Anda di halaman 1dari 4

ULANGAN HARIAN IPA

BAB. 9 PERUBAHAN IKLIM

Mata Pelajaran : ILMU PENGETAHUAN ALAM


Kelas : VII (Tujuh) REGULER
Hari, tanggal :
Nama :

Petunjuk Umum!

1. Isikan identitas Anda pada lembar jawaban yang tersedia.


2. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum anda menjawabnya.
3. Kerjakanlah terlebih dahulu soal-soal yang dianggap mudah
4. Kerjakanlah pada lembar jawaban yang tersedia dengan ballpoint/pulpen bertinta biru atau hitam.
5. Laporkan kepada pengawas apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap.
6. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian.
7. Tidak dibenarkan menyontek, bekerjasama, atau mencari jawaban pada sumber lainnya.
8. Tidak dibenarkan menggunakan handphone dan earphone selama ujian berlangsung.
9. Pastikan anda mengisi daftar hadir ujian yang disiapkan oleh pengawas.
10. Kerjakanlah soal ujian dengan penuh integritas dan awali dengan doa.

Pilihlah jawaban yang paling benar!


1. Semakin meningkatnya konsentrasi gas dalam atmosfer dapat menyebabkan semakin
banyaknya …
A. Polutan yang di netralkan
B. Polutan yang terperangkap
C. Panas yang dilepaskan ke luar bumi
D. Panas yang terperangkap di bawahnya
2. Manusia harus mengelola lingkungan karena …
A. Manusia sangat tergantung pada lingkungan
B. Regenerasi organisme terbatas
C. Alam mempunyai kemampuan regenerasi
D. Sumber daya alam dapat diperbaharui
3. Penyakit kangker kulit jumlahnya semakin meningkat sebagai akibat hilangnya lapisan ozon
di stratosfer. Hal ini disebabkan karena …
A. Hilangya lapisan ozon menyebabkan berkembangnya mikroorganisme pathogen yang
menimbulkan kangker kulit.
B. Hilangnya lapisan ozon menyebabkan sinar ultraviolet matahari di bumi cukup tinggi.
C. Hilangnya lapisan ozon menyebabkan sinar kosmis matahari sampai di bumi cukup
tinggi.
D. Hilangnya lapisan ozon dapat merangsang pertumbuhan virus penyebab kangker kulit.
ulangan-Ii ILMU PENGETAHUAN ALAM kelas vii 1
4. Perhatikan pernyataan berikut.
1) Sinar ultraviolet lebih banyak memasuki bumi.
2) Menurunnya produktivitas tanaman
3) Suhu kutub menrun sehingga es membeku.
4) Menurunnya kadar CO2.
Pernyataan yang benar berkaitan dampak menipisnya lapisan ozon adalah nomor…
A. 2 dan 4 C. 1 dan 4
B. 1 dan 3 D. 1 dan 2
5. The depletion of the ozone layer can be caused by the use of …
A. Toxyl metals C. Detergent
B. Radioactive D. Products containing CFCs
6. In the mechanism of the greenhouse effect, heat will be trapped in the earth, causing ...
A. Decreased air humidity
B. The decrease in the average temperature of the earth
C. Increased air humidity
D. The increase in the average temperature of the earth
7. Berikut adalah cara mengurangi polutan yang menyebabkan pemanasan global dengan objek
kendaraan adalah …
A. Penghijauan
B. Meningkatkan efisiensi bahan bakar
C. Meningkatkan jumlah kendaraan
D. Mengurangi penggunaan batu bara
8. An increase in sea level can cause …
A. Landslides C. Earthquakes
B. Sinking of land D. Tsunami
9. Pada bulan September atau oktober yang seharusnya sudah memasuki musim hujan tetapi
justru masih musim kemarau. Hal ini disebabkan oleh …
A. Penebalan lapisan ozon
B. Penguapan air laut menurun
C. Mencairnya es di kutub
D. Perubahan iklim ekstrem akibat pemanasan global
10. The expanding area of sand can be caused by...
A. Depletion of the ozone layer C. Weathering by wind
B. Weathering by water D. Weathering by the sun's heat
11. Kegiatan penghijaun disekolah adalah bagian ari upaya menciptakan lingkungan sehat
karena…
A. Menciptakan lapangan pekerjaan
B. Meningkatkan nilai jual
C. Mengurangi kadar CO2 dan menambah O2
D. Mengurangi kadar O2 di udara
12. Gas rumah kaca berikut yang menangkap panas paling banyak adalah …
A. Nitrogen oksida C. Karbon dioksida
B. Metana D. Uap air
13. Apabila suhu atmosfer bumi meningkat maka akan terjadi …
A. Angin topan C. Penipisan lapisan ozon
B. Penebalan lapisan ozon D. Pemanasan global
14. Meningkatnya kadar karbon dioksida di udra dapat menyebabkan …
A. Efek rumah kaca C. Peurunan suhu udara
B. Korosi pada logam D. Rusaknya lapisan ozon
15. Banjir rob merupan dampak dari pemanasan global yang disebabkan oleh…
A. Naiknya curah hujan C. Naiknya permukaan air danau
B. Naiknya permukaan air sungai D. Naiknya permukaan air laut
16. Gas penyumbang pemanasan global kedua setelah karbon dioksida adalah …
A. Nitrogen C. Dinitrogen oksida
B. Gas metana D. Gaskarbon dioksida
17. Usaha yang dilakukan untuk mengurangi pecemaran udara di daerah perkotaan adalah …
A. Membakar sampah rumah tangga
B. Menambah jumlah angkutan kota
C. Mendirikan pabrik di perkotaan
D. Membuat taman kota
18. Penyebab utama hujan asam adalah …
A. Asam nitrat C. Gas SO2 dan NO2
B. Asam sulfat D. Pembakaran
19. Kegiatan yang tidak termasuk upaya penanggulangan pemanasan global adalah …
A. Pelarangan pemakaian CFC
B. Penggantian bahan bakar gas menjadi minyak tanah
C. Pemakaian energy yang dapat diperbaharui
D. Peremajaan hutan
20. Berikut yang tidak temasuk energy yang dapat diperbaharui adalah…
A. Energi surya C. Energi gerak angina
B. Energi gerak air D. Energi minyak bumi

Jawablah pernyataan berikut benar


21. The phenomenon of rising temperatures in the Pacific Ocean …..
22. The phenomenon of decreasing temperature in the Pacific Ocean ….
23. ……………………………… adalah kemampuan dalam memantulkan cahaya matahari.
24. Animals………………in search of a better habitat.
25. Greenhouse gas which is a product of livestock manure contamination residue …
Answer the following statements true (T) or false (F)
26. Global warming is caused by the greenhouse effect ….
27. Climate change is a sign of global warming …
28. Greenhouse gases can absorb heat thereby increasing the temperature of the earth …
29. Chlorofluorocarbons can deplete the ozone layer …
30. Sea level will rise if there is global warming …

Anda mungkin juga menyukai