Anda di halaman 1dari 7

LATIHAN PAS

1. Dari besaran fisika dibawah ini, yang merupakan besaran pokok adalah . . . .
A. Massa, berat, jarak, gaya
B. Panjang, daya, momentum, kecepatan
C. Kuat arus, jumlah zat, suhu, panjang
D. Waktu, energi, percepatan, tekanan
E. Usaha, percepatan, waktu, energi
2. Perhatikan besaran-besaran dalam daftar berikut :
(1) Kecepatan
(2) Massa Jenis
(3) Panjang
(4) Intensitas Cahaya
Kelompok besaran turunan ditunjukkan oleh nomor:
A. 1, 2, dan 3 D. 2 dan 3
B. 1, 2, 3, dan 4 E. 3 dan 4
C. 1 dan 2
3. Energi kinetik dirumuskan dengan 𝐸 = 𝑚𝑣 , m adalah massa benda dan v

adalah kecepatan benda. Dimensi dari energi kinetik adalah …


A. [𝑀][𝐿] [𝑇] D. [𝑀][𝐿] [𝑇]
B. [𝑀][𝐿] [𝑇] E. [𝑀][𝐿] [𝑇]
C. [𝑀][𝐿] [𝑇]

4. Kecepatan sebuah mobil saat bergerak adalah 90 km/jam. Apabila dinyatakan


dalam SI besarnya adalah …
A. 9.000 m/s D. 25 m/s
B. 900 m/s E. 2 m/s
C. 250 m/s
5. Perhatikan gambar berikut:
Tiga buah gaya F1, F2, dan F3 memiliki arah dan besar seperti pada gambar.
Hubungan yang benar untuk ketiga gaya tersebut adalah...
A. F1 + F2 = F3
B. F2 + F3 = F1
C. F1 + F3 = F2
D. F1 + F2 + F3 = 0
E. F1 = F2 = F3
6. Perhatikan diagram vektor dibawah ini.

Diagram vektor yang memenuhi persamaan a – b = c adalah gambar nomor . .


.
A. (I) D. (IV)
B. (II) E. (V)
C. (III)
Untuk soal no 7 s.d 9
Perhatikan vektor-vektor dibawah ini!

B = 10
A=8
C = 12
0
37

7. Nilai dari A + B adalah . . . .


A. 2 √42 D. 2 √109
B. 2 √65 E. 2 √118
C. 2 √101
8. Nilai dari B - C adalah . . . .
A. 2 √42 B. 2 √65
C. 2 √101 E. 2 √118
D. 2 √109
9. Nilai dari A - B + C adalah . . . .
A. 2 √42 D. 2 √109
B. 2 √65 E. 2 √118
C. 2 √101
10. Dua buah vektor A = 10 cm dan B = 10 cm mengapit sudut 900. Resultan kedua
vektor adalah . . . . cm
A. 5√2 D. 30√2
B. 10√2 E. 40√2
C. 20√2
11. Seorang anak berjalan lurus 2 meter ke barat, kemudian belok ke selatan sejauh
6 meter, dan belok lagi ke timur sejauh 10 meter. Perpindahan yang dilakukan
anak tersebut dari titik awal adalah . . . .
A. 18 meter arah barat daya
B. 14 meter arah selatan
C. 10 meter arah tenggara
D. 6 meter arah timur
E. 2 meter arah tenggara
12. Perhatikan gambar berikut!

Jika 𝐹 = 8 N dan 𝐹 = 10 N, maka besar komponen gaya total searah sumbu X


adalah . . . .
A. (4 + 5 √2) N D. (5 - 4 √3) N
B. (4 + 5 √3) N E. (4 - 5 √3) N
C. (5 - 4 √2) N
13. Perhatikan gambar berikut!
Jika 𝐹 = 𝐹 = 40 N, besar komponen gaya total yang searah sumbu Y adalah .
...
A. 20(1 + √3) N D. 10(1 - √3) N
B. 20(1 - √3) N E. 0

C. 10(1 + √3) N
14. Perhatikan gambar gaya-gaya berikut!

Resultan ketiga gaya tersebut adalah . . . .


A. 0 D. 3 N
B. 2 N E. 3 √3 N
C. 2 √3 N
15. Sebuah partikel bergerak pada sumbu X dari titik A ingin menuju titik Btetapi
melalui C lebih dahulu, ternyata membuntuhkan waktu 10 sekon. Jika setiap
skala adalah 1 m maka partikel telah menempuh lintasan sepanjang . . . . .

A. 3 m D. 8 m
B. 4 m E. 10 m
C. 7 m
16. Seekor kura kura berjalan dengan kecepatan tetap. Jika kura-kura tersebut
membutuhkan waktu 20 jam untuk menempuh jarak 1 km, maka berapa waktu
yang ia perlukan untuk menempuh jarak sejauh 2,5 km . . . .
A. 20 jam D. 60 jam
B. 40 jam E. 70 jam
C. 50 jam
17. Sebuah benda yang bergerak lurus dengan persamaan x = 3t 3 - 5t2 + 7, dengan
x dalam meter dan t dalam sekon. Kecepatan rata-rata benda antara t = 2 s dan
t = 4 s adalah ….
A. 70 m/s D. 44 m/s
B. 54 m/s E. 16 m/s
C. 50 m/s
18. Sebuah benda yang bergerak lurus dengan persamaan x = 3t 3 - 5t2 + 7, dengan x
dalam meter dan t dalam sekon. Kecepatan benda pada saat t = 2 s adalah . .
A. 70 m/s D. 44 m/s
B. 54 m/s E. 16 m/s
C. 50 m/s
19. Seekor semut bergerak dari titik A ke titik D dengan lintasan persegi panjang.
Jika AB = CD = 150 cm dan AD = BD = 100 cm serta waktu yang dibutuhkan
adalah 200 s, maka kelajuan dan kecepatan semut berturut-turut adalah . . . .
A. 0,5 cm/s dan 0,5 cm/s
B. 1 cm/s dan 0,5 cm/s
C. 1 cm/s dan 2 cm/s
D. 2 cm/s dan 0,5 cm/s
E. 2 cm/s dan 1 cm/s
20. Nia mengemudi motornya ke arah barat sejauh 120 km selama 3 jam .
kemudian Nia berbelok ke arah timur dan menempuh jarak 60 km selama 2
jam. Kelajuan rata-rata yang dialami motor Nia adalah . . . .
A. 12 km/jam D. 48 km/jam
B. 24 km/jam E. 72 km/jam
C. 36 km/jam
21. Nia mengemudi motornya ke arah barat sejauh 120 km selama 3 jam .
kemudian Nia berbelok ke arah timur dan menempuh jarak 60 km selama 2
jam. Kecepatan rata-rata yang dialami motor Nia adalah . . . .
A. 12 km/jam B. 24 km/jam
C. 36 km/jam E. 72 km/jam
D. 48 km/jam
22. Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 15 m/s lalu meningkat kelajuannya
2 m/s tiap detik. Jarakyang ditempuh dalam waktu 6 s adalah …
A. 162 m D. 132 m
B. 146 m E. 126 m
C. 142 m
23. Sebuah benda dilemparkan vertikal ke atas dengan kecepatan awal 40 m/s. jika
g = 10 m/s2, tinggi maksimum yang mungkin dicapai benda adalah …
A. 100 m D. 40 m
B. 90 m E. 20 m
C. 80 m
24. Sebuah mobil sport sedang diuji coba dengan melakukan pengereman
mendadak dan terjadi perubahan kecepatan dari 30 m/s menjadi 5 m/s sejauh
5 meter. Mobil ini akan berhenti setelah menempuh lagi jarak sejauh …
A. 0,14 m D. 0,08 m
B. 0,04 m E. 0,01 m
C. 0,05 m
25. Seorang siswa menyelidiki tinggi sebuah gedung dengan mnjatuhkan benda
dari lantai atas. Temannya mengukur ternyata benda tersebut sampai di tanah
dalam waktu 3 s . jika percepatan gravitasi g = 10 m/s2, maka tinggi gedung
adalah . . . .
A. 15 m D. 45 m
B. 20 m E. 90 m
C. 30 m
26. Adi berlari dengan kecepatan tetap 2 m/s. Dari tempat yang sama , lima menit
selanjutnya Dika berlari menyusul Adi dengan kecepatan 6 m/s. Berapa
waktu yang dibutuhkan Dika untuk menyuslu Adi?
A. 1 menit D. 5,5 menit
B. 2,5 menit E. 7 menit
C. 4 menit
27. Andi sedang mengendarai motor dengan kecepatan 36 km/jam. Di lintasan
yang sama sebuah mobil melaju dengan kecepatan 72 km/jam. Andi
mempercepat kecepatan motornya yang berjarak 100 m dibelakang mobil
tersebut serta menempuh waktu selama 10 detik. Maka berapa kecepatan yang
dibutuhkan Andi untuk menyusul mobil tersebut …
A. 100 km/jam D. 160 km/jam
B. 120 km/jam E. 180 km/jam
C. 140 km/jam
28. Mobil melaju dengan kecepatan 20 m/s. Ternyata di depan mobil pada jarak 60
m ada gerobak menyeberang. Secara mendadak mobil direm dengan
perlambatan 4 m/s2. Pernyataan yang tepat terkait kasus tersebut adalah . . . .
A. Mobil menabrak gerobak
B. Mobil tidak menabrak gerobak
C. Mobil tepat akan menabrak gerobak
D. Mobil berhenti pada jarak 20 m dari gerobak
E. Mobil menabrak gerobak dan terseret sejauh 20 m
29. Grafik kecepatan terhadap waktu sebuah benda yang bergerak dapat dilihat
pada gambar. Jarak yang ditempuh setelah 10 s adalah . . . . .

A. 720 m D. 72 m
B. 360 m E. 20 m
C. 200 m
30. Seorang anak menaiki tangga berjalan (eskalator yang sedang diam), maka ia
sampai di atas dalam waktu 60 sekon. Jika ia dia berdiri saja dan eskalatornya
berjalan, maka ia sampai di atas dalam waktu 40 sekon. Maka waktu yang
diperlukan jika ia berjalan dan tanggapun berjalan …
A. 34 sekon D. 19 sekon
B. 29 sekon E. 14 sekon
C. 24 sekon

Anda mungkin juga menyukai