Anda di halaman 1dari 3

A.

PILIHAN BERGANDA
1. Berikut ini yang termasuk contoh molekul senyawa adalah ……….
A. Besi, urea, dan nitrogen
B. Oksigen, glukosa dan karbon
C. Garam dapur, urea, glukosa
D. Air, aluminium, dan garam
2. Pupuk Urea memiliki rumus molekul CO(NH2)2. Dalam setiap molekul urea tersebut terdapat jumlah
atom hydrogen sebanyak ……
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
3. Rumus kimia 2H2O, menyatakan …………
A. 2 atom H
B. 2 atom H2O
C. 2 molekul H2
D. 2 molekul H2O
4. Partikel dasar yang menyusun inti atom adalah …………
A. elektron dan ion
B. electron dan proton
C. Proton dan neutron
D. Elektron dan neutron
5. Jika atom na melepaskan 1 elektron akan menjadi ………….
A. Anion
B. Ion Na
C. Ion Na+
D. Elektron
6. Jumlah electron maksimum pada kulit ketiga (M) adalah ……….
A. 2
B. 8
C. 18
D. 32
7. Pada suatu reaksi kimia atom dalam suatu unsur dapat menangkap electron sehingga membentuk …
A. Ion positif
B. Ion negative
C. Molekul diatomic
D. Molekul senyawa
8. Molekul unsur triatomic yang terdapat di atmosfer bumi dan berfungsi melindungi bumi dari radiasi
ultra violet berlebih adalah ………..
A. O2
B. O3
C. S8
D. So4
9. Senyawa kalsium hidroksida terdiri atas ………….
A. 1 atom Ca2+ dan 1 molekul OH-
B. 2 atom Ca+ dan 2 molekul OH-
C. 1 atom Ca2+ dan 2 molekul
D. 1 atom Ca2+ dan 1 atom OH-
10. Jika nomor atom dan nomor massa atom klorin yaitu 17 dan 37, maka jumlah proton dan eloktron
dalam ion klorida adalah …….
A. 17 dan 17
B. 17 dan 18
C. 17 dan 20
D. 17 dan 16
11. Jika Ruthenium mempunyai nomor atom 44 dan massa 101, maka jumlah proton yang terdapat
dalam atom Ruthenium adalah…………
A. 10
B. 8
C. 57
D. 44
12. Jika Ion M2+ mempunyai 18 elektron dan 20 neotron, maka pernyataan yang benar tentang atom M
adalah …..
A. Nomor atom (Z) adalah 18
B. Jumlah pton (P) adalah 18
C. Nomor massa (A) adalah 40
D. Nomor massa (A) adalah 38
13. Salah satu contoh bioteknologi modern adalah sebagai berikut, kecuali …………..
A. Kloning
B. Fermentasi
C. Kultur jaringan
D. Individu transgenic
14. Produk bioteknologi yang berbahan baku kacang kedelai adalah ………….
A. Tempe, air, dan kecap
B. Tempe, roti, dan oncom
C. Oncom, kecap, dan keju
D. Tempe, oncom, dan kecap
15. Mengembangkan roti akibat permentasi, karena khamir menghasilkan ………….
A. Glukosa
B. Air
C. Gas karbondioksida
D. Gas Oksigen
16. Gaya Tarik magnet yang paling kuat terletak pada …..
A. Seluruh bagian magnet
B. Salah satu ujung magnet
C. Bagian ujung-ujung magnet
D. Bagian tengah magnet
17. Ruang disekitar magnet yang masih mempunyai pengaruh gaya Tarik magnet disebut ………..
A. Medan magnet
B. Kutub magnet
C. Faks magnet
D. Garis gaya magnet
18. Berikut ini yang berfungsi melindungi bumi dari arus partikel bermuatan dari matahari adalah …
A. Awan
B. Aurora
C. Ionosfer
D. Medan magnet bumi
19. Perubahan energi yang terjadi pada motor listrik adalah …………
A. Listrik menjadi potensial
B. Listrik menjadi panas
C. Listrik menjadi kimia
D. Listrik menjadi gerak
20. Sebuah trafo memilki efisiensi 75%. Tegangan infusnya 220 volt dan tegangan out putnya 110 volt.
Jika kuat arus primer yang mengalir 2A. Kuat arus skundernya adalah ………..
A. 5 A
B. 4 A
C. 2 A
D. 3 A

B. ESSAY
1. Sebuah trafo digunakan untuk menaikkan tegangan dari 12 volt menjadi 120 volt. Hitunglah….
a. Kuat arus primer jika kuat skunder 0,6 A
b. Jumlah lilitan skunder, jika jumlah lilitan primer 300
2. Efisiensi sebuah trafo 60% jika energi listrik yang dikeluarkan 300 j. Berapakah energi listrik yang
masuk trafo
3. Tuliskan reaksi pembentukan ion-ion berikut :
a. Na+ dari atom Na
b. Ca2+ dari atom Ca
c. Cl- dari atom Cl
4. Diberikan rumus molekul senyawa berikut. Berilah nama dan jumlah atom unsur-unsur
penyusunnya.
a. MgO
b. SO2
c. Na2SO4
d. Cu(OH)2
e. (NH4)2SO4
f. Ca (NO3)2
5. Tuliskan keuntungan dari kultur jaringan.

Anda mungkin juga menyukai