Anda di halaman 1dari 6
PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) MADRASAH IBTIDAIYAH MA’ARIF KAB. WONOSOBO, TAHUN PELAJARAN 2022/2023 LP MA’ARIF NU Mata Pelajaran : Sejarah Kebudayaan Islam ——-Hari/Tanggal_ : Jumat, 2 Desember 2022 Kelas 2 (Lima) Waktu 09.30 - 11.00 PETUNJUK UMUM : 1. Berdoalah sebelum mengerjakan soal! 2. Tulislah_nama dan nomor absenmu pada sudut kanan atas lembar soall 3. Jika terdapat soal yang kurang jelas, tanyakan kepada bapak/lbu gurumu! 4. Kerjakan soal-soal yang mudah terlebih dahulu! 5. Periksa kembali pekerjaanmu sebelum diserahkan kepada bapal/ibu gurumu! 1. Berilah tanda sitang (x) pada huruf a, b, ¢ atau d pada jawaban yang paling tepat! 1. Hijrahpya Nabi Muhammad saw. ke Madinah membawa kelegaan bagi seluruh umat Islam. Untuk keperiuan ibadah dan memimpin umat, nabi membangun sebuah masjid di Madinah yang bernama .... ‘A. Masjid Haram B. Masjid Nabawi C, Masjid Agung Al Rajhi D. Masjid Al-Rahmah 2. Para sahabat yang tinggal di serambi masjid dengan penuh ketekunan memahami agama secara mendalam, Para sahabat yang tinggal di masjid bersama Rasulullah disebut A. abli suffah 8. ahlul jannah . ahlul figh D. tafaqquh fiddin 3, Rasulullah saw. membina masyarakat Madinah dalam bidang ekonomi dengan cara sistem pengerjaan bagi hasil. Sistem bagi hasil dalam bercocok tanam yang diajarkan oleh Rasulullah saw. disebut juga dengan istilah A. itiqady dan khulugiy B. ‘amaliy dan I'tiqadiy C. muzara'ah dan mukhabarah D. takhyiri dan wadhi PASIMal22 235405 [Hal 1 Pemyataan yang benar berupa penekanan Rasulullah saw. dalam mendirikan pasar sebagai pusat perekonomian di Madinah adalah .... ‘A. pedagang harus jujur, pasar harus menyediakan toko dan melarang monopoli B. pedagang harus mengambil keuntungan yang banyak, pasar bebas dari sewa dan melarang monopoli C. melarang monopoli, pedagang harus mengambil keuntungan besar agar cepat kaya D. pedagang harus jujur, pasar bebas dari sewa dan melarang monopoli . Rasulullah saw, mengetahui ancaman dari kaum kafir Quraisy sehingga mengajak para sahabat untuk berjihad sehingga terjadilah peperangan. Berikut perang yang tidak terjadi di Madinah adalah .... A. perang Badar B. perang Uhud ©. perang Saudara D. perang Khandaq |. Perang Badar terjadi pada bulan Ramadhan tahun 2 H (624 M). Peperangan ini dimenangkan oleh kaum muslimin. Pada perang Badar kaum mustimin berjumiah ... orang. A 314 B. 312 Cc. 313 D. 314 Kesepakatan antara umat Islam dan non musiim untuk hidup berdampingan dengan rukun dan damai terjadi di Madinah, Kesepakatan ini di pimpin oleh Rasulullah saw. Kesepakatan antara umat Islam dan non muslim yang terjadi di Madinah disebut A. surat perjanjian kerjasama B. piagam penghargaan ©. piagam Madinah D. memorandum . Kesepakatan damai antara kaum muslim dengan kaum kafir Quraisy di Makkah disebut sebagai perjanjian Hudaibiah yang terjadi bersamaan dengan waktu Rasulullah saw. hendak melakukan ibadah haji ke Ka’bah yang dilkuti oleh 1.400 kaum muslimin. Perjanjian Hudaibiah terjadi pada tahun .... A 6H B. 7H c. 8H D.9H PASIMIMa/22 23/SKIKIs5 | Hal. 2 9. Perjanjian Hudaibiah ditulis oleh salah seorang sahabat nabi yang bemnama A. Alibin Abi Thalib B. Abu Lahab C. Abu Jahal 0. Zaid bin Tsabit 10. Pada tahun ke 6 Hijriah, Rasulullah saw. bersama dengan kaum muslim melakukan ibadah haji ke Ka’bah, Namun dalam perjalanannya Rasulullah bersama dengan kaum muslim dihadang oleh pasukan kaum kafir Quraisy di tengah jalan. Siapakah nama pimpinan kaum kafir Quraisy yang menghadang di tengah jalan ketika nabi hendak melakukan ibadah haji? A. Abu Jahal B, Abdul Muthalib’ C. Ali bin Abi Thalib D.” Khalid bin Walid 14. Setelah tiba di Makkah, Rasulullah saw. bersama kaum muslim berteduh di bawah pohon dan menyampaikan agar kaum muslimin untuk selalu setia kepada Rasulullah saw. Penyampaian kesetiaan kepada Rasulullah saw. disebut sebagai... A. Baiat Aqobah B. Baitulloh C. Baiat Ridwan D. Baitul Muttagin 12. Sebagai komitmen damai Rasulullah saw, mengajak kepada raja-raja non muslim untuk mengikuti dakwah’Rasulullah saw. Di bawah ini yang tidak termasuk raja yang pernah dikirimi surat oleh Rasulullah saw adalah A. Raja Abdul Aziz Ibnu Saud " B. Raja Ghasan C. Heraklius (Kaisar Romawi) D. Muqaugis (Gubernur Mesir) 43. Sikap masing-masing raja pada saat menerima surat ajakan untuk berdakwah bersama Rasulullah saw. berbeda-beda. Ada yang menerima dengan lapang dada, ada yang menolak namun dengan cara halus, ada juga yang menolak dengan cara kasar dan keji bahkan sampai membunuh utusan dati Rasulullah saw. pada saat mengantarkan surat Siapakah nama utusan Rasulullah saw. yang dibunuh oleh raja Ghasan pada saat mengantar surat? A. Khalid bin Walid B, Usman bin Affan C. Harits bin Umair D. Zaid bin Tsabit PASIMIMa/22_23/SKIKis 5 | Hal. 3 14. Akibat penghianatan terhadap Perjanjian Hudaibiah, para sahabat dan dibantu oleh beberapa kabilah diantaranya kabilah Sulaim, Muzaina, Ghatafan dan lainnya akhirnya menuju ke Makkah untuk mendatangi kaum kafir Quraisy. Kedatangan kaum muslim yang berkekuatan besar ini menimbulkan kekhawatiran para kaum kafir Quraisy. Dari peristiwa tersebut di atas, berapakah jumlah kekuatan pasukan kaum muslim? ‘A. 10.000 orang B. 20.000 orang C. 30.000 orang D. 40.000 orang 15.Masuknya pasukan muslim dari empat arah tidak mengalami hambatan yang berarti kecuali pasukan yang masuk dari arah bawah yang dihadang oleh pasukan kafir Quraisy namun rintangan tersebut dapat dihalau oleh pasukan muslim. Siapakah nama pemimpin pasukan kafir Quraisy yang menghadang pasukan muslim dari arah bawah? A. Abu Lahab B. Ikrimah bin Abu Jahat C. Abu Sufyan D. Abu Jahal 16. Setelah kembalinya Rasulullah saw. ke Makkah yang merupakan tanah kelehirannya dan berhasil menaklukkan kaum kafir Quraisy di Makkah, banyak para penduduk yang hadir menemui Rasulullah saw. Kemudian Rasulullah saw. bersabda: "Pergilah kamu sekalian, Kalian sekarang sudah bebas! “ dan membaca surat Yusuf. Pada peristiwa tersebut surat yang dibaca oleh Rasulullah saw. yaitu surat Yusuf ayat ke 90 1 92 D. 93 om>: 17. Resulullah saw. bersyukur Kembali ke Makkah lalu beliau melepaskan pandangannya ke lembah Wadi dan gunung tempat Rasulullah saw. berkhalwat untuk menenangkan diri dan menerima wahyu. Rasululiah saw. menerima wahyu yang pertama ketika berada di A. Goa Hira B. Bukit Sofa . Bukit Marwah ©. D. Goa Tsur PASIMIMal22-23/SKUKIs 5 | Hal. 4 18, Setelah peristiva Fatkhu Makkah, Rasulullah saw. melakukan haji yang diikuti oleh banyak umat Islam yang disebut dengan haji Wada’ karena tidak berapa lama setelah itu Rasulullah saw. wafat. Haji Wada artinya .... A. haji pertemuan B. haji kenangan C. haji kembali D. haji perpisahan 19. Tiga bulan setelah peristiwa haji Wada’, Rasulullah saw. sakit demam dan mengalami pingsan sebanyak tiga kali Ketika hendak memimpin shelat, kemudian Rasulullah saw. meminta sahabatnya untuk menggantikan dalam memimpin shalat. Slapakah sahabat yang diminta Rasulullah saw. menggantikan dirinya untuk memimpin shalat ketika Rasulullah saw. jatuh sakit? ‘A. Abu Bakar B, Usman bin Affan C. Umar bin Walid D. Umar bin Khattab 20. Pada hari Senin ketika kaum muslimin hendak melakukan shalat subuh, dengan mengucap kalimat Tauhid Rasulullah saw. wafat pada usia 63 tahun. Hari Senin wafainya Rasulullah saw. bertepatan dengan tanggal ‘A. 10 Rabiul Awwal tahun 11 Hijriah B. 11 Rabiul Awwal tahun 11 Hijriah C. 12 Rabiul Awwal tahun 11 Hijriah D. 13 Rabiul Awwal tahun 11 Hijriah _Isilah titik titik dibawah dengan jawaban yang benar 21. Rasulullah saw. bersama dengan kaum Muhajirin hijrah ke .... 22, Para sahabat mendapat pendidikan dari Rasulullah dengan cara .... 23. Upaya Rasulullah saw. dalam membina masyarakat Madinah membuahkan hasil sehingga masyarakat Madinah .. 24. Pimpinan pasukan kaum kafir Quraisy yang meninggal pada peristiwa perang Badar bernama..... 25. Tetangga dekat orang muslim di Madinah adalah .... ° 26. Perjanjian Hudaibiah terjadi pada peristiwa Fathu Makkah. Dinamakan_perjanjian Hudaibiah karena peristiwa tersebut terjadi di... 27. Pada awal tiba di Makkah Rasulullah saw, mengutus seseorang datang menemui kaum kafir Quraisy untuk menyampaikan maksud kedatangannya di Makkah. Namun utusan PASIMIMal22_2a/SKWKis 5 | Hal. 5 kaum muslim tersebut fama tidak kemball, dan tersiar kabar utusan ftu dibunuh kefir Quralsy. Sahabet yang diutus Rasulullah saw. untuk ke Makkah adalah . 28, Ketlka Fathu Makkah, Rasulullah saw, memerintahkan pasukannya untuk masuk Makkah dari 4 arah yaltu sebelah utara, arah bawah, sebelah barat, dan arah atas, Sahabat nabi yang memimpin pasuken darl arah utara adalah .... Meskipun ada kesempatan bagi kaum muslim untuk bales dendam atas perlakuan penduduk Makkah pada masa lampau, namun kaum muslim tidak melakukannya dan memafkan perlakuan kaum kafir Quralsy pada masa Ielu. Keteladan yang bisa kita ambil dari peristiwa di atas adalah ketika ada orang yang bersalah kepada kita, hendaknya Kita. ... dengan ixhlas. 30, Setibanya Rasuiullah saw. ci Makkah pada peristiwa Fathu Makkah, bellau beristirahat sebentar dan menaiki umta pergi meneruskan parjalanannya menuju Ka’bah untuk bertawaf sebanyak 7 kali dan menyentuh hajar Aswad, Unta Rasulullah saw, itu bemnama 29. Uralan : 31. Rasulullah saw. dalam memajukan masyarakat Madinah dengan melakukan pembinaan pada beberapa bidang yang merupakan inti untuk menuju pada kemajuan. Sebutkan 4 bidang yang merupakan upaya Rasulullah ketika membangun kota Madinah | 32, Piagam Madinah merupakan dokumen yang menghargai hak-hak asasi menusia dan menjadi daser hidup bermasyarakat yang harus ditaati oleh semua pihak oleh karena itu menjadi dasar aturan pertama di dunia, ‘Sebutkan 3 di antara isi piagam Madinah! ‘Apa yang dimaksud dengan perjanjian Hudaibiah, jelaskan! Pencoretan lafadz bismillahirrahmanirrahim dan Muhammad Rasulullah dan diganti dengan lafadz bismika allahumma dan Muhammad ibnu Abdillah oleh kaum kafir tidak £8 menjadikan kekhawatiran yang berarti oleh Rasulullah saw. karena beliau lebih cinta damai daripada peperangan dan sudah yakin pada keimanan para sahabat sehingga peristiwa tersebut memunculkan adanya perjanjian Hudaibiah. ‘Sebutkan isi dari perjanjian Hudaibiah tersebut! 35. Ketika peristiva Fathu Makkah, pasukan kaum muslim memasuki kota Makkah dan tidak ada perlawanan lalu Rasulullah saw. memerintahkan pasukannya untuk menyampaikan pengumuman. Karena itu terdengar suara gemuruh dari berbagai arah. Tuliskan 3 isi pengumuman yang disampaikan oleh kaum muslim terhadap kaum kafir quraisy di Makkah! PASIMINaI22 2USKIKis6 | Hal 6

Anda mungkin juga menyukai