Anda di halaman 1dari 42

Pintu dan Jendela

Agus Dwi Hariyanto, S.T., M.Sc.

Tujuan belajar
Mhs bisa menjelaskan tentang fungsi, kriteria, macam-macam, detail pintu dan jendela. Mhs bisa membuat detail pintu dan jendela.

Fungsi
Hubungan ruang secara fisik, pandangan Ventilasi Pencahayaan

Fungsi

Kriteria
Aman Estetika komposisi pada
tampak bangunan

Komposisi ?

Apartment, Tokyo (Arakawa and Gins)

Jenis Pintu & Jendela


menurut jenis bahan

Pintu / Jendela Kayu rangka + kaca, panil, rangka + triplek / teak wood Pintu / Jendela logam besi / baja, aluminium (rangka+kaca), stainles steel (rangka+kaca) Pintu / Jendela PVC Pintu / Jendela Kaca

Jenis Pintu & Jendela


menurut jenis bahan

Jenis Pintu & Jendela


menurut jenis bahan

Jenis Pintu & Jendela


menurut jenis bahan

Jenis Pintu & Jendela


menurut jenis bahan

Jenis Pintu & Jendela


menurut jenis bahan

Pintu kaca rangka atas bawah tanpa rangka

Jenis Pintu & Jendela


ditinjau dari penempatan engsel

Engsel samping Engsel atas-bawah Persyaratan:


1. jumlah engsel minimal 2 2. harus mempunyai satu sumbu (pengaturan sumbu engsel sangat penting, apabila tidak tepat akan sangat mengganggu operasional pintunya)

Jenis Pintu & Jendela


ditinjau dari penempatan engsel

Engsel / hinges

Jenis Pintu & Jendela


ditinjau dari penempatan engsel

Jenis Pintu
ditinjau dari cara membukanya (operasional)

Dorong / ayun (swing) Geser (sliding) Lipat (folding) Putar (revolving) Diangkat, digulung ke atas (rolling)

Jenis Pintu
ditinjau dari cara membukanya (operasional)

Jenis Pintu
ditinjau dari cara membukanya (operasional)

REVOLVING DOOR

Jenis Pintu
ditinjau dari cara membukanya (operasional)

REVOLVING DOOR

REVOLVING DOOR

Jenis Pintu
ditinjau dari cara membukanya (operasional)

ROLLING DOOR

Perlengkapan pintu

Jenis Jendela
ditinjau dari cara membukanya (operasional)

Tetap / mati / fixed Dorong samping atas bawah

Jenis Jendela
ditinjau dari cara membukanya (operasional)

Geser (sliding) Diangkat (overhead)

Jenis Jendela
ditinjau dari cara membukanya (operasional)

Jenis Jendela
ditinjau dari cara membukanya (operasional)

Nako (jalousie) Putar (pivoting)

Jenis Jendela
ditinjau dari cara membukanya (operasional)

Jenis Jendela
berdasarkan letaknya

Jendela atas Jendela bawah

Jendela atas kaca mati

Jenis Jendela
berdasarkan letaknya

Jenis Jendela
berdasarkan letaknya

Kusen Pintu Tunggal

Kusen Pintu Tunggal


dengan jendela atas

Daun Pintu

Kusen Jendela

Kusen Jendela

Daun Jendela

Notasi gerak

Jendela dengan tanda garis putus-putus adalah jendela yang bergerak / dibuka ke dalam Jendela dengan tanda garis menerus adalah jendela yang bergerak / dibuka ke luar

Pintu Jendela

Pintu Jendela

Pintu Garasi

Hubungan Kusen dng Dinding

Pelaksanaan di Lapangan

Anda mungkin juga menyukai