Anda di halaman 1dari 2

SOAL IPS KELAS 6 BAB EKSPOR IMPOR

1. Pak Hasan mengirimkan kain songket ke Prancis atas a. produsen importir c. wisma dagang
permintaan seorang perancang busana di sana. Kegiatan b. produsen eksportir d. pedagang ekspor
yang dilakukan Pak Hasan disebut . . . .
a. barter c. ekspor 10. Agar produk Indonesia tidak kalah dengan produk
b. impor d. pertukaran impor, kamu harus . . . .
a. membeli produk impor yang penting
2. Pembayaran perdagangan antarnegara menggunakan b. memproduksi sendiri semua barang
mata uang asing. Mata uang asing yang dimaksud adalah . . c. mencintai produk Indonesia
.. d. mencintai produk asing
a. rupiah c. yen
b. dolar d. ringgit 11. Kegiatan menjual barang ke luar negeri disebut ....
a. impor c. ekspor
3. Komoditas ekspor Indonesia dari hasil pertanian adalah . b. importir d. eksportir
...
a. minyak kayu c. kayu 12. Orang yang membeli atau mendatangkan barang dari
b. kelapa sawit d. kursi rotan luar negeri disebut ....
a. impor c. ekspor
4. Berikut ini manfaat kegiatan ekspor dan impor. b. importir d. eksportir
1) Memperoleh devisa.
2) Memperluas pasar produk Indonesia. 13. Indonesia mengimpor gandum dari negara ....
3) Memperoleh barang yang dibutuhkan. a. Jepang c. Cina
4) Meningkatkan pendapatan masyarakat. b. Australia d. Korea Selatan
5) Memperoleh teknologi modern.
Yang merupakan manfaat kegiatan impor adalah butir . . . . 14. Berikut ini barang ekspor Indonesia, yaitu ....
a. 1) dan 3) c. 3) dan 5) a. mobil c. kedelai
b. 4) dan 5) d. 2) dan 4) b. minyak bumi d. obat-obatan

5. Eksportir yang bisa mengekspor berbagai jenis barang 15. Berikut ini termasuk barang migas, yaitu …
adalah . . . . a. emas c. gas bumi
a. produsen ekspor c. wisma dagang b. batu bara d. timah
b. agen ekspor d. pedagang ekspor
16. Berikut ini contoh ekspor jasa oleh Indonesia, yaitu ....
6. Importir yang memperoleh izin dalam perdagangan a. mengirimkan TKI c. penerbangan ke Singapura
umum untuk mengimpor barang dengan tujuan untuk b. mengirimkan tenaga ahli d. pinjaman modal
diperjualbelikan kembali disebut . . . .
a. importir umum c. agen tunggal 17. Salah satu ciri perdagangan ekspor impor adalah . . . .
b. importir khusus d. produsen importer a. harga barang dagangannya mahal
b. antarpembeli dan penjual tidak bertemu secaralangsung
7. Berikut ini salah satu negara tujuan para TKI dan TKW, c. barang yang diperdagangkan tidak dijumpai di dalam
yaitu .... negeri
a. Amerka Serikat c. Australia d. barang yang diperdagangkan tidak dipakai di dalam
b. Belanda d. Malaysia negeri

8. Salah satu manfaat adanya kegiatan ekspor impor 18. Berikut ini salah satu barang impor Indonesia, yaitu ....
adalah . . . . a. kopi c. sepeda motor
a. menambah devisa b. tembakau d. kayu lapis
b. masuknya produk asing
c. masyarakat semakin konsumtif 19. Berikut ini jasa yang diimpor Indonesia, yaitu ....
d. persaingan harga a. TKW c. tenaga pengajar
b. tenaga konsultan d. pinjaman modal
9. Produsen yang memproduksi barang-barang untuk dijual
ke luar negeri tanpa perantara disebut . . . .
20. Berikut ini barang yang diimpor Indonesia dari
Thailand, yaitu ....
a. kopi c. mobil
b. beras d. kapal laut

Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!


1. Kegiatan membeli atau mendatangkan barang dari luar negeri disebut ....
2. Orang atau badan yang menjual barang ke luar negeri disebut ....
3. Berkat kegiatan ekspor dan impor hubungan antarnegara menjadi ....
4. Barang migas, yaitu ... dan ....
5. Ekspor jasa tenaga kerja oleh Indonesia contohnya ... dan ....
6. Negara yang memebeli teh Indonesia, antara lain ... dan ....
7. Negara BENELUX, yaitu ..., ... dan ....
8. Indonesia mengekspor rokok ke negara ....
9. Kegiatan mengekspor barang akan meningkatkan ....
10. Membeli produk dalam negeri berarti kita telah ikut memajukan ....
1. Perusahaan atau orang yang melakukan kegiatan ekspor adalah . . . .
2. Tujuan kegiatan impor adalah . . . .
3. Contoh produk ekspor Indonesia yang memiliki keunggulan alamiah adalah . . . .
4. Contoh barang yang diawasi ekspornya adalah . . . .
5. Contoh barang yang diatur tata niaganya adalah . . . .

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!


1. Apakah perbedaan antara kegiatan ekspor dan kegiatan impor?
2. Mengapa produsen Indonesia perlu melakukan ekspor?
3. Sebutkan komoditas ekspor Indonesia!
4. Apa manfaat kegiatan impor bagi masyarakat Indonesia?
5. Produk apakah yang diimpor oleh masyarakat Indonesia?
1. Apa alasan suatu negara melakukan ekspor?
2. Sebutkan barang nonmigas Indonesia yang diekspor.
3. Sebutkan barang yang diimpor Indonesia dari Jepang.
4. Sebutkan manfaat dari kegiatan ekspor dan impor.
5. Sukakah kamu terhadap barang buatan dalam negeri? Ungkapkan alasannya.

Anda mungkin juga menyukai