Anda di halaman 1dari 2

ANALISA KESELAMATAN PEKERJAAN

JOB SAFETY ANALYSIS

Gambaran Pekerjaan: : Pemasangan Subtructure JSA No. : 002 Tanggal :

Lokasi Pekerjaan :RBT-03 Revisi :

Pelaksana Pekerjaan (Perusahaan) : Pengawas Pekerjaan : Dianalisa oleh Disetujui Oleh

Perwakilan/Supervisor : Fungsi : Rig Supt,TP,Trans Supv, Safety Officer Rig Supt.

No URUTAN PELAKSANAAN PEKERJAAN POTENSI BAHAYA AKIBAT / KERUGIAN REKOMENDASI TINDAKAN / PROSED

Siapkan Lifting Plan untuk semua kegiatan


pengangkatan
- Salah komunikasi, tidak ada komunikasi - Salah pengertian, kecelakaan kerja - Jalin komunikasi yang baik antar crew dan pengawas

1 Memasang Sub Structure - permukaan pondisi tidak level - Sub structure miring, menara tidak boleh dipasang - Ukur leveling permukaan pondasi (maksimum perbedaan leveling 5 c
ada beban, beda elevasi Sub Structure setelah pasang ganjal max
- Ukuran Pondasi tidak sesuai dengan ukuran Substructure Rig - Substructure tidak boleh pasang - Perbaiki pondasi sesuai ukuran substrcture rig
- Sling angkat putus pada saat pengangkatan - Mengenai crew, substructure bengkok - Gunakan sling angkat 4 line dan sesuai kapasitas barang yang diang
direkomendasikan
- Barang mengayun saat diangkat dan diposisikan - Membentur peralatan lain, dan momen torsi mengakibatkan crane terbalik, - Gunakan tag line(tali penahan pada saat memutar boom crane untuk
membentur crew memposisikan sub structure.)
- Bekerja pada daerah ketinggian - Orang terpeleset, jatuh - Gunakan full body harness
- Crane Crawler bisa terbalik, boom bengok/patah, - Crane rusak, cidera berat crew - Operator Crane dan Rigger harus memposisikan crane sesuai denga
kemampuan (lihat load indicator dan chart)
- Jack Mobile Crane kurang sempurna menahan beban - bisa terbalik, Crane rusak, menciderai crew - pastikan jack crane terpasang dengan stabil.
'- Jack amblas, crane miring (Base untuk out rigger, balok kayu 5 cm dengan list plat baja )
- Posisi pekerja tidak tepat/ tidak aman bisa terjepit, terhimpit, - Menciderai crew bisa menyebabkan cidera berat - Pastikan posisi pekerja pada saat melakukan pekerjaan dalam posis
tergelincir , tertimpa - Tidak ada orang lain yang mengintall sub structure,(hanya crew yan
- Gunakan tag line(tali penahan pada saat pengangkatan)
- Posisi tangan pada posisi yang aman

Pelaksana Pekerjaan Jabatan Tanda tangan Check List PPE yg digunakan Kategori Pekerjaan
1. Rig Supt 1. Coverall √ Tingkatan Pengawas Langsung selama Peke
2. Tool Pusher 2. Kacamata √ High √ Company Man, Rig Supt/ Serv Co., HSE Office
3. Driller 3. Sarung Tangan √ Medium Services/ Rigt Supt, Tool Pusher, HSE Officer.
4. Derrickman 4. Masker Low Services/ Tool Pusher, Chief Mekanik, Driller, H
5. Floorman 5. Safety Shoes √
6. Roustabout 6. Full Body hardness √
7. Transport Crew 7. Earplug
8. 8. Sarung Tangan Panas
9. 9. Tag line √
10. 10. ....................................

Page 1 of 2
REKOMENDASI TINDAKAN / PROSEDUR

- Jalin komunikasi yang baik antar crew dan pengawas


- Ukur leveling permukaan pondasi (maksimum perbedaan leveling 5 cm sebelum
ada beban, beda elevasi Sub Structure setelah pasang ganjal max 2 cm)

- Gunakan sling angkat 4 line dan sesuai kapasitas barang yang diangkat, yang

- Gunakan tag line(tali penahan pada saat memutar boom crane untuk

- Operator Crane dan Rigger harus memposisikan crane sesuai dengan

(Base untuk out rigger, balok kayu 5 cm dengan list plat baja )
- Pastikan posisi pekerja pada saat melakukan pekerjaan dalam posisi aman
- Tidak ada orang lain yang mengintall sub structure,(hanya crew yang berpengalaman)

Pengawas Langsung selama Pekerjaan


Company Man, Rig Supt/ Serv Co., HSE Officer.
Services/ Rigt Supt, Tool Pusher, HSE Officer.
Services/ Tool Pusher, Chief Mekanik, Driller, HSE Officer

Page 2 of 2

Anda mungkin juga menyukai