Anda di halaman 1dari 8

1. Berikut ini merupakan fungsi dari sistem rangka, kecuali ....

A. Alat gerak aktif, sehingga tulang dapat bergerak


B. Tempat utama menyimpan kalsium dan fosfor
C. Memberikan bentuk pada tubuh dan mendukung tubuh
D. Melindungi organ internal
2. Persendian yang terjadi antara tulang lengan atas dan bahu disebut sendi .....
A. Engsel
B. Pelana
C. Putar
D. Peluru
3. Berikut ini merupakan contoh otot yang bekerja secara sadar dan tidak sadar yang disebutkan
secara berturut-turut adalah ......
A. Otot lurik dan otot jantung
B. Otot lurik dan otot rangka
C. Otot jantung dan otot polos
D. Otot polos dan otot rangka
4. Perhatikan gambar berikut!

Gangguan yang terjadi pada tulang pada gambar yang disebabkan oleh kebiasaan duduk yang
salah adalah…….
A. Lordosis
B. Kifosis
C. Skoliosis
D. fraktura
5. Akar biji yang diletakkan di atas tanah dan berkecambah akan tumbuh masuk ke dalam tanah.
Gejala ini termasuk ….
A. geotropisme positif
B. fototropisme positif
C. geotropisme negatif
D. hidrotropisme positif

6. Perhatikan gambar berikut! Jenis gerak dari gambar disamping disebut….


A. fotonasti
B. fototropisme
C. tigmotropisme
D. fototaksis

7. Budi berjalan ke barat sejauh 50 meter lalu berbalik arah ke timur sejauh 10 meter. Jarak dan
perpindahan yang ditempuh budi adalah...
A. 60 m dan 40 m
B. 60 m dan 60 m
C. 40 m dan 40 m
D. 50 m dan 10 m

8. Perhatikan grafik berikut

1 menunjukan 2gerak benda Gerak


Grafik yang 3 Lurus Beraturan4adalah….
A. Grafik No. 1,2 dan 3
B. Grafik No. 2 dan 4 saja
C. Grafik No.2,3 dan 4
D. Grafik No. 1 dan 3 saja
9. Pengamatan tetesan oli motor yang melaju pada jalan lurus dilukiskan seperti gambar dibawah
ini!

Yang menunjukan mobil sedang bergerak dengan percepatan tetap adalah ...
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 1 dan 4
D. 2 dan 3
10. Sebuah mobil pertama tama bergerak dengan kecepatan 4 m/s setelah 20 detik, kemudian
kecepatannya berubah menjadi 12 m/s. Berapakah nilai percepatan mobil tersebut ...
A. 0,4 m/s2
B. 0,8 m/s2
C. 0,12 m/s2
D. 0,16 m/s2
11. Mobil yang mendadak di rem penumpangnya akan menghantam jok di depannya dan jika
mobil berangkat mendadak penumpang akan menghantam jok di belakangnya,merupakan
contoh penerapan dari…..
A. Hukum Newton I
B. Hukum Newton III
C. Hukum Newton II
D. Hukum Pascal
12. Perhatikan gambar di bawah ini.
Dua buah gaya bekerja pada sebuah balok yang massanya 2 kg, jika F1 = 10 N dan F2 = 30
N. Hitunglah percepatan balok ....
A. 10 m/s2
B. 15 m/s2
C. 20 m/s2
D. 25 m/s2
13. Dua orang mendorong meja dengan gaya masing-masing sebesar 50 N dan 60 N, sehingga
benda berpindah 5 meter. Berapakah usaha yang dilakukan pada benda tersebut .....
A. 10 Joule
B. 250 Joule
C. 100 Joule
D. 550 Joule
14. Perhatikan gambar berikut, sebuah kotak ditarik dengan gaya F sebesar 12 Newton.

Kotak berpindah 4 meter ke kanan dari posisi semula. Tentukan usaha yang dilakukan gaya
pada kotak tersebut ...
A. 48 Joule
B. 50 Joule
C. 52 Joule
D. 58 Joule
15. Perhatikan pernyataan berikut ini !
a) Eko mendorong meja dengan gaya sebesar 30 N sehingga meja berpindah sejauh 3
meter.
b) Seekor kuda menarik delman dengan gaya sebesar 4.000 N sehingga delman
berpindah sejauh 20 meter.
c) Sebuah mobil menghantam sebuah pohon dengan gaya 2.000 N sehingga pohon
tumbang ditempat.
Pernyataan di atas yang merupakan contoh suatu usaha adalah .....
A. a dan b
B. b dan c
C. a dan c
D. a, b dan c
16. Perhatikan gambar!
Dari keempat pesawat sederhana di atas yang menggunakan prinsip bidang miring adalah ...
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 3 dan 4
17. Perhatikan gambar tuas berikut!

agar dibutuhkan kuasa/gaya paling kecil untuk mengungkit beban. Maka sebaiknya kuasa
dilakukan ada titik ...
A. A
B. B
C. C
D. D

18. Perhatikan gambar!

Pada saat tangan kita mengangkat beban memenuhi prinsip kerja pesawat sederhana…
A. Katrol tetap
B. Tuas jenis ke dua
C. Katrol majemuk
D. Tuas jenis ketiga
19. Perhatikan gambar penampang melintang batang dikotil berikut !
Jaringan yang disebut sebagai jaringan pengangkut floem dan
xilem, ditunjukkan oleh gambar nomor ....
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 2 dan 4
D. 3 dan 4

20. Perhatikan Gambar berikut.


Jaringan yang ditunjukkan oleh huruf X merupakan salah satu jaringan penyusun daun,
jaringan X disebut Jaringan... dan berfungsi untuk....
A. Palisade, berperan dalam pengangkutan air
B. Sponsa, berperan dalam pengangkutan air
C. Palisade, berperan dalam fotosintesis
D. Sponsa, berperan dalam fotosintesis

21. Bagian yang merupakan alat perkembangbiakan adalah nomor . . . .


A. 1 dan 2
B. 2 dan 4
C. 3 dan 4
D. 4 dan 5
22. Perhatikan reaksi kimia pada proses fotosintesis berikut!

Peran cahaya dalam proses tersebut adalah ….


A. memecah senyawa H2O
B. membentuk senyawa C6H12O6
C. mengikat CO2 dan H2
D. mengubah CO2 menjadi O2
23. Perhatikan gambar percobaan Ingenhousz berikut ini!

Tujuan dari percobaan tersebut adalah ….


A. menguji bahwa fotosintesis menghasilkan oksigen
B. mengetahui bahwa fotosintesis memerlukan air
C. menguji fotosintesis bisa dilakukan di dalam air
D. menguji bahwa fotosintesis menghasilkan karbohidrat

24. Berikut ini merupakan teknologi yang terinspirasi dari proses fotosintesis yang terjadi dalam
daun adalah ….
A. panel surya
B. alat pemurnian air
C. light-dependent resistor
D. lapisan pengilap cat mobil
25. Apa yang membantu dalam pencernaan protein di dalam lambung...
A. Enzim amilase
B. Enzim pepsin
C. Enzim lipase
D. Enzim trypsin
26. Fungsi apa yang dimiliki oleh usus besar dalam sistem pencernaan ...
A. Penyerapan nutrisi
B. Pencernaan protein
C. Pencernaan lemak
D. Penyerapan air dan pembentukan feses
27. Ketika Nani membeli makanan di warung, penjualnya membungkus dengan menggunakan
kertas, ternyata pada kertas tampak noda yang membuat kertas jadi terlihat transparan. Hal
ini terjadi karena .....
A. Karbohidrat dari makanan bereaksi dengan kertas
B. Lemak dalam makanan tersebut mengubah sifat kertas
C. Kertas tidak cocok untuk pembungkus makanan berprotein tinggi
D. Makanan tersebut sudah kadaluwarsa karena mengubah sifat kertas
28. Penyakit pada sistem pencernaan yang disebabkan oleh penyerapan air yang berlebihan oleh
usus penyerapan (ileum) menyebabkan air pada usus besar sedikit sehingga susah buang air
besar disebut....
A. Diare
B. Tukak lambung
C. Sembelit/konstipasi
D. Kolik
29. Pada saat masa pertumbuhan sebaiknya seorang anak mendapat asupan bahan makanan yang
banyak mengandung ….
A. Lemak
B. Protein
C. Mineral
D. Karbohidrat
30. Zat aditif yang digunakan sebagai pengawet dan penyedap secara berurutan adalah...
A. asam sorbat dan sakarin
B. sakarin dan soda kue
C. gula bit dan kalsium monofosfat
D. asam sorbat dan monosodium glutamat
31. Berikut ini yang tidak termasuk bahan pewarna alami adalah ....
A. kunyit
B. kakao
C. daun suji
D. tartrazine
32. Zat aditif sintesis apabila ditambahkan pada makanan dapat menimbulkan bahaya, karena ...
A. mengurangi nilai gizi makanan
B. mengubah cita rasa makanan
C. dapat menimbulkan penyakit
D. membuat makanan cepat rusak
33. Beberapa zat adiktif dapat meningkatkan aktivitas sistem saraf pusat atau fungsi organ
tubuh, seperti meningkatkan denyut jantung. Sifat zat adiktif tersebut masuk ke dalam
kelompok...
A. Sedatif
B. Stimulan
C. Hipnotik
D. Halusinogen
34. Berikut beberapa akibat dari penggunaan psikotropika
a) Kenaikan atau penurunan tekanan darah
b) Penurunan berat badan
c) Halusinasi
d) Kecemasan
e) Berkeringat atau menggigil
Yang termasuk akibat penggunaan amfetamin adalah nomor ...
A. 1, 2 dan 3
B. 2, 3 dan 4
C. 1, 2 dan 4
D. 1, 2 dan 5
35. Berikut ini merupakan risiko penyalahgunaan narkoba, yaitu...
A. Kebugaran
B. Meningkatkan daya tahan tubuh
C. Menambah nafsu makan
D. Kecanduan
36. Bagian darah yang berfungsi sebagai pendeteksi zat asing dan berperan dalam kekebalan
tubuh adalah...
A. Sel darah merah
B. Sel darah putih
C. Keping darah
D. Plasma darah
37. Bagian darah yang berfungsi sebagai pendeteksi zat asing dan berperan dalam kekebalan
tubuh adalah...
A. Sel darah merah
B. Sel darah putih
C. Keping darah
D. Plasma darah
38. Perhatikan gambar jantung manusia berikut ini !

Bagian/ruang jantung yang berfungsi untuk memompa darah keluar dari jantung ditunjukkan
oleh nomor....
A. I dan II
B. II dan IV
C. I dan III
D. III dan IV
39. Di bawah ini yang termasuk ciri-ciri pembuluh arteri adalah... .
A. Aliran darah menuju ke jantung
B. Denyut tidak terasa
C. Otot dinding pembuluh tipis
D. Jika luka darah memancar
40. Seorang pasien didiagnosis oleh seorang dokter memiliki jumlah kandungan sel darah putih
yang melebihi batas normal sehingga mengganggu metabolisme tubuh. Kemungkinan
penyakit yang diderita oleh pasien tersebut adalah…
A. leukimia
B. Hemofilia
C. anemia
D. thalasemia

Anda mungkin juga menyukai