Anda di halaman 1dari 1

Hasil Rapat

17 Maret 2024

Waktu kegiatan :Sabtu, 30 Maret 2024


Lokasi kegiatan : Kampung Savana
Kondisi lokasi:
Ada lapangan untuk aktivitas di luar ruangan.
Kebutuhan perlengkapan
1. Sound System
2. Terpal untuk alas makan dan shalat jamaah
Kerjasama dengan HI butuh Flyer kemudian koordinasi dengan timnya
Revisi untuk desain flyer donasi
1. Uraian paket makanannya (menunya) dihilangkan
2. Masukkan jumlah kebutuhan sama harga perpaketnya (60 orang dengan harga
30k/paket buka puasa)
3. Tambahkan Tanggal batas penerimaan donasi (26 Maret 2024)
4. Saran untuk buat desain flyer ucapan terima kasih kepada para donatur pada saat
penerimaan donasi telah ditutup.
Konsep kegiatan
1. Lomba-lomba (Pertim)
● Estafet surah pendek (dalam tim) (Buat baris terus jawab pertanyaan dan
nanti bergilir ditanya dan menjawab)
● Estafet mewarnai (pola disediakan juga pewarnanya)
2. Read Aloud/Dongeng sebelum buka puasa
Mencari orang yang bersedia untuk mendongeng/Read Aloud
3. Buka puasa bersama
Butuh terpal untuk alas sekalian untuk shalat maghrib
Update dana
1. hasil galdan es cincau (Sabtu, 16 Maret 2024)
- Total keseluruhan = 843.000
- ⁠Modal = 210.000
843.000 - 210.000 = 633.000 keuntungan
*p.s = masih ada 3 orang yang belum diterima uangnya dan nanti di follow up sama
tim dana dan konsumsi
2. Dana dari donatur tetap 1.000.000
total dana yang terkumpul sementara 1.633.000

● Cari hadiah diserahkan ke tim pendanaan (tergantung dana). Saran hadiah sajadah
travel (masih mencari saran hadiah). Belanja ini bisa di hari kamis, 28 Maret 2024.
● Menu makanan diserahkan ke tim pendanaan dan konsumsi, apakah mau makanan
dibuat atau dibeli. Kalau ada niatan untuk membeli bisa cari tahu tempat yang
sediakan makanan jadi yang sesuai dengan budget yang ada.
Hal-hal yang dianggap penting
1. Perlu ada rapat pemantapan
2. Penentuan penanggung jawab untuk masing masing item kebutuhan supaya tidak
kewalahan pas hari H (konsumsi, lomba, perlengkapan)
3. Butuh ceklok lagi

Anda mungkin juga menyukai