sifat mekanik d. Sifat feminis
Hukum Newton mana yang menjelaskan fenomena
b. Sifat fisika e. Sifat teknologis
ini?
c. Sifat kimia
a. Hukum Newton pertama
b. Hukum Newton kedua
28. Kemampuan material untuk menahan tegangan tanpa
c. Hukum Newton ketiga
kerusakan adalah pengertian dari…
d. hokum newton ke empat
a. Kelenturan d. plastis
e. hokum newton ke lima
b. Kekerasan e. kekuatan
c. Kelelahan
29. Karakteristik suatu bahan ketika mengalami suatu
peristiwa pengaruh panas atau listrik di sebut sifat…
a. teknologi d. Kimia
b. Biologi e. Mekanik
c. Fisika

30. Yang tidak termasuk logam mulia adalah..


a. tembaga d. Emas
b. Perak e. Platina
c. Platinum

essay
1. Jelaskan yang di maksud sifat mekanis,kimia
dan fisika!
2. Mengapa petir dapat menyambar bumi?
3. Jelaskan pengaplikasian hokum newton 1 pada
kehidupan sehari hari!
4. Apa yang di maksud CGS dan MKS?
5. Jelaskan pengertian transmisi!

Anda mungkin juga menyukai