Anda di halaman 1dari 1
‘Tabel 2. Metode pemeriksaan SBS Eiek Metode pemeriksaan Gejala Wawancara Kuesioner Iritasi mata Tear film break-up time Conjunctival photography Pewarnaan hijau lissamine Iritasi hidung Rinometri akustik Rinomanometri anterior dan posterior Nasal lavage Hipereaktivitas bronkus Arus puncak ekspirasi Spirometi Ujimetakolin Kulit Skin prick test Sistem saraf pusat Tes neurofisiologis Pemeriksaan vestibuler Respons imunologi Pengukuran IgE Dikutip dari (18) Penegakan diagnosis SBS juga perlu dilakukan dengan cara: I. Inspeksi langsung terhadap para pegawai, sistem HVAC dan kemungkinan sumber Kontaminasi 2. Evaluasi kualitas udara dalam gedung dan identifikasi bahan kontaminan yang ada di udara dengan mengambil sampel udara 3. Mencari adakah hubungan sebab akibat pada kualitas udara dengan gejala yang ada 4. Mencari informasi mengenai scjarah gedung dan kemungkinan kejadian SBS sudah pernah terjadi sebelumnya, ‘Tindakan pengambilan sampel udara untuk pengukuran kadar kontaminan yang terdapat di dalamnya jarang memberikan informasi karena kadar kontaminan masih berada dalam batas ‘normal walaupun pegawai melaporkan berbagai gejala SBS.” DIAGNOSIS BANDING Building Related Iliness (BRI) Suatu termiologi yang digunakan ketika gejala yang dialami dapat didiagnosis sebagai suatu penyakit dan berhubungan langsung dengan kontaminasi udara di dalam gedung, serta keluhan masih dapat terus berlangsung walaupun telah meninggalkan gedung.' ‘TATA LAKSANA Penatalaksanaan pada individu harus didasarkan pada penghindaran dan pengurangan pajanan lingkungan penyebab gejala dan memodifikasi faktor-faktor sosial dan psikologi yang relevan. Pengobatan simptomatik diberikan sesuai dengan gejala dan gangguan klinis. Individu dengan riwayat penyakit atopi lebih sensitif pada pajanan lingkungan sehingga memerlukan kontrol lebih ketat untuk menghindari pajanan.””

Anda mungkin juga menyukai