Anda di halaman 1dari 14
PEMERINTAH KOTA SURABAYA DINAS PENDIDIKAN OLIMPIADE SAINS NASIONAL (OSN) SD/MI TINGKAT SEKOLAH TAHUN 2018 Lembar Soal OSN MATEMATIKA SD a Olimpiade By uag Sains @ Nasional 1 | Mlimpiade Sains Nasional Matematika SD/MI Tingkat Sekolah Tzhun 2013, \ Selisih FPB dan KPK dari 36, 48, dan 72 adalah... a. 120 b. 124 ce 130 d. 132 47 x 26 ~ 82 x 37 + 56x 47 = a. 180 b. 290 c. 670 d. 820 205% —1,8: 22= a 04 b. 0,875 c. 1,675 d. 1,33 Mas Dotta mempunyai teka- teki: Aku mempunyai sebuah bilangan, jika bilangan tersebut dikalikan 8 kemudian dikurangi 12 lalu dibagi dengan sebelas akan menghasilkan nilai 4. Aku adalah bilangan... 8 ie 12 22 aooe 2 | Olimpiade Sains Nasional Matematika SD/MI Tingkat Sekolah Tahun 2018 Sudut terkecil yang dibentuk oleh jarum jam analog saat pukul 23.30 adalah a. b, 135 145 165, 175, Hasil dari 28.667.128 : 7 adalah... 90 kmijam = 4.090.534 4.095.304 4.905.304 4.009.534 250 150 75 25 Pak Lurah membagikan 800 kg beras, 400 bungkus mie dan 240 kantong minyak kepada warga desa. Setiap orang mendapatkan barang yang sama dan sama banyak. Jumlah warga yang paling banyak mendapat pembagian dari Pak Lurah adalah .... orang a. b, 20 40 60 80 3 | Olimpiade Sains Nasional Matematika SD/MI Tingkat Sekolah Tahun 2018 10 % dari uang saku Yudi selalu ditabung, setiap hari ia mendapat uang saku sebesar Rp 15.000,00. Yudi menginginkan sebuah bola seharga Rp 120.000,00. Jika dia akan membeli bola tersebut dari hasil tabungan uang saku, maka ia harus mengumpulkan uang sakunya selama .... hari a. 85 b. 80° c. 78 d. 75 Pada Tahun 2014 sawah Pak Holis menghasilkan 7,5 ton padi, tahun 2015 menghasilkan 84 kuintal kemudian tahun 2016 dan 2017 berturut-turut menghasilkan 6750 kg dan 9,15 ton. Total padi yang dihasilkan sawah Pak Holis mulai 2014 sampai 2017 adalah... a. 318 ton b, 32,8 ton c. 32,800 kg 4. 318 kuintal Ada tiga buah drum yang berisi minyak masing-masing berisi 8,25 m*, 3320 liter dan 1200 dm’. Jumlah minyak ketiga buah drum tersebut adalab .... liter a. 1277 Liter b. 5345 Liter ce. 12770 Liter d. 53450 Liter 4 | Olimpiade Sains Nasional Matematika SD/MI Tingkat Sekolah Tahun 2018 Bangun di samping mempunyai volume 384 cm%, jika bangun tersebut terbentuk dari beberapa kubus yang sama, Luas { permukaan bangun tersebut adalah .... cm? a. 512 b. 480 c. 448 d. 416 Pada sebuah bidang koordinat terdapat gambar layang-layang ABCD. Jika titik A (1,-7), dan B (7,-7), D (-7,7). Tentukan koordinat titik C ! a (4,7) b. (-7.1) e. (7-1) d. (1,7) Gambar di samping ada tiga persegi yang digambar seperti tersebut. Jika luas diarsir 3 om? om? _ maka luas persegi paling besar adalah .. a. 120 b. 96 a. Tz d. 48 5 | Olimpiade Sains Nasional Matematika SD/MI Tingkat Sekolah Tahun 2018 16. 17. Banyaknya bilangan yang habis dibagi 2 dan 5 antara 100 sampai 600 adalah... a. 278 b 39 c. 248 d. 249 Suatu pesawat udara hanya mampu membawa 18 orang dewasa atau 24 orang anak. Pada suatu hari, sudah ada 12 orang dewasa yang akan terbang. Jumlah anak paling banyak yang dapat ikut terbang lagi pada hari itu adalah .... orang a. 16 b. 12 °. 8 a6 Sebuah taman berbentuk bangun seperempat lingkaran dengan jari-jari 14 m. Di sekeliling taman tersebut ditanami bunga pucuk merah dengan jarak 2 m, maka banyak bunga pucuk merah pada taman tersebut adalah .... Bunga a. 25 b. 24 6 | Olimpiade Sains Nasional Matematika SD/MI Tingkat Sekolah Tahun 2018, 18. Beberapa anak sedang berdiri dalam suatu antrean. Upin berdiri di urutan ke-107 dari depan, dan Ipin berdiri di urutan ke-101 dari belakang. Upin berdiri tepat di belakang Ipin, maka banyaknya anak yang berdiri di antrien tersebut adalah... a. 208 b. 207 c. 206 d. 205 19. Bilangan tiga _angka disusun oleh angka-angka 0, 1 dan 2, jika bilangan-bilangan tersebut disusun dari yang terkecil sampai terbesar dan boleh berulang, maka bilangan pada urutan ke-10 adalah.. a. 210 - b. 200 c. 121 d. 112 20. Jumlah kubus satuan pada bangun disamping adalah... a 14 b. 12 a 9 d 8 7 | Olimpiade Sains Nasional Matematika SD/MI Tingkat Sekolah Tahun 2018 2 22. 23. 74? + 28? — (744 28)? = a. 6164 b. 4144 c. 4144 d. -6144 Gambar berikut yang bukan merupakan jaring-jaring kubus, adalah... a, Nilai rata — rata ulangan matematika dari 23 anak adalah 6,8. Dua orang murid yang mengikuti ulangan susulan dengan nilai 7,8 dan 8,3 maka nilai rata — rata seluruh anak adalah .... a 74 b. 7,05 ©. 6,95 d. 69 8 | Olimpiade Sains Nasional Matematika SD/MI Tingkat Sekolah Tahun 2018 24. Pada kompetisi cara penilaiannya adalah sebagai berikut: nilai 4 untuk setiap jawaban yang benar, nilai 0 untuk soal yang tidak dijawab dan ~1 untuk setiap jawaban yang salah. Dari 50 soal yang diberikan, Aldito tidak menjawab 6 soal dan salah 5 soal. Skor yang diperoleh Aldito adalah... a. 150 b. 151 ©. 156 d. 180 25. Tabel di bawah ini menyatakan nilai ulangan harian matematika. | { Le 7 Banyak siswa yang mendapat nilai lebih dari nilai rata-rata adalah a. 29 b. 23 c.17 14 26. Sifat belah ketupat yang tidak dimiliki oleh layang-layang adalah ... a. Salah satu diagonal merupakan sumbu simetri b. Diagonainya saling berpotongan tegak Iurus cc. Sepasang sudut yang berhadapan sama besar d._Mempunyai sisi sama panjang 9 | Olimpiade Sains Nasional Matematika SD/MI Tingkat Sekolah Tahun 2018 27. 28. 29. Dua buah tali berwarna merah dan biru masing-masing panjangnya 91 cm dan 143 om. Kedua tali tersebut dipotong dengan ukuran terpanjang, sehingga masing-masing potongan ‘sama panjang. Banyak potongan dari kedua tali adalah .... potong att b. 13 c. 18 d.21 @+a =27 A+® =18 ati =31 Berapakah hasil dari® + 2.4 + 397 a. 80 b. 85 c. 86 d.90 Jumlah kubus satuan yang diperlukan untuk memenuhi kotak pada gambar berikut ini adalah .... buah a. 100 b. 98 c. 80 d. 78 10 | Olimpiade Sains Nasional Matematika SD/MI Tingkat Sekolah Tahun 2018 30. 32. Jika termometer Celcius menunjukkan 60° C, termometer Fahrenheit menunjukkan suhu he a. 140 b. 120 c. 108 d. 104 Pak Mardi mempunyai kebun dengan denah seperti pada gambar. m2 Luas sebenamya kebun Pak Mardi a. 840 6em b. 680 16 em c. 600 aoe Skala 1: 250 d. 580 Pak Muchtar memiliki sebidang kebun yang seluas 360 m?. 2 bagian ditanami kacang polong, z bagian ditanami labu dan sisanya dibuat kolam ikan. Kebun yang dibuat kolam ikan adalah... m? a. 144 b. 154 c. 156 d. 176 11 | Olimpiade Sains Nasional Matematika SD/MI Tingkat Sekolah Tahun 2018 33. 34. Kakek mempunyai pekarangan yang luas. Kakek membuat kolam renang berbentuk ersegi panjang dengan ukuran 6 x 15 meter. Di sekeliling kolam renang dipasang keramik dengan lebar Ameter. Keramik yang dibutuhkan kakek adalah . . . m? a 21 b. 42 ° 44 d. 46 Keliling lingkaran A + keliling lingkaran B = keliling lingkaran C Jika jari-jari Lingkaran A = 7 cm dan jari-jari lingkaran B = 14 Cm Luas lingkaran C adalah .... cm? a. 2464 b. 1386 c. 962.5 d. 3465 Sekarang pukul 22.48 75 menit yang akan datang adalah pukul . .. a. 23.03 b, 24.03 ¢. 00.03 d, 01.03 12 | Olimpiade Sains Nasional Matematika SD/MI Tingkat Sekolah Tahun 2018 36. Jumlah rusuk dan titik sudut dari bangun limas segi delapan adalah .... 37 a b. 16 dan 16 16 dan9 16 dan 8 16 dan 7 Di kelas 5 A ada 30 orang anak. Anak yang gemar berenang = 23 anak Anak yang gemar bulutangkis = 17 anak, ‘Anak yang tidak gemar berenang dan bulutangkis = 3 anak Jumlah anak di kelas tersebut yang gemar berenang dan bulutangkis adalah .... orang a. b. 13 17 14 18 ‘Seorang pengendara mobil berangkat dari kota A pukul 09.17, tiba di kota B pukul 12.02. Jika kecepatan mobil rata-rata 36 km/jam, jarak kota A dan B adalah... . km a, b. c. J. 102 99 98 88 13 | Olimpiade Sains Nasional Matematika SO/MI Tingkat Sekolah Tahun 2018 Faktor dari bilangan 24 adalah 1, 2, 3, 4, 6, 8, 12 dan 24. Jadi 24 mempunyai 8 faktor Banyaknya faktor dari 144 adalah a 18 jwindu + $ tahun +7 bulan =... bulan a 41 b. 51 c. 61 a 71 14 | Olimpiade Sains Nasional Matematika SD/MI Tingkat Sekolah Tahun 2018

Anda mungkin juga menyukai