Anda di halaman 1dari 2

Standart Operational Prosedur( SOP )

Bellavista 1000 Ventilator

Persiapan alat :

( Untuk memulai pada pasient baru )

1. Pasang breathing circuit pada alat ventilator dan pastikan semua breathing circuit terpasang
dengan benar.
2. Pasang chamber pada humidifiyer dan pastikan chamber terisi dengan steril water.
3. Pastikan sensor pada humidifiyer terpasang dengan benar.

Uji fingsi alat Bellavista 1000 :

1. Hubungkan hose O2 ke central O2 atau ketabung O2.


2. Hubungkan kabel power Bellavista dan Humidifiyer kesumber listrik.
3. Tekan tombol power untuk menyalakan alat
4. Tunggu starting up alat sampai alat ready dan pastikan alat menyala sempurna tanpa adanya
alarm merah.
5. Lakukan kalibrasi O2 terlebih dahulu ( masuk ke menu Calibration Assist ).
6. Pilih profile dengan last patient atau new patient.
7. Pilih jenis pasient adult, pediatric, neonatal.
8. Pilih jenis kelamin pasient dan tinggi badan pasient
9. Pilih patologi dilihat dari kondisi pasient
10. Pilih circuit pernafasan yang akan di gunakan kepasient invasive atau NIV
11. Pilih breathing circuit yang di pasang menggunakan single limb atau dual limb.
12. Lakukan circuit test sebelum di pasang kepasient, untuk tes kebocoran pada breathing circuit
dan untuk mengecek flow sensor, ikuti perintah dari alat pada saat circuit test.
13. Pilih setting untuk pemilihan mode yang akan digunakan sesuai keinginan user.
14. Pasang test lung dan mulai untuk start ventilation maka ventilasi dengan settingan mode yang
sudah diatur user sudah bekerja.
15. Atur alarm batas atas dan batas bawah dari settingan yang sudah di setting user.
16. Pastikan pada ventilasi berjalan tanpa ada error atau warning. Bila terjadi error atau warning
jangan hubungkan alat pada pasient. User harus melihat alarm dan bisa hubungin pihak PT.
Rajawali Nusindo.
17. Stop ventilation dan alat Ready / Standby untuk digunakan.
18. Bila ada yang kurang jelas harap lihat buku petunjuk operasional atau video di alat
Bellavista, atau bisa hubungi pihak PT. Rajawali Nusindo.
Contact number :
Pak Jocber ( 08161657376 )
Pak Heru ( 081513139194 )
Tika ( 081319113699 )

Anda mungkin juga menyukai