Anda di halaman 1dari 9

PEMERINTAH KABUPATEN GAYO LUES

KECAMATAN BLANGKEJEREN
KAMPUNG SEPANG
KODE POS 24655

KEPUTUSAN PENGULU KAMPUNG SEPANG


NOMOR: / / 2021

TENTANG
PENETAPAN PELAKSANA DASA WISMA DALAM RANGKA LOMBA
GAMMAWAR TINGKAT KABUPATEN GAYO LUES TAHUN 2021

Menimbang : a. Bahwa untuk kelancaran pelaksanaan 10 Program Pokok


PKK untuk kegiatan Pelaksana Dasa Wisma Dalam Rangka
Lomba GAMMAWAR Tingkat Kabupaten Gayo Lues Tahun
2021;
b. Bahwa sebagaimana dimaksud pada huruf a, perlu
ditetapkan dalam suatu keputusan Tim Penggerak PKK
Kabupaten Gayo Lues.

Mengingat : 1. Undang – Undang Indonesia Nomor 04 Tahun 2002


tentang pembentukan Kabupaten Aceh Barat Daya,
Kabupaten Gayo Lues, Kabupaten Aceh Jaya, Kabupaten
Nagan Raya, dan Kabupaten Aceh Tamiang di Provinsi
Nanggroe Aceh Darussalam ( Lembaran Negara RI Tahun
2002 Nomor 17, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor
4179 );
2. Undang – Undang Indonesia Nomor 32 Tahun 2004
tentang Pemerintah Daerah ( Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4337 ), sebagaimana
telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang –
undang Nomor 12 tahun 2008 tentang perubahan Kedua
Atas Undang – Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang
pemerintah Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4916 );

3. Undang – Undang Indonesia Nomor 11 Tahun 2006


tentang Pemerintahan Aceh ( Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2006 Nomor 62, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4633 );
4. Undang – Undang Indonesia Nomor 52 Tahun 2009
tentang Perkembangan Kependudukan dan Pembangunan
Keluarga Sejahtera ( Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 1992 Nomor 35, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 3475 );

5.Peraturan…………………/2
5. Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2005 tentang
Desa ( Lembaran Negara Tahun 2005 Nomor 158,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 4587 );

6. Peraturan Pemerintah Nomor 73 Tahun 2005 tentang


Kelurahan ( Lembaran Negara Tahun 2005
Nomor 159, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4588 );

7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia


Nomor 5 Tahun 2007 tetang Pedoman Penataan Lembaga
Kemasyarakatan;

8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia


Nomor 1 Tahun 2013 tentang Pemberdayaan Masyarakat
melalui Gerakan Pemberdayaan dan Kesejahteraan
Keluarga.

9. Keputusan Bupati Kabupaten Gayo Lues Nomor : 140/329


/2021 tentang Penunjukan Kampung Sepang Sebagai
Kampung Pemenang GAMMAWAR Tingkat KABUPATEN
Gayo Lues Tahun 2021.

MEMUTUSKAN

MENETAPKAN :

KESATU : Menunjukkan / Menetapkan Panitia Pelaksana Dasa


Wisma Dalam Rangka Lomba GAMMAWAR Tingkat Kabupaten
Gayo Lues Tahun 2021 dengan Susunan Personalia sebagaimana
Terlampir dalam keputusan ini :

KEDUA : Tugas dan Tanggung Jawab Panitia Pelaksana Dasa Wisma


Dalam Rangka Lomba GAMMAWAR Tingkat Kabupaten Gayo
Lues Tahun 2021 Sebagai berikut :
1. Melaksanakan pertemuan/ rapat persiapan Pembinaan
tentang Pelaksana Dasa Wisma Dalam Rangka Lomba
GAMMAWAR Tingkat Kabupaten Gayo Lues tahun 2021;
2. Membuat jadwal/ agenda rencana Pelaksanaan Dasa Wisma
Dalam Lomba GAMMAWAR Tingkat Kabupaten Gayo Lues
Tahun 2021;
3. Membuat surat Undangan ke Kecamatan, Badan Dinas,
Kantor;
4. Melaksanakan kegiatan Dasa Wisma Dalam Rangka Lomba
GAMMAWAR Tingkat Kabupaten Gayo Lues Tahun 2021
sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan;
5. Membuat laporan Pelaksanaan Dasa Wisma Dalam Rangka
Lomba GAMMAWAR Tingkat Kabupaten Gayo Lues Tahun
2021.
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan dengan
ketentuan bahwa apabila Dikemudian hari terdapat kekeliruan
dalam penetapan ini akan diadakan perbaikan sebagaimana
mestinya.
Ditetapkan di Kampung Sepang
Pada Tanggal 04 MARET 2021

PENGULU KAMPUNG SEPANG,

SAID JUANDI

Tembusan disampaikan kepada Yth :


1. Bupati Gayo Lues;
2. Kepala DP3AP2KB Kab. Gayo Lues;
3. Kepala DPMK Kab. Gayo Lues;
4. Ketua Dekranas Kabupaten Gayo Lues;
5. Ketua TP.PKK Kabupaten Gayo Lues;
6. Camat Blangkejeren;
7. Arsip.
LAMPIRAN- Keputusan Ketua TP-PKK Kab. Gayo Lues
NOMOR : /KEP/PKK-GL/III/2021
TANGGAL : 04 MARET 2021

TENTANG
PENETAPAN PELAKSANA DASA WISMA DALAM RANGKA LOMBA
GAMMAWAR TINGKAT KABUPATEN GAYO LUES
TAHUN 2021

1. KELOMPOK DASAWISMA MAWAR


Ketua : Kamalia
Sekretaris : Sariani
Bendahara : Mitra

Anggota:
- Selamat - Bizar
- Asimah - Suriadi
- Hendri - Aswati
- Siska - Fingki
- Reva - Muharni
- Revi - Amrul
- Khonita - M. Mus Muliadi
- Kamaludin - Nurhayati
- Zuraida - Padlan
- Riski
- Tiara
- Suwardi
- Kamisah
- Khanza
- Rusniar
- Rian
- Kamisan
- Kasma
- Latif
- Saiyah
- Poppy
- Suci

2. KELOMPOK DASAWISMA MELATI


Ketua : Edi Cnandra
Sekretaris : Jamsiah
Bendahara : Citra Kaisha

Anggota :
- Maryam - Ilham Fauzan
- Sarwan Sastra - Safrizal Anwar
- Saidi Ramadhan - Khairunnisa
- Sri Wahyuni - Rudianto
- Muhammaddin Aryoga - Sepinah
- Erna Wati - Afriza Rizki Mayoga
- Ariga Sarioga - Ferdian Mayoga
- Nazwa Sariogi - Zulkarnain AB
- Ripaldo - Siti Rahma
- Apika - Surya Abadi Pase
- Mustafa - Asnia
- Saripa - Suardir
- Fitri adi - Juri Putra Yoga
- Sri Ayuni - Sultan Ariga
- Mulyadi
- Azahara Alfatunnisa
- Kaila Andianti
- Sudirman
- Longoh

3. KELOMPOK DASA WISMA MELUR


Ketua : Ulandari Irmayanti
Sekretaris : Kasnah
Bendahara : Aisyah

Anggota :
- Hasanaudin
- Siti Khadijah
- Said
- Egi Saputra
- Rida Handayani
- Ripin
- Sahirul Ariga
- Junaidi
- Sasniar
- Riska
- Marwah
- Anisa

4. KELOMPOK DASA WISMA ANGGREK


Ketua : Rahmadan Yahya
Sekretaris : Asnah
Bendahara : Nia Fitri

Anggota :
- Kasidin - Saparudin
- Harfa Yati - Soni Maidah
- Mustafah Mashuri - Safrizal Erfendi
- Rasifah Marwah - Sofa Rahmayana
- Azka Kirani Wajeda - Rahmat
- Sukri - Kamaludin
- Senimah
- Muliana
- Kasman
- Mutiya
- Jemat
- Abdulah
- Alirshah
- Aliya
- Alparis
- Al Raziq
- Samsul Bahri
- Siti Aisah
- Rabudin Saleh
- Pabian Alpajri

5. KELOMPOK DASA WISMA BUNGA TANJUNG


Ketua : Ardi Arsa Sanuala
Sekretaris : Safani
Bendahara : Ermiyati

Anggota :
- Amurudin - Safuriah
- Rohana - Selimah
- Sinar Kemala dewi - Kasmawati
- Sariani - Siti Sarah
- Junaidi - Kefin
- Salmi Hasanah - Marisah
- Rika Rina Yanti - Alfi Sukur
- Safrizal - Rabudin
- Muhammad Riki - Iyah
- Andika Sahputra - Abdul Rahman
- Iskandar Muda - Safana Amanda
- Zulkarnain

6. KELOMPOK DASA WISMA DAHLIA


Ketua : Nadila
Sekretaris : Maisha
Bendahara : Armida

Anggota :
- Siti - Auzan
- Sur - Muhammadin
- Jamrin - Awi
- Maya - Sukardi
- Surni - Nurbima
- Utra - Bahri
- Samirah - Zainuddin
- Sapuan - Ibrahim
- Rafiski - Khadijah
- Puzwan - Selpira
- Minah - Khadapi
- Kamarudin - Anugrah
- Mariana - Jemaan
- Swirda - Sarmiati
- Suri - Hamidah
- Nabbhan - Faireji
- Syuip - Mulyadi
- Zaini - Diki

7. KELOMPOK DASA KEMBANG SEPATU


Ketua : Saparudin
Sekretaris : Umi
Bendahara : Putri

Anggota :
- Edwar - M. Akub
- Modika - Nur Husni
- Jordan - Andre
- Abdurrahman - Almazahara
- Rusnita - Fahran Azmi
- Idin - M. Farhan
- Fitri - Marwan
- Irwan - Rahmar
- Juandi - Aidil Azmi
- AS - Hendri
- Selpi - Ela
- Pika - Raifan
- Selfi
- Rusdi
8. KELOMPOK DASA WISMA BOUGENVIL
Ketua : Riswan
Sekretaris : Daniar
Bendahara : Suherni

Anggota :
- Muhammad Nasir
- Marwani
- Amin
- Nurul
- Dwi Yanti
- Muzakir Adiwal

9. KELOMPOK DASA WISMA SELANGA


Ketua : Lidia Rahma
Sekertaris : Cahya Arina
Bendahara : Maishara Ajuni

Anggota :
- Asiah - Putra Adha Rahma
- Abdurrahman - Faisal
- Ahmadi - Ruaidah
- Karmiati - Nasarudin Muslim
- Nurfadillah - Romisah Putra
- Saleh Kadri - Asmidar
- Nur - Selpijah Azahra
- Abdullah - Ilham Hamidi
- Harsan Sani - Wahyuna
- Salamuddin
- Khairul Jain
- Rosni Pohan
- Mubarak Diaprilio

10. KELOMPOK DASA WISMA KAMBOJA


Ketua : Juni Rahayu
Sekretaris : Salsabila
Bendahara : Jasmaini

Anggota :
- Sopian - Fairil Al Ajjam
- Sartika - Rabudin
- Jerianto - Selimah
- Daffa - Khadiri
- Zaffar - Zoni Harfin
- Rashima - Sudirman
- Ramli - Anta Nirmala
- Seri Jemat - Sahim
- Sukardi - Jainuddin
- Lidia - Suryani
- S. Olivia - Zia Datul Fauzi
- Askya - Jaenab
- Seniman
- Rohani
- Putri
- Lahuda
- Samsir
- Marwan
- Ridwan Riski

PENGULU KAMPUNG SEPANG,

SAID JUANDI

Anda mungkin juga menyukai