Anda di halaman 1dari 11

8. Upacara adat memberikan sesaji di Gunung Bromo disebut ...

a. Kasada b. Sekaten c. Ngaben d. Subak


9. Lagu daerah yang berasal dari Yogyakarta adalah ....
a. Bubuy Bulan b. Injit-injit Semut c. Suwe Ora Jamu d. Kicir-kicir
10. Bangsa Indonesia terkenal dengan tanahnya yang subur. Kekayaan alam Indonesia yang
terdapat di daratan dan lautan mengandung sumber daya alam yang melimpah. Sumber
daya alam yang dapat diperbarui, contohnya ....
Nama : ........................................... Hari / Tanggal : ...........................................
Kelas : IV (Empat) .... Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila a. emas b. tembaga c. perunggu d. pohon karet

A. Berilah tanda silang (x) huruf a, b, c atau d pada jawaban yang tepat! B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !
1. Wilayah Indonesia terletak di antara dua samudra, yaitu ....
a. Samudra Pasifik dan Samudra Atlantik 11. Istilah Nusantara berasal dari kata “nusa”, artinya pulau dan “antara”, artinya ....
b. Samudra Hindia dan Samudra Pasifik
c. Samudra Hindia dan Samudra Atlantik 12. Jumlah provinsi di Indonesia saat ini adalah ....
d. Samudra Atlantik dan Samudra Indonesia
2. Proklamasi Kemerdekaan Indonesia dapat diraih berkat adanya ... 13. Proklamasi mempunyai arti penting bagi bangsa Indonesia, yaitu lahirnya ....
a. pemberian negara Jepang c. senjata tradisional yang ampuh
b. persatuan dan kesatuan bangsa d. balas dendam terhadap penjajah
14. Sumpah Pemuda merupakan ikrar yang diucapkan oleh para pemuda Indonesia pada
3. Berikut yang bukan faktor pembentukan Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah ...
a. persamaan nasib
b. keinginan bersama untuk melepaskan diri dari penjajah tahun 1928. Sumpah Pemuda 1928 berikrar sebagai....
c. cita-cita bersama untuk mencapai kemakmuran dan keadilan
d. wilayah Indonesia merupakan pemberian penjajah 15. Kebinekaan bangsa Indonesia memunculkan suatu semboyan bagi bangsa Indonesia,
4. Rela menyerahkan sebagian tanah untuk kepentingan umum merupakan tindakan yang
mencerminkan sikap .... yaitu ....
a. rela berkorban b. toleransi c. cinta tanah air d. sombong
5. Sikap yang harus dihindari demi menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia 16. Bahasa Melayu berasal dari daerah ....
adalah ....
a. rela berkorban 17. Upacara pemakaman mayat di dalam gua-gua di Toraja disebut .....
b. cinta tanah air
c. mempererat rasa persatuan dan kesatuan
18. Wilayah terluas dari wilayah Negara Indonesia adalah ....
d. bangga terhadap kebudayaan secara berlebihan
6. Kekayaan alam yang ada di Indonesia harus dimanfaatkan untuk ....
a. kebutuhan ekspor 19. Orang yang bersifat ramah akan ..... banyak orang
b. kesejahteraan para pejabat
c. kesejahteraan para guru 20. Salah satu keajaiban dunia yang terdapat di Indonesia adalah ....
d. kesejahteraan masyarakat Indonesia
7. Setiap warga memiliki hak dan kewajiban yang sama untuk membela bangsa dan negara.
Pernyataan tersebut merupakan makan kesatuan wilayah Indonesia dalam bidang....
a. politik c. pertahanan keamanan
b. ekonomi d. sosial budaya

Sumatif Tengah Semester 2 Pendidikan Pancasila


KUNCI JAWABAN
SUMATIF TENGAH SEMESTER 2
PENDIDIKAN PANCASILA

A. Pilihan Ganda
1. b 6. d
2. b 7. c
3. d 8. a
4. a 9. c
5. d 10. d

B. Isian
11. Berada di antara
12. 37
13. NKRI
14. Satu tanah air, satu bangsa, satu bahasa
15. Bhineka Tunggal Ika
16. Sumatera Barat
17. Tatem
18. Perairan
19. Disenangi
20. Candi Borobudur

Sumatif Tengah Semester 2 Pendidikan Pancasila


5. Informasi yang terdapat dalam teks di atas adalah ....
a. barter lebih populer daripada uang barang
b. uang barang digunakan sebelum sistem barter
c. uang barang berupa logam untuk membayar
d. pedang digunakan sebagai uang barang di Inggris
6. Pertanyaan yang jawabannya terdapat pada kalimat terakhir adalah ....
a. Apa contoh uang barang? c. Apa yang dimaksud uang barang?
Nama : ........................................... Hari / Tanggal : ...........................................
Kelas : IV (Empat) .... Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia b. Apa kesulitan sistem barter? d. Kapan uang barang digunakan?
7. Paragraf tersebut membahas tentang ....
a. kesulitan sistem barter c. bentuk uang barang
A. Berilah tanda silang (x) huruf a, b, c atau d pada jawaban yang tepat!
b. pertukaran dengan uang barang d. cara tukar-menukar barang
Paragraf berikut untuk menjawab soal nomor 1-3. 8. Empat ratus sembilan ribu lima puluh rupiah.
Jika ditulis dalam bentuk angka menjadi ....
Damar berjalan sedikit tergesa. Damar tidak mau berbasah-basah dengan rintik-rintik air
a. 409.050,00 Rp c. Rp490.050,00
hujan. Kondisi badan Damar memang kurang bersahabat, dingin dan batuk-batuk.
b. RP409.500,00 d. Rp409.050,00
Akhirnya, sampai juga Damar di halte. Damar menyelinap di antara calon penumpang
9. Penulisan nilai uang yang tepat adalah ....
bus. Penumpang lainnya terlihat kasihan melihat kondisi Damar.
a. Damar membeli sepatu seharga RP334.500,00.
1. Berikut bukan masalah yang dihadapi tokoh dalam cerita tersebut adalah .... b. Yani mendapat uang saku sebanyak Rp 5000,00.
a. kehujanan c. tidak enak badan c. Tas di toko itu dijual seharga Rp285.800,00.
b. kedinginan d. harus naik kereta d. Dina mendapat uang kembalian sebanyak Rp2000.
2. Tokoh utama dalam cerita tersebut adalah .... 10. Satu juta lima ratus tujuh ribu lima ratus satu rupiah
a. Damar b. penumpang bus c. sopir bus d. penunggu halte Jika ditulis dalam bentuk angka menjadi ....
3. Pernyataan yang sesuai dengan isi cerita tersebut adalah .... a. RP1.507.510,00 c. RP1.507.501,00
a. peristiwa terjadi saat hujan b. Rp1.507.501,00 d. Rp1.507.510,00
b. peristiwa terjadi di terminal
B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !
c. bus yang dinaiki Damar dalam keadaan sepi
11. Ide pokok terletak pada kalimat ....
d. Damar tidak membayar ongkos naik bus
Teks berikut untuk menjawab soal nomor 4-7 12. Penulisan mata uang rupiah dengan simbol....
13. Pemisah bilangan ribuan dalam penulisan nominal uang menggunakan tanda....
Kesulitan barter mendorong munculnya cara lain untuk melakukan tukar menukar, yaitu
14. Langkah-langkah dalam teks prosedur disajikan secara....
pertukaran dengan uang barang. Uang barang adalah barang-barang yang disetujui
sebagai uang. Bentuk dari uang barang beraneka ragam, contohnya pedang digunakan 15. Informasi dalam infografik disajikan dalam bentuk....
sebagai uang barang oleh orang Inggris. 16. Kata-kata dalam kalimat efektif disusun sesuai kaidah ....
17. Laut biru menenangkan
4. Ide pokok paragraf tersebut adalah ....
Kalimat tersebut mengandung majas ....
a. contoh uang barang
b. pertukaran uang barang setelah barter 18. Salah satu langkah menulis puisi adalah menggunakan ....
c. uang barang sebagai pengganti uang 19. Pemilihan kata dalam puisi disebut juga ....
d. pedang sebagai uang barang
20. Aspek mengapa dalam laporan perjalanan berkaitan dengan ....

Sumatif Tengah Semester 2 Bahasa Indonesia


KUNCI JAWABAN
SUMATIF TENGAH SEMESTER 2
BAHASA INDONESIA

A. Pilihan Ganda
1. d 6. a
2. a 7. b
3. a 8. d
4. b 9. c
5. d 10. b

B. Isian
11. Utama
12. Rp
13. Titik
14. Runtut
15. Teks dan gambar
16. Struktur bahasa
17. Personifikasi
18. Majas
19. Diksi
20. Mengapa perjalanan dilakukan (alasan / latar belakang)

Sumatif Tengah Semester 2 Bahasa Indonesia


6. Sumber daya alam yang digunakan manusia untuk bahan bakar adalah ....
a. batu bara b. tembaga c. avtur d. minyak bumi
7. Kondisi geografis wilayah Indonesia yang beragam berdampak pada keragaman jenis-
jenis pekerjaan masyarakat. Masyarakat yang tinggal di pegunungan sebagian besar
bekerja sebagai ….
a. buruh b. penambang c. petani sayur d. petani padi
8. Perhatikan gambar berikut!
Nama : ........................................... Hari / Tanggal : ...........................................
Kelas : IV (Empat) .... Mata Pelajaran : IPAS

A. Berilah tanda silang (x) huruf a, b, c atau d pada jawaban yang tepat!
1. Ken Arok adalah raja yang memerintah Kerajaan ....
a. Kutai b. Singasari c. Sriwijaya d. Majapahit
2. Indonesia memiliki sebuah kerajaan yang berada di Jawa Tengah. Kerajaan ini
merupakan kerajaan Islam pertama di Jawa yang dipimpin oleh Raden Patah. Kerajaan Kegiatan ekonomi pada gambar diatas bergerak di bidang ....
yang di maksud adalah …. a. industri b. pertanian c. pertambangan d. perkebunan
a. Kerajaan Samudra Pasai c. Kerajaan Kutai 9. Penduduk yang tinggal di dataran tinggi biasanya bekerja di ....
b. Kerajaan Demak d. Kerajaan Majapahit a. perkantoran b. perikanan c. perindustrian d. perkebunan
3. Raja yang menggantikan Raden Patah yang mendapat julukan Pangeran Sabrang Lor 10. Kehadiran masyarakat pendatang disebabkan oleh ….
adalah …. a. perbedaan kekayaan alam c. lahan pertanian semakin berkurang
a. Adipati Unus b. Hayam Wuruk c. Kertanegara d.Ken Arok b. mencegah terjadinya akulturasi d. sumber daya alam yang cepat habis
4. Perhatikan gambar berikut!
B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !
11. Kerajaan Sriwijaya terletak di ...
12. Raja yang mendapatkan julukan Ayam Jantan dari Timur adalah Raja yang memerintah
Kerajaan ....
13. Kekayaan alam buatan yang dapat dimafaatkan sebagai irigasi adalah ....
14. Peternakan dan perikanan merupakan mata pencaharian yang terdapat di wilayah ....
15. Tumbuhan yang dijumpai di tepi pantai adalah ....
Berdasarkan gambar diatas, pernyataan yang sesuai adalah ....
16. Patih Kerajaan Majapahit yang terkenal dengan Sumpah Palapa adalah ….
a. bangunan tersebut merupakan peninggalan kerajaan Hindu
b. bangunan tersebut digunakn umat Kristen untuk beribadah 17. Tari Saman dan Mauseukat berasal dari ....
c. bangunan tersebut termasuk peninggalan agama islam 18. Bahasa Jawa memiliki jenis huruf sendiri yang dinamakan ....
d. bangunan tersebut dipengaruhi oleh agama Buddha 19. Kerak telur merupakan makanan tradisional suku ....
5. Suatu wilayah yang memiliki ketinggian 0–200 meter di atas permukaan laut dan dipilih
20. Makanan dengan sayuran yang direbus dipadukan dengan cingur sapi dan tahu tempe
masyarakat untuk bermukim dinamakan ….
a. pegunungan c. dataran rendah serta bumbu petis dan kacang khas dari Jawa Timur yaitu ....
b. dataran tinggi d. bukit

Sumatif Tengah Semester 2 IPAS


KUNCI JAWABAN
SUMATIF TENGAH SEMESTER 2
PENDIDIKAN PANCASILA

A. Pilihan Ganda
1. b 6. d
2. b 7. c
3. a 8. c
4. c 9. d
5. c 10. a

B. Isian
11. Tepi sungai Musi, Palembang
12. Gowa dan Tallo
13. Waduk
14. Dataran rendah
15. Pohon kelapa
16. Mahapatih Gajah Mada
17. Aceh
18. Aksara Jawa
19. Betawi
20. Rujak Cingur

Sumatif Tengah Semester 2 IPAS


Amatilah gambar berikut!

6. Bilangan yang tepat untuk mengisi ttik-titik adalah ....


a. 18 b. 20 c. 22 d. 24
Amatilah gambar berikut!
Nama : ........................................... Hari / Tanggal : ...........................................
Kelas : IV (Empat) .... Mata Pelajaran : Matematika
A. Berilah tanda silang (x) huruf a, b, c atau d pada jawaban yang tepat! 7. Bilangan yang tepat untuk mengisi titik-titik adalah ....
a. 10 b. 11 c. 12 d. 13
Gunakan informasi berikut untuk menjawab soal nomor 1-2!
8. Aisyah diberi tugas menata buku di perpustakaan. Pada rak pertama, Aisyah menata 8
Kumpulan salak disusun hingga membentuk pola gambar berikut!
buku, pada rak kedua menata 12 buku, dan pada rak ketiga 16 buku, banyak buku yang
ditata Aisyah pada rak keenam adalah .... buku
a. 28 b. 30 c. 32 d. 34
Amatilah gambar berikut!

1. Banyak salak pada kumpulan ke-5 adalah .... buah 9. Bilangan yang tepat untuk mengisi titik-titik adalah ....
a. 14 b. 15 c. 16 d. 17 a. 30 b. 29 c. 28 d. 27
2. Salak sebanyak 29 buah terdapat pada kumpulan ke .... 10. Lampu darurat dinyalakan ketika listrik padam, indikator baterai pada posisi 76% saat
a. 9 b. 10 c. 11 d. 12 dinyalakan pertama kali. Setiap 10 menit, indikatir baterai berkurang 7%. Pola bilangan
Gunakan informasi berikut untuk menjawab soal nomor 3-5! yang sesuai adalah ....
Kumpulan lingkaran disusun hingga membentuk pola gambar berikut! a. 76%, 69%, 65%, 59% c. 76%, 69%, 63%, 57%
b. 76%, 70%, 62%, 56% d. 76%, 69%, 62%, 55%
Amatilah gambar berikut!

3. Ketinggian pola ke-6 adalah ..... lingkaran


a. 4 b. 5 c. 6 d. 7
4. Banyak lingkaran pada pola ke-7 adalah ....
a. 13 b. 12 c. 11 d. 10
5. Ada 19 lingkaran pada pola ke- ....
a. 8 b. 9 c. 10 d. 11

Sumatif Tengah Semester 2 Matematika


Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar ! 18. Amatilah gambar berikut ini !

11. Amatilah gambar berikut!

Volume kecap tersebut adalah .... l


19. Suatu jeriken berisi 3 l 128 ml minyak goreng. Selanjutnya, 1 l 254 ml minyak goreng
ditambahkan ke dalam jeriken tersebut. Volume minyak goreng dalam jeriken sekarang
Banyak rautan pada kumpulan ke-6 adalah ....
adalah .... l
12. Amatilah gambar berikut!
20. Amatilah gambar berikut!

Banyak ikan pada kumpulan ke-5 adalah....


13. Amatilah gambar berikut! Jika volume setiap kubus satuan adalah 1 cm3, volume bangun tersebut adalah .... cm3

Bilangan yang tepat untuk mengisi titik-titik adalah ....


14. Amatilah gambar berikut!

Bilangan yang tepat untuk mengisi titik-titik adalah ....


15. Peternak telur bebek mencatat hasil panen selama 4 hari berturut-turut. Pada hari
pertama tercatat 24 telur, pada hari kedua 30 telur, dan pada hari ketiga tercatat 36 telur,
dan seterusnya sampai hari keempat dengan pola yang sama. Banyak telur bebek yang
dipanen pada hari keempat adalah.... butir

16. Suatu meja mempunyai luas permukaan 18.800 cm 2 . artinya luas permukaan meja
tersebut sama dengan .... m2
17. Amatilah gambar berikut ini !

Luas setiap persegi satuan adalah 1 cm2, luas bangun tersebut adalah .... cm2

Sumatif Tengah Semester 2 Matematika


KUNCI JAWABAN
SUMATIF TENGAH SEMESTER 2
MATEMATIKA

A. Pilihan Ganda
1. a 6. b
2. b 7. c
3. c 8. a
4. a 9. c
5. c 10. d

B. Isian
11. 21
12. 1
13. 21
14. 39
15. 42
16. 188
17. 13
18. 0,25
19. 4 l 382 ml
20. 18

Sumatif Tengah Semester 2 Matematika


B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !
11. Karya seni yang dibuat dengan mengutamakan fungsi dan keindahannya

sebagai pemuas perasaan atau jiwa disebut seni rupa .....

12. Seni murni adalah seni yang lebih mengutamakan.... jiwa pembuatnya tanpa
Nama : ........................................... Hari / Tanggal : ............................ mencampuradukkan fungsi tertentu
Kelas : IV (Empat) .... Mata Pelajaran : Seni Rupa
13. Komik merupakan sarana menyampaikan pesan melalui ....
A. Berilah tanda silang (x) huruf a, b, c atau d pada jawaban yang tepat!
14. Krayon berbentuk seperti ..... namun lebih lunak
1. Orang yang menggambar komik disebut ....
a. kritikus b. kondektur c. pelukis d. komikus 15. Tempat menabung uang di kamar adalah .....
2. Ciri khas dari komik adalah ....
a. alur cerita yang panjang c. menarik perhatian mata 16. Celengan dari bahan kaleng bekas merupakan kegiatan ....
b. karakter kompleks dan rumit d. digambar di kertas berwarna
3. Berikut bukan kertas untuk membuat komik adalah .... 17. Layang-layang pada zaman dahulu terbuat dari .....
a. HVS b. kuarto c. gambar d. majalah
18. Semakin besar ukuran layang-layang membuatnya terasa.... saat digerakkan
4. Pembuatan warna pada gambar komik dapat digunakan ....
a. pensil warna b. cat poster c. cat minyak d. krayon 19. Faktor penentu dapat terbangnya layang-layang adalah .....
5. Tokoh komik terkenal di Indonesia adalah ....
a. RA Kosasih b. Basuki c. Affandi d. S. Tidjab 20. Layang-layang yang tidak seimbang kedua sisinya akan .... terbang
6. Alat yang dibutuhkan untuk mem bentuk garis strip-strip pada komik adalah ....
a. gunting b. pensil c. penggaris d. canting
7. Perbedaan komik dengan cerita pendek adalah ....
a. pengembangan cerita c. visualisasi gambar
b. karakter tokoh d. tema cerita
8. Negara yang kaya akan karya komiknya adalah ....
a. Inggris b. Korea c. Belanda d. Jepang
9. Fungsi penentuan tema dalam pem buatan komik adalah ....
a. mengarahkan dalam visualisasi gambar dan kata
b. penarik perhatian orang
c. mendukung keindahan komik
d. menambah kreativitas pembuat komik
10. Komik yang dibuat untuk keperluan promosi suatu produk disebut ....
a. komik wayang b. komik iklan c. komik silat d. komik lucu
a.

Sumatif Tengah Semester 2 Seni Rupa


KUNCI JAWABAN
SUMATIF TENGAH SEMESTER 2
SENI RUPA

A. Pilihan Ganda
1. d 6. c
2. b 7. c
3. d 8. d
4. d 9. a
5. c 10. b

B. Isian
11. terapan
12. ekspresi
13. gambar
14. pensil warna
15. celengan
16. daur ulang
17. daun
18. berat
19. angin
20. sulit

Sumatif Tengah Semester 2 Seni Rupa

Anda mungkin juga menyukai