Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN OBSERVASI KARAKTERISTIK PESERTA DIDIK

SDN 14 BELANTI BARAT


Disusun untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah PPL 1

ROMBEL 005
Fitri Yani, S.Pd

DOSEN PEMBIMBING LAPANGAN :


Dr. Yeni Erita, M.Pd

PROGRAM PPG PRAJABATAN


PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2024
Lampiran 3. LK 2b: Contoh Format Lembar Observasi Karakteristik Peserta Didik

FORMAT LEMBAR OBSERVASI KARAKTERISTIK PESERTA DIDIK

Nama Mahasiswa PPG : Fitri Yani, S.Pd

Kelas Sasaran Observasi : IV Empat

Untuk Siklus Pembelajaran :( ) Terbimbing

( ) Mandiri, siklus ke 1

Tanggal Materi Observasi*) Hasil Observasi Interpretasi Hasil


Observasi

10 Januari 2024 Budaya kelas Berdasarkan observasi yang Dari hasil observasi
dilakukan di kelas IV, didapatkan yang telah dilakukan
hasil budaya kelas adalah interpretasi atau kesan
penulis adalah
a. Guru memberikan perintah
apresiasi kepada guru
kepada peserta didik untuk
kelas yang telah
berdoa terlebih dahulu
memberikan budaya
sebelum belajar
kelas yang baik untuk
b. Setelah berdoa membaca ayat
peserta didik sebelum
pendek
memulai pembelajaran.
c. Guru memberikan nasehat
mengenai kebersihan
lingkungan dan diri
d. Guru memberikan nasehat
agar tidak ada terjadi bullying
di lingkungan kelas, seperti
menyebut nama orang tua
e. Guru mengecek kehadiran
peserta didik

10 Januari 2024 Status sosial peserta Berdasarkan hasil observasi dan Dari hasil observasi
didik wawancara dengan guru kelas, yang penulis lakukan
didapatkan informasi mengenai interpretasi atau
kesan penulis adalah
status soisal peserta didik sangat
beragamannya
beragam. Ada yang berasal dari
pendidikan, status
keluarga petani, pedagang, PNS
ekonomi tidak
dan lain lain. Disamping itu
membuat peserta
untuk pendidikan orang
tua didik menyerah dalam
peserta didik juga beragam, ada bersekolah. Suatu
yang tamat SD, SMP, SMA dan apresiasi bagi peserta
juga S1. Mengenai agama, semua didik dikarenakan
peserta didik kelas 4 beragama selalu semangat
islam. dalam belajar.

10 Januari 2024 Minat belajar Berdasarkan observasi yang Dari hasil observasi
dilakukan di kelas IV, didapatkan yang penulis lakukan
hasil dari minat belajar adalah interpretasi atau kesan
penulis adalah suatu
a. Minat belajar yang tinggi dari
apresiasi yang penulis
peserta didik
berikan kepada
b. Semangat belajar yang tak
motivasi dan minat
putus
peserta didik dalam
c. Selalu ceria dalam menerima
belajar. Semangat yang
pembelajaran
tinggi dari peserta
d. Antusias saat mendengarkan
didik untuk
guru menerangkan dan
mendapatkan ilmu
antusias dalam berpartisipasi
membuat penulis
dalam pembelajaran
bangga kepada peserta
didik kelas IV SDN 14
Belanti Barat

11 Januari 2024 Kemampuan awal Berdasarkan observasi dan Dari hasil observasi
pengamatan langsung yang dan pengamatan
dilakukan di kelas IV, didapatkan langsung yang penulis
hasil dari kemampuan awal lakukan interpretasi
peserta didik adalah atau kesan penulis
adalah perlunya guru
a. Ada beberapa peserta
memberikan
didik yang cepat dalam
pertanyaan yang
menangkap pembelajaran
membuat peserta didik
dan saat ditanyakan
ingat dan semangat
pembelajaran kemaren,
untuk menjawabnya,
mereka masih ingat dan
seperti pemberian
mampu dalam menjawab
reward. Dan juga
b. Ada beberapa peserta
perlunya guru
didik yang lemah dan
memberikan kelompok
cepat lupa akan
peserta didik yang
pembelajaran
pintar dan kurang
c. Ada peserta didik yang
mampu dalam
sulit dalam mengingat
memahami
pembelajaran
pembelajaran.
Tujuannya agar bagi
yang pintar diberikan
soal yang lebih
kompleks sedangkan
peserta didik yang
kurang mampu dalam
merima pembelajaran
diberikan soal yang
lebih mudah.

11 Januari 2024 Gaya belajar Berdasarkan observasi dan Dari hasil observasi
pengamatan langsung yang dan pengamatan
dilakukan di kelas IV, didapatkan langsung yang penulis
hasil dari kemampuan gaya lakukan interpretasi
belajar peserta didik adalah atau pendapat penulis
adalah perlunya guru
a. Audio
Ada peserta didik di kelas memodifikasi
IV yang mudah dalam pembelajaran yang
memahami pembelajaran menyenangkan bagi
dengan guru peserta didik,
menggunakan atau dikarenakan setiap
mengkombinasikan peserta didik memiliki
pembelajaran dengan lirik cara masing masing
dan irama lagu dalam memahami
b. Visual pembelajaran. Maka
Ada peserta didik di kelas disanalah peran
IV yang sangat menyukai seorang guru agar
dan cepat paham jikalau mampu membuat
guru mengajar dengan semua peserta didik
menggunakan gambar nyaman dan semangatt
atau objek itu secara dalam belajar
nyata
c. Kinestetik
Ada juga anak anak yang
suka belajar di alam
terbuka karena memiliki
gerak bebas

12 Januari 2024 Motivasi belajar Berdasarkan observasi dan Dari hasil obervasi dan
pengamatan langsung yang pengamatan langsung
dilakukan di kelas IV, didapatkan yang telah dilakukan,
hasil dari motivasi belajar peserta interpretasi atau
didik adalah pendapat penulis
adalah apresiasi
a. Motivasi dari dalam diri
berdasarkan cara cara
peserta didik Peserta didik
yang diciptakan guru
yang semangat datang kelas IV dalam
kesekolah dikarenakan guru membangun motivasi
yang mampu menciptakan peserta didik terutama
suasana belajar yang motivasi dari luar diri
menyenangkan dan membuat peserta didik. guru
motivasi peserta didik untuk telah memberikan kata
belajar bertambah. kata penyemangat
Disamping itu juga adanya kepada peserta didik
keinginan peserta didik untuk yang membuat
menjadi orang sukses. semangat belajar
b. Motivasi dari guru mereka menjadi
bertambah tinggi.
Guru kelas IV yang selalu
memberikan kata kata
penyemangat bagi peserta
didik membuat peserta didik
semangat datang kesekolah,
semangat untuk mendapatkan
ilmu.

13 Januari 2024 Perkembangan emosi Berdasarkan observasi yang Dari hasil observasi
dilakukan di kelas IV, didapatkan yang penulis lakukan
hasil dari perkembangan emosi interpretasi atau
peserta didik adalah anak kelas pendapat penulis
IV merasa senang saat guru kelas adalah apresiasi kepada
memberikan pembelajaran. guru kelas yang telah
Dikarenakan dalam mengawali mampu memberikan
pembelajaran guru kesan indah dalam
memerintahkan peserta didik awal pembelajaran
berdoa, membaca surat pendek yang membuat semua
dan juga guru memberikan kata peserta didik semangat
kata motivasi untuk peserta didik. dan nyaman dalam
Dengan kegiatan awal belajar.
pembelajaran yang dibuka
dengan semangat dan senyuman
oleh guru, emosi pertama anak
adalah kebahagiaan dalam
belajar.

14 Januari 2024 Perkembangan sosial Berdasarkan observasi yang Dari hasil observasi
dilakukan di kelas IV dan juga yang penulis lakukan
pengamatan langsung di interpretasi atau
lingkungan sekolah, didapatkan pendapat penulis
hasil dari perkembangan emosi adalah apresiasi kepada
peserta didik adalah peserta didik yang
telah peduli terhadap
a. kemampuan peserta didik
lingkungan. Dan juga
dalam membuang sampah
sikap bangga terhadap
pada tempatnya walau belum
kepedulian peserta
semua peserta didik yang
didik terhadap
melakukan. Namun hal
sosialnya.
tersebut telah menjadi
kebiasaan baik dan akan
menjadi contoh bagi peserta
didik lain.
b. Peserta didik yang antusias
dalam kegaitan gober atau
gotong royong bersama.
Peserta didik memunguti
sampah bik itu organik atau
anorganik. Peserta didik
peduli terhadap lingkungan
dengan dibuktikan
membersihkan lingkungan
sekolah bersama.

15 Januari 2024 Perkembangan moral Berdasarkan observasi yang Dari hasil observasi
dan spiritual dilakukan di kelas IV dan juga yang penulis lakukan
pengamatan langsung di interpretasi atau
lingkungan sekolah, didapatkan pendapat penulis
hasil dari perkembangan moral adalah apresiasi kepada
dan spiritual peserta didik adalah peserta didik terhadap
perkembangan
a. Setiap sebelum masuk kelas,
sosialnya yaitu peduli
semua peserta didik
terhadap lingkungan
bersamalan dengan semua
sekitar dan juga
guru. Ini merupakan sikap
perkembangan spiritual
hormat kepada guru dan
mereka yang antusias
menunjukkan moral yang
dalam menjalankan
baik
ibadah shalat. Apakah
b. Peserta didik semangat dalam
itu shalat sunnah
menjalankan shalat dhuha
maupun shalat wajib,
berjamaah di lapangan.
mereka semangat
Tujuannya dilaksanakannya
salam menjalakannya.
shalat dhuha berjamaah ini
adalah melatih kedisiplinan
dan ketaqwaan peserta didik
kepada Allah. Semua peserta
didik semangat dalam
menjalankan ibadah sunnah
tersebut
c. Peserta didik semangat dalam
menjalankan shalat zuhur
berjamaah di kelas masing
masing dipandu oleh wali
kelas. Perkembangan spiritual
peserta didik yang meningkat
menjadikan mereka ingat
akan perintah Allah.

16 Januari 2024 Perkembangan Berdasarkan wawancara yang Dari hasil wawancara


motorik peserta didik dilakukan kepada guru kelas IV dan pengamatan yang
dan juga pengamatan langsung di penulis lakukan
lingkungan sekolah, didapatkan interpretasi atau
hasil dari perkembangan motorik pendapat penulis
peserta didik adalah peserta didik adalah apresiasi
yang telah bergaul dengan teman terhadap peserta didik
sebaya tanpa membeda bedakan dikarenakan mampu
teman. Tidak bertengkar dengan berteman dengan baik
teman dan saling tolong dan mampu membantu
menolong. Peserta didik pun guru dengan tindakan
telah mampu melakukan aktivitas cepat tanpa
dengan gerakkan cepat maupun membantah. Dan juga
lincah. Dan cepat dalam mampu melakukan
membantu guru. aktivitas dengan cepat.

Kesimpulan:

Dari hasil observasi, wawancara dan pengamatan yang telah penulis lakukan terutama di Kelas 4
secara garis besar peserta didik telah berkembang dengan baik. Baik itu dari segi belajar, motivasi
belajar, perkembangan sosial, emosional dan juga motorik peserta didik. Setiap perkembangan ini
harus terus dikembangkan dengan bantuan dan arahan dari guru, agar peserta didik menjadi orang
yang sukses di masa depannya dengan bekal yang telah diberikan gurunya.

Jadi secara keseluruhan peserta didik di SDN 14 Belanti Barat di kelas IV telah menunjukkan arah
yang baik.

Menyetujui Dosen Pembimbing Lapangan Guru Pamong


Tanggal : Januari

Fitri Yani, S.Pd Dr. Yeni Erita, M.Pd Sosyati, S.Pd

*) Jenis disesuaikan dengan saat pelaksanaan observasi

Anda mungkin juga menyukai