Anda di halaman 1dari 4

Proposal Kewirausahaan

Dibuat oleh
Raditya
XI RPL D/26

SMKN 8 MALANG
Jalan Teluk Pacitan
BAB I

Nama perusahaan: LAVISTA.CO


Bidang usaha: mesin dan teknologi
Konsep usaha: menciptakan mesin minum otomatis
Target pasar: semua pengusaha minuman
Pesaing: perusahaan lain
Strategi pemasaran: membuat desain mesin se-minimalis mungkin dan
kehebatan mungkin, tetapi tetap memiliki harga yang terjangkau di
levelnya.
Promosi: memanfaatkan daerah yang ramai didatangi public, dan
membuat konsep promosi yang mencolok
BAB II

SWOT:
Strength: memiliki desain yang minimalis tetapi memiliki keunggulan
di bagian sensor gerak
Weakness: produk ini dapat terganggu kinerja nya jika tidak di
tempatkan di tempat seharusnya
Opportunities: produk ini telah diperbarui daripada pesaingnya yang
masih menggunakan teknologi lama, dan cocok bukan untuk perusahaan
restoran saja tetapi juga cocok untuk bidang perhotelan
Threats: produk ini dapat di tiru oleh perusahaan lain karena banyak
mesin diluar sana yang dapat meniru produk ini dengan sangat mirip
BAB III

LasWat adalah mesin pengisi minuman otomatis menggunakan sensor


gerak, dengan hanya menaruh gelas anda di bawah sensor maka
minuman anda akan diisi oleh mesin tersebut sesuai ukuran gelas anda.

Produk ini tergolong sangat efisien karena cara kerjanya yang sangat
simple dan juga tidak perlu perawatan yang maksimal.

Cara kerja mesin ini adalah tekan ukuran gelas anda lalu taruh gelas
dibawah sensor mesin, maka sensor tersebut akan langsung mengisi
hingga sudah di titik yang ditentukan.

GAMBAR:

Anda mungkin juga menyukai