Anda di halaman 1dari 4

KEPUTUSAN KEPALA DESA GIRIPURNO

NOMOR : 141/ 018 /KEP/422.330.8/2019

TENTANG

PEMBENTUKAN PENGURUS
TIM PENGGERAK PEMBERDAYAAN KESEJAHTERAAN KELUARGA (PKK)
DESA GIRIPURNO KECAMATAN BUMIAJI KOTA BATU

KEPALA DESA GIRIPURNO

Menimbang : a. bahwa keberadaan Lembaga Kemasyarakatan Pemberdayaan


Kesejahteraan Keluarga (PKK) menjadi bagian integratif pelayanan
sosial karitatif terpadu di tingkat desa;
b. bahwa bentuk pelayanan sosial karitatif sebagaimana dimaksud dalam
huruf a, meliputi kegiatan pembinaan, pendampingan dan
pemberdayaan kesejahteraan keluarga;
c. bahwa demi efisiensi dan efektifitas pelaksanaannya maka perlu
membentuk Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan keluarga
(PKK) Desa;
d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf
a, huruf b dan huruf c, perlu menetapkan Keputusan Kepala Desa
tentang Pengesahan Tim Penggerak PKK Desa Giripurno Tahun 2019-
2024;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1992 tentang Perkembangan
penduduk dan Pembangunan Keluarga Sejahtera;
2. Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1992 tentang Perkembangan
Penduduk dan Pembangunan Keluarga Sejahtera;
3. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1995 tentang Hak Asazi Manusia;
4. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 1999 tentang Pemerintahan Daerah;
5. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 1999 tentang Perimbangan
Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah;
6. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan
Negara yang bersih dan bebas kolosi korupsi dan Nepotisme;
7. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak;
8. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa;
9. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 2013 tentang
Pengembangan Anak Usia Dini Holistik-Integratif (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 146)
10 Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 2000 tentang kewenangan
. Pemerintah dan Propinsi sebagai daerah Otonom;
11 Keputusan Menteri Dalam Negeri dan Otonomi Daerah Nomor 53
. tahun 2000 tentang Gerakan Pemberdayaan dan Kesejahteraan
Keluarga;
12 Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 8 Tahun 2005 tentang
. Pedoman Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga;
13 Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 5 Tahun 2007 tentang
. Pedoman Penataan Lembaga Kemasyarakatan;
14 Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 37 Tahun 2007 tentang
. Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa;
15 Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 67 Tahun 2007 tentang
. Pendataan Program Pembangunan Desa atau Kelurahan;

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
KESATU : Mengesahkan Kepengurusan dan Keanggotaan Tim Penggerak PKK Desa
Giripurno untuk masa bhakti 2019-2024 dengan komposisi sebagaimana
tercantum dalam lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari
Keputusan ini;
KEDUA : Tim Penggerak PKK sebagaimana dimaksud pada Diktum KESATU bertugas
dalam pembinaan, pendampingan dan penyelenggaraan PKK sesuai tugas
pokok dan fungsinya demi mensukseskan 10 (sepuluh) Program Pokok PKK
tingkat Desa serta bertanggungjawab kepada Walikota Batu dan Camat
melalui Kepala Desa.
KETIGA : Segala biaya yang dikeluarkan akibat ditetapkannya Keputusan ini
dibebankan kepada APBDes tahun berjalan Desa Giripurno.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diperbaiki sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : GIRIPURNO
Pada tanggal : 14 Februari 2019

Pj. KEPALA DESA GIRIPURNO

ANDRI WIJAYA, S.Sos


Penata Tk I
NIP. 19761120 200604 1 014

Tembusan :
Yth. 1. Walikota Batu;
2. Ketua Tim Penggerak PKK Kota Batu;
3. Camat Bumiaji;
4. Ketua Tim Penggerak PKK Kecamatan Bumiaji;
5. Yang bersangkutan;
6. Arsip
Lampiran Keputusan Kepala Desa Giripurno
Nomor : 141/ 018/KEP/422.330.8/2019
Tanggal : 14 Februari 2019

SUSUNAN PENGURUS
TIM PENGERAK PEMBERDAYAAN DAN KESEJAHTERAAN KELUARGA ( PKK )
DESA GIRIPURNO - KECAMATAN BUMIAJI - KOTA BATU
MASA BAKTI TAHUN 2019 - 2024

N
NAMA JABATAN ALAMAT
O
1 FITRI WAHYUNINGSIH KETUA DUSUN KRAJAN
2 RETNO WULANDARI SEKRETARIS DUSUN SAWAHAN
3 SEPTIA DWI JAYANTI WAKIL SEKRETARIS DUSUN KRAJAN
4 SETYOWATI BENDAHARA DUSUN KEDUNG
5 HENI PURWANINGSIH WAKIL BENDAHARA DUSUN KRAJAN
POKJA I
6 ENDANG SUGIARTI KETUA DUSUN DUREK
7 KHUSNUL BAITI ROZIK SEKRETARIS DUSUN SUMBERSARI
8 TATIK MUAWANAH BENDAHARA DUSUN SAWAHAN
9 BAIYAH ANGGOTA DUSUN DUREK
10 SITI AMINAH ANGGOTA DUSUN SAWAHAN
11 MASLIKAH ANGGOTA DUSUN SABRANGBENDO
12 DIANAWATI ANGGOTA DUSUN KEDUNG
POKJA II
13 SANDRA NOVIANTI KETUA DUSUN KRAJAN
14 LIKMA LUTAVIA SEKRETARIS DUSUN KEDUNG
15 MUJI LILIS HANDAYANI BENDAHARA DUSUN DUREK
16 KUSWATI ANGGOTA DUSUN SAWAHAN
17 IKA FENY ANGGOTA DUSUN SABRANGBENDO
18 JANNAH ANGGOTA DUSUN SABRANGBENDO
19 RATIH PURWANDARI ANGGOTA DUSUN SUMBERSARI
POKJA III
20 NURSIATI KETUA DUSUN KEDUNG
21 ENI YULISASI SEKRETARIS DUSUN KEDUNG
22 YUYUK YUANNITA BENDAHARA DUSUN DUREK
23 ANNA MANIS SARI ANGGOTA DUSUN SAWAHAN
24 ERVI KRISTANTI ANGGOTA DUSUN SAWAHAN
25 ANGGI ANGGOTA DUSUN SABRANGBENDO
26 MUDAWAMAH ANGGOTA DUSUN SUMBERSARI
POKJA IV
27 SITI MASIROH KETUA DUSUN KEDUNG
28 MUJI MUKAROMAH SEKRETARIS DUSUN KRAJAN
29 SUWANTI BENDAHARA DUSUN SAWAHAN
30 SRI RAHAYU ANGGOTA DUSUN DUREK
31 YUYUN SRI WAHYUNINGSIH ANGGOTA DUSUN SAWAHAN
32 DIAH WIJAYANTI ANGGOTA DUSUN KRAJAN
33 DEVI ANGGOTA DUSUN SABRANGBENDO
34 SITI ROHMAH ANGGOTA DUSUN SUMBERSARI

Pj. KEPALA DESA GIRIPURNO

ANDRI WIJAYA, S.Sos


Penata Tk I
NIP. 19761120 200604 1 014

Anda mungkin juga menyukai