Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KOTA CIMAHI

SD NEGERI PADASUKA MANDIRI 4


Jl. KH. Usman Dhomiri No. 190 Kel Padasuka Kec. Cimahi Tengah
Telepon (022) 6630496 Email padasuka_mandiri4@yahoo.com

SUMATIF TENGAH SEMESTER GENAP


TAHUN AJARAN 2023-2024
NAMA : _________________ MATA PELAJARAN : P.
PANCASILA
KELAS : 1 ____ TANGGAL : ______________

I. Berilah tanda silang (X) pada salah satu huruf a, b, atau c didepan jawaban yang paling tepat !
1. Bendera negara indonesia berwarna ...
Nilai
a. Merah dan biru
b. Putih dan hijau
c. Merah dan putih
2. Perhatikan pojok info disamping !
yang menjahit bendera saat proklamasi kemerdekaan adalah ...
a. Ibu Fatmawati
b. Ibu Sud
c. Ibu dewi sartika
3. Ketika pengibaran bendera merah putih maka sikap kita ...
a. b. c.

4. W.R. Supratman melagukan untuk pertama kali Indonesia Raya melalui....


a. gitar
b. biola
c. angklung
5. Berapakah jumlah simbol-simbol pancasila ....
a. tiga
b. empat
c. lima
6. Simbol sila ke tiga adalah
7.
a. padi dan kapas
b. pohon beringin
c. kepala banteng

Bunyi sila pada simbol (bintang) adalah ...


a. Kemanusiaan yang adil dan beradab
b. Persatuan Indonesia
c. Ketuhanan Yang Maha Esa
8. Bina adalah anak yang suka berbagi dan bersikap adil, lambang yang sesuai dengan sikap bina
adalah ...
a. b. c.

9. Ketika ibu terlihat kesulitan membawa tas belanja, apa yang harus kita lakukan ...
a. membantu ibu membawa sebagian tas belanja
b. berlari
c. diam saja
10. Perhatikan gambar berikut !

Cara menghindari bencana banjir adalah ...


a. membuang sampah di sungai
b. menebang pohon sembarangan
c. rajin membersihkan saluran air di sungai

II.Isilah titik – titik dibawah ini dengan jawaban yang tepat!


11. Lagu apa yang di nyanyikan pada saat pengibaran bendera ...
12. Lambang negara indonesia adalah ...

13. Gambar disamping adalah gambar simbol pancasila ke ...

14. Apa simbol sila ke 4 yang berbunyi “kerakyatan yang di pimpin oleh hikmat kebijaksaan dalam
permusyawaratan perwakilan” adalah ...
15.

Jumlah huruf pada “ BHINNEKA TUNGGAL IKA” adalah ...

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan dibawah ini!


16. Tuliskan arti warna pada bendera Indonesia !
17. Tuliskan simbol pancasila ke 2 dan 5 !
18. Tuliskan bunyi sila ke-3 pancasila !
19. Sebutkan 2 contoh kegiatan gotong royong dirumah !
20. Tuliskan 2 manfaaat gotong royong !

Anda mungkin juga menyukai