Anda di halaman 1dari 1

SOAL TEKANAN

1. Sebuah benda berbentuk kubus memiliki panjang sisi 4 m berdiri di atas lantai. Apabila
berat kubus tersebut 8000 N. Tekanan maksimum kubus tersebut adalah ...
2. Perhatikan gambar di bawah ini!

Sebuah gaya sebesar 7,5 N pada pengisap kecil yang memiliki


luas penampang 2,5 cm2. Hitunglah gaya yang dihasilkan pada
pengisap besar jika luas penampangnya adalah 3000 cm2!

3. Perhatikan gambar di bawah ini!

Jika massa jenis air adalah 1000 kg/m3 dan


percepatan gravitasi 10 m/s2 tekanan hidrostatis
pada ikan adalah ....

4. Perhatikan gambar berikut!

Hitunglah massa jenis zat x jika diketahui massa jenis air


adalah 1 gr/cm3!

5. Sebuah benda ketika ditimbang di udara beratnya adalah 12,45 N, tetapi ketika di dalam
minyak beratnya menjadi 10,55 N. Besar gaya ke tas yang dialami benda tersebut adalah
....
6. Tinggi kota X dari permukaan laut adalah 750 m, tekanan atmosfer di kota X adalah ...
7. Ketinggian suatu tempat yang memiliki tekanan 57 cmHg adalah ...
8. Suatu tabung berisi gas yang volumenya 60 cm3 memiliki tekanan sebesar 200000 Pa.
Berapa volumenya jika tekanan diperbesar menjadi 3 kali!
9. Volume gas dalam ruang tertutup adalah 8 cm3, tekanan 2 atm. Jika volume diubah
menjadi 4 cm3, maka tekanannya menjadi ....
10. Jelaskan perbedaan antara terapung, melayang dan tenggelam!

Anda mungkin juga menyukai