Netralitas Asn

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 15

PEMERINTAH

KABUPATEN BULUKUMBA

NETRALITAS
ASN
disampaikan pada kegiatan :
Sosialisasi Pengawasan Netralitas ASN, TNI,
dan POLRI

MUHAMMAD ALI SALENG, SH, M.Si


Sekretaris Daerah Kabupaten Bulukumba

22/12/2023
PEMERINTAH
KABUPATEN BULUKUMBA

Dasar Hukum
terkait Netralitas ASN
Undang-Undang Nomor 5 PP Nomor 94 Tahun 2021
1 Tahun 2014 tentang ASN 4 tentang Disiplin PNS

PP Nomor 37 Tahun 2004 tentang


Peraturan Bupati Bulukmba
2 Larangan PNS menjadi Anggota 5 Nomor 1 Tahun 2019 tentang
Partai Politik
Kode Etik PNS di Lingkungan
PP Nomor 42 Tahun 2004 tentang Pemerintah Kabupaten
3 Pembinaan Jiwa Korps dan Kode Bulukumba
Etik PNS
PEMERINTAH
KABUPATEN BULUKUMBA

Undang - Undang Nomor 5 Tahun 2014


Pasal 2 huruf f Salah satu asas penyelenggaraan kebijakan dan
Apa itu Netralitas manajemen ASN adalah netralitas (Setiap pegawai ASN tidak
berpihak dari segala bentuk pengaruh manapun dan tidak
memihak kepada kepentingan siapapun)

Pasal 9 ayat (2), Pegawai ASN harus bebas dari pengaruh dan
intervensi semua golongan dan partai politik

Pasal 1, ASN adalah profesi bagi Pegawai Negeri Sipil dan Pegawai
Siapa saja yang Pemerintah dengan Perjanjian Kerja yang bekerja pada instansi
dikategorikan pemerintah
sebagai ASN
PNS adalah warga negara Indonesia yang memenuhi syarat tertentu,
diangkat sebagai Pegawai ASN secara tetap oleh pejabat pembina
kepegawaian untuk menduduki jabatan pemerintahan.

PPPK adalah warga negara Indonesia yang memenuhi syrata tertentu,


yang diangkat berdasarkan perjanjian kerja untuk jangka waktu tertentu
dalam rangka melaksanakan tugas pemerintahan.
PEMERINTAH
KABUPATEN BULUKUMBA

Mengapa ASN harus


netral?
01. Tanggung Jawab 02. Merupakan Objek
03. Kewenangan dan
sebagai Pelayan Pengawasan Kekuasaan
Publik
Menjaga marwah, ASN tidak Isu netralitas ASN menjadi salah ASN dengan Kewenangan dan
terpengaruh pada kepentingan satu obyek pengawasan, tidak Kekuasaan yang dimilikinya
orang perorang atau kelompok hanya oleh Bawaslu, tetapi juga sangat rentan untuk
tertentu. Sebagai pengayom oleh Komisi ASN, dan dipengaruhi dan
masyarakat, ASN tidak masyarakat pada umumnya. mempengaruhi, serta berpihak
terpengaruh sirkulasi kekuasaan pada salah satu pasangan calon.
politik
PP Nomor 37 Tahun 2004 ttg Larangan
PNS menjadi Anggota Partai Politik
Pasal 2
1. PNS dilarang menjadi anggota dan/atau pengurus partai politik
2. PNS yang menjadi anggota dan/atau pengurus partai politik
diberhentikan sebagai PNS

Pasal 3
1. PNS yang akan menjadi anggota dan/atau pengurus partai politik wajib
mengundurkan diri sebagai PNS
2. PNS yang mengundurkan diri sebagaimana dimaksud diberhentikan
dengan hormat sebagai PNS
3. Pemberhentian berlaku terhitung mulai akhir bulan mengajukan
pengunduran diri

Pasal 9 ayat (1)


PNS yang menjadi anggota dan/atau pengurus partai politik tanpa
mengundurkan diri sebagai PNS, diberhentikan tidak dengan hormat
sebagai PNS
Bentuk Pelanggaran Netralitas ASN
PP 42 TAHUN 2004
Bentuk Pelanggaran Netralitas ASN
PELANGGARAN DAN SANKSI
REKAPITULASI DATA ASN YG TELAH DIPROSES TERKAIT NETRALITAS ASN
TAHUN 2020 S.D 2021

Jumlah ASN yg dijatuhi Hukuman


No. Jenis Hukuman Disiplin
Disiplin (orang)

1 7 Hukuman Disiplin Sedang berupa Penundaan KGB

Hukuman Disiplin Sedang berupa Penundaan


2 1
Kenaikan Pangkat

3 5 Sanksi Moral berupa Pernyataan secara Tertutup


Upaya yang telah
dilakukan?
Sebagai salah satu bentuk pembinaan dan upaya
pencegahan pelanggaran terhadap Netralitas ASN,
Ttelah dilakukan beberapa hal yakni:
Penyampaian Surat Edaran Bupati Bulukumba
A berupa Himbauan Netralitas ASN dalam
Pelaksanaan Tahapan Penyelenggaraan
Kampanye Pemilu
Ikrar Bersama seluruh PNS dan
B penandatanganan Pakta Integritas Netralitas
ASN yang dirangkaikan dengan Peringatan HUT
KORPRI
C
Adapun dalam bentuk tindaklanjut pengawasan, di
Tahun 2023 telah dilakukan proses pemeriksaan
terhadap 1 (satu) orang ASN yg diduga melakukan
C pelanggaran terhadap Netralitas ASN, dan telah
terbit rekomendasi dari KASN untuk penjatuhan
sanksi kepada yang bersangkutan.
PEMERINTAH
KABUPATEN BULUKUMBA

TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai