Anda di halaman 1dari 5
PEMERINTAH KOTA BATAM DINAS PENDIDIKAN Says SEKOLAH DASAR NEGERI 003 BATU AMPAR NIS :100110 NSS :101096103003 Jamat : JI, Tamalatea Tg, Sengkuang Telp : (078 ) 411 009 Fax : —~ PENILAIAN TENGAH SEMESTER 2 TAHUN PELAJARAN 2023 - 2024 MATA PELAJARAN + Bahasa Indonesia WAKTU : 120 Menit KELAS : VI(enam ) Perhatikan beberapa judul teks berilaut untuk mengerjakan soal nomor 1-3! (i) Karakteristik Pubertas (ii) Perummusan Teks Proklamasi (il) Tokoh Pejuang peda Masa Penjajehan Jepang (iv) Upaya untuk Mengisi Kemerdekaan 1. Kata kunci pada judul nomor (ii ) salah satunya adalah . a. teks proklamasi © peranan kemerdekaan b. tokoh pejuang 4. mengisi kemerdekaan 2. Informasi yang dibahas dalam teks dengan judul (ii) adalah... . Gawaban lebih dari satu) | Tokoh yang turut merumuskan naskah proklamasi | Pejuang yang melakukan perlawanan terhadap penjajah Lokasi tempat naskah proklamasi diramuskan ‘Kegiatan mengisi kemerdekaan, 3. Pasangkan nomor judul dengan perkiraan informasi yang sesuai dengan judul! _ (i) |- + | Terjadi perlawanan tethadap Jepang di berbagai daerah. Gi) | + + | Kemerdekaan si dengan kogiatan yang baik. (iii) | + + | Tokoh yang mengetik teks proklamasi. | lg [abe osianede mimi Perhatikan judul feks berikut untuk menjawab soal nomor 4 dan St “ Kreativitas Anak Membuat Kerajinan dari Kardus Bekas”! Kata kunci yang terdapat pada judul teks tersebut adalah . Tuliskan perkiraan informasi yang terdapat pada judul tersebut! 6. Judul teks yang baik akan mempermudah dalam menentukan kata kunci informasi teks tersebut. Berikut kriteria atau ciri- ciri judul teks yang baik adalah... (jawaban Iebih dari satu) FE Judul fiarus ditulis dengan huruf latin. Jadul teks mencakup seluruh isi tulisan Judul teks mengandung makna atau maksud yang jelas. { Tudul ditulis dengan Kata ~ kata yang menarik perhatian pembaca. Bacalah teks berikut untuk menjawab pertanyaan nomor 7— 10! “ Kreativitas Anak Membuat Kerajinan dari Kardus Bekas”! Sejumlah anak sekolah dasar di Denpasar, Bali belajar membuat berbagai macam kerajinan dari koran bekas. Kegiatan ini dilakukan untuk mengasah kreativitas anak dengan mengubah limbah Koran menjadi barang yang memiliki nilai jual. Dengan teliti, anak-anak usia sekolah dasar ini antusias membuat kerajinan dari koran bekas di kawasan Objek Wisata Tukad Bindu, Denpasar Ball Anak-anak ini dibimbing menggulung koran secara memanjang. Koran yang, digulung sekecil- kecilnya diolesi dengan lem. Selanjutnya, gulungan disambung hingga memanjang yang nantinya akan dibentul melingkar, Gulungan kertas kemudian diberi hiasan dan diberi warna. dan bisa dibentuk menjadi tempat dupa atau tempat pensil Selain mengasah kreativitas anak, pelatihan ini dilakukan sebagai ajang untuk mengajak anak anak mengenal pengolahan sampah, terutama sampah Kertas menjadi benda yang beri jual. Bukan hanya pelatihan pengolahan limbah sampah kertas, anak-anak juga diperkenalkan cara ‘membuat sabun cair yang digagas Komunitas Peduli Sungei yang ada di Kota Denpasar. 7. Kalimat ulama pada paragraf pertama pada teks (ersebut terdapat pada kalimat a. pertama c. ketiga b. kedua d. terakhir 8, Kalimat utama pada paragraf kedua adalah 9, Pasangkan gagasan utama dengan letak paragrafnyal Pelatihan sebagai ajang mengenal pengolahan sampah._| + + [paragrat 1 Sejumlah siswa belajar membuat kerajinan dari koran | «| Paragraf'2 | dekas. | Anak — anak dibimbing menggulmg koran paragraf 3 ‘memanjang, . 0 10. Berdasarkan teks tersebi peryataan yang tepat! Informasi yang terdapat pada teks tersebut adalah tanda centang pada kolom benar atau salah sesuai dengan Pemyataan ‘Benar | Salah Limba koran dapat dijadikan tempat dupa dan tempat pens Limbah koran bisa menjadi barang yang memiliki nilai jual. Pelatihan pengolahan sampah dapat mengasah Kreativitas anak | Sejumlah siswa SD di Denpasar belajar membuat berbagai macam kerajinan dari | botol bekas. L | 11, Paragraf indukctif merapakan yang gagasan utamanya berada di. a. awal paragraf ©. akhir paragraf , tengah paragraf 4. awal dan akhir paragraf Bacalah teks berikut untuk menjawab pertanyaan nomor 12 -13! Salah satu cara mewujudkan keadilan dan kesejehteraan dalam masyarakat adalah dengan penegakan hukum. Melalui hukum, negara berupaya mengatur hubungan antara orang yang satu dengan orang lsinnya. Pengaturan ini dimaksudkan untuk menghindari ketidakadilan ~ ketidakadilan yang mungkin terjadi dalam kehidupan bermasyarakat. Dengan begitu, terciptalah keadilan dan kesejahteraan masyarakat 12. Tuliskan kelimat utama berdasarkan teks tersebut! 13. Kata kunci yang terdapat pada toks tersebut adalah . Bacalah teks berikut untuk menjawab pertanyaan nomor 14 | Berpidato merupakan kegiatan menyampaikan pikiran dalam bentuk kata ~ kata di hadapan banyak orang. Salah satu cara berpidato adalah dengan membaca teks pidato yang telah disiapkan sebelumnya. Beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam menyusun teks pidato yaitu ; tema, pembicara dan pendengar, serta urutan pidato ( pembuka, isi, dan penutup). 14, Beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam menyusun teks pidato yaitu .. .(jawaban lebih dari satu) ‘Menentukan tema yang, sesuai ‘Menentukan lokasi dan waktu yang sesuai ‘Kesesuain antara pembicara dengan pendengar. ‘Menyusun seusai urutan pidato ( pembuka, isi, dan penutup ) Perhatikan kutipan teks pidato berikut untuk menjawab pertanyaan nomor 15 ~ 17! ‘Siswa — siswi SDN 003 Batu Ampar yang Bapak sayangl, seperti yang kita ketalui di era globalisasi saat ini, media sosial memegang peranan yang sangat penting dalam kebutuhan hidup manusia baik untuk bersosialisasi dan berkomunikasi, karena hanya dalam, satu genggaman, seluruh manusia di muka bumi bisa dengan mudahnya bertukar informasi, mengakses gambar atau video, hingga pengetahuan baru tanpa celah, HP dan intemet itu seperti pisau. Pisau itu bisa untuk melukai atau menodong orang. Namun, pisau itu juga banyak ‘manfsatnya, untuk mengiris sayuran, buah, potong kue, dan Iain-Iain. Begitu pula dengan HP dan intemet, kita harus memanfaatkannya secara bijak. Kita harus mendapatkan hal-hal yang positif dari HP dan internet. Jangan justru gara-gara HP dan intemet kita mendapatkan kerugian dan berdampak bburuk bagi masa depan kita. Sebagai pelajar gunakanlah HP dan intemet sebagai sumber belajar. 15. Berdasarkan kutipan pidato tersebut berilah tanda centang pada kolom benar atau salah sesusi dengan pemyataan yang tepat! Pemyataan ‘Benar | Salah Pidato tersebut disampaikan oleh guru. ‘Tema dalam pidato tersebut adalah manfaat dari pisau. (Tema datam pidato tersebut adalah bijak dalam menggunakan HP dan internet. (Pidato berisi tentang ajakan menggunakan pisam untuk memoiong sayur. I 16, Peserta pidato tersebut adalah... 17. Tema pada kutipan pidato tersebut adalah a. Kesehatan ©. pendidikan b. Tingkungan 4. kewangan Perhatikan tabel berikut untuk menjawab nomor 18! ‘Menulis teks pidato secara lengkap ‘Membaca teks pidato di hadapan wnum “Menentukan tema pidato “Menyusun kerangka pidato sfels]= 18, Berdasarkan tabel tersebut urutan cara berpidato yang benar adalah Bacatah kutipan pidato berikut untuk menjawab pertanyaan nomor 19 - 21 Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh (1) Hadirin yang saya hormati, (2) Puji dan syukur atas kehadiran Allah Swt, yang member kita semua rahmat-Nya. Hari ini kita berkumpul untuk merayakan perpisahan. (3) Pertama, saya berterima kasih kepada para guru yang telah mengajar, membimbing, dan ‘mengajarkan ilmunya selama enam tahun teralchir. Semoga Allah Swt, selalu menghargai semua jasa bapak dan ibu guru sekalian. (4 ) Pada kesempatan ini, saya mewakili teman-teman dari kelas enam, meminta maaf atas semua kesalahan yang kami lakukan di masa lalu atas perilaku kami, yang dapat mengganggu atau menyinggung perasaan Bapak dan Ibu guru. Saya harap Bapak dan Ibu guru, selalu ‘memaafkan semua kesalahan kami. (5 ) 19, Penggalan pidato di atas disampaikan saat acara.... a. perpisahan siswa ¢, sambutan awal tahun ajaran b. pentas seni akhir tahun 4. peringatan Hari Anak Nasional a 20. Bagian pidato yang tidak terdapat dalam kutipan pidato tersebut adalah . . a. salam pembuka ©. isipidato b. sapaan 4. salam penutup 21, Isi pidato ditunjukkan oleh bagian nomor 22. Pasangkan kalimat berikut dengan unsur —unsur pidato yang sesuai ! ‘Bapak /Ibu guru yang saya hormati, dan teman - teman yang | , Sees saya sayangi. Kita harus dapat menggunakan HP dan intemet dengan | | . |B. Ueapan bijak. terima Kasih Demikian beberapa hal yang dapat saya sampaikan. | | Terimakasih atas perhatiannya. : +} C.sapaan 23, Berikut yang terdapat pada bagian penutup pidato yaitu ... (jawaban lebih dari satu ) ‘kesimpulan pidato ‘kritik, saran , dan harapan ‘uraian permasalahan dan materi ‘permohonan maaf dan ueapan terima kasth 24, Tuliskan contoh kalimat penutup dalam pidato! 25. Agar dapat menghasilkan pidato yang menarik ada beberapa hal yang harus diperhatikan, salah satu diantaranya adalah .. . a. pandangan mata terpaku pada naskah b. pelafalan kata dan kalimat tidak jelas ©. tidak menguasai isi pidato 4. Jafal dan artikulasi diucapkan jelas LEMBAR JAWABAN PENILAIAN TENGAH SEMESTER 2 MATA PELAJARAN NAMA KELAS: NOMOR ABSEN : Bahasa Indonesia PILIHAN GANDA PG.KOMPLEKS: ABI C 1. ii. 17. 19, 20, 25. PG. BENAR SALAH No.2 [No.6 [No. 14 [No. 23 No.10 | Benar | Salah | No.15 { Benar | Salah ae No.3 | Soal | Jawaban | No.9 No.22 | Soal | Jawaban i. 1. 2. 2. 3. 3. ‘ zz cae Tulislah jawaban pada kolom berikut! No. Jawaban 4. 5. 8 12. 1B. 16. 18. 21.

Anda mungkin juga menyukai