Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN INDOCEMENT TARJUN

SMA Indocement Tarjun

PROPOSAL

Nomor. : 05/Pro/SMAS-ITP/XII/2020
Tanggal : 16 November 2021
Dari : OSIS SMAS ITP Tarjun.
Perihal : Pemilihan Ketua OSIS Periode 2021/2022
Lampiran : 1 berkas

1. Dasar Kegiatan :
Program Kerja OSIS SMAS ITP Tarjun Periode 2021/2022
2. Tujuan Kegiatan :
Pemilihan Calon Ketua dan Wakil Ketua OSIS dan mempererat persatuan dan
kesatuan SMAS ITP Tarjun.
3. Jenis Kegiatan :
Jenis Kegiatan ini berupa pemilihan Umum ( Pemilu) untuk Ketua dan Wakil Ketua
OSIS yang baru untuk masa bhakti 2021/2022 dengan dipilih oleh seluruh siswa
beserta Guru SMAS ITP Tarjun.
4. Tema Kegiatan :
Mencetak Generasi Muda Berkarakter.
5. Peserta :
Seluruh masyarakat SMAS ITP Tarjun.
6. Waktu Kegiatan :
Hari /Tanggal : Jum’at, 21 Desember 2020.
Tempat Pelaksanaan : SMAS ITP Tarjun
Waktu Pelaksanaan : 08:00 WITA
7. Rencana Biaya Kegiatan (Terlampir)
8. Sumber Anggaran Dana : BOS SMAS ITP Tarjun Tahun 2020
YAYASAN INDOCEMENT TARJUN
SMA Indocement Tarjun

Penanggung Jawab :Afrillia,S.Pd


Isra Ramadhani
Ketua :Maulida Nur Cahyati
Sekertaris KPO :Annida Salsabila, Linda
Seksi Pelaksanaan Pemilu :Robiatul Adawiyah, Manda
Seksi Promosi dan Debat :Annida Salsabila, Siti Fatimah
Seksi Perlengkapan :Muhammad Arsyad, Vita Dwi Satriani

Lampiran:

NO NAMA BARANG Q HARGA JUMLAH

1 SNACK 30org Rp 5.000 Rp150.000

2 AIR MINERAL 2dos Rp 20.000 Rp 40.000

3 KONSUMSI ( PASLON ) 6org Rp 15.000 Rp 90.000

4 SPANDUK 1 Rp120.000 Rp120.000

5 DLL Rp 50.000 Rp 50.000

TOTAL Rp450.000

Terbilang : Empat Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah

Demikian proposal ini kami sampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih.

Tarjun, 15 November 2021

Disiapkan oleh, Mengetahui, Menyetujui,


Ketua KPO Pembina OSIS Kepala Sekolah

Maulida Nur Cahyati Afrillia, S.pd Adi Putra, S.P


NIS. 19.12.571 NIK. 20.06.080.1 NIK. 11.07.052.1

Anda mungkin juga menyukai