Anda di halaman 1dari 4

F.

DATA PENGAMATAN S 1 0 0 1 1 1 1 1 1 R 0 1 0 1 1 0 0 0 0 A 1 0 0 1 0 1 1 1 1 B 1 0 0 0 1 0 1 1 1 C 0 0 0 1 0 0 0 1 1 D 1 0 0 0 1 0 0 0 1

G. TUGAS AKIR

1. Buatlah analisa setiap rangkaian yang dibuat 2. Berikan contoh aplikasi dari percobaan ini Register merupakan salah satu piranti fungsional yang banyak digunakan dalam sistem digital. Tampiulan pada layar kalkulator dimna angka bergeser kekiri setiapkali ada angka baru yang diinputkan menggambarkan karakteristik register geser tersebut. 3. Beri kesimpulan dari percobaan yang anda lakukan

ANALISIS

Pada modul X ini merupakan percobaan terakhir dalam praktikum Elektronika II. Percobaan yang terakhir ini adalah percobaan tentang register geser dan rangkaian aritmatika. Percobaan ini mempunyai beberapa tujuan percobaan. Tujuan percobaan tersebut di antaranya mempelajari rangkaian register geser dan rangkian aritmatika. Register biner merupakan sekelompok flip flop (atau elemen biner lainnya) yang digunakan untuk menyimpan informasi biner. Informasi dapat di geser ke dalam register baik dengan cara seri maupun paralel. Metode paralel jauh lebih cepat nemun membutuhkan lebih bnyak perangkat keras. Informasi yang tersimpan dalam dalam suatu register data digeser ke kiri atau ke kanan, dan hal ini berkaitan dengan perkalian atau pembagian biner dengan 2. Kapasitas register harus di perhitungkan selama operasi geser kanan dan geser kiri. Sangat mudah pula untuk memperbolehkan komplemen informasi yang tersimpan dalam register. Rangkaian register geser dibangun menggunakan empat buah JK-FF dimana semua masukan clock dihubungkan jadi satu sehingga keempat buah FF tersebut akan bekerja secara sinkron (serentak). Pada masukan J dan K dari F-F tersebut selalu memiliki nilai logika yang berlawanan. Pada kondisi seperti ini keluaran Q akan sama dengan masukan J saat terjadi transisi clock (dalam hal ini clock adalah aktif rendah) Pada percobaan ini menggunakan rangkaian register geser. Pertama-tama kita menyusun rangkaian pada modul di protoboard. Dalam percobaan ini praktikan menggunakan LED pada black box sebagai indicator keluaran outputnya. Jikmenggunakan LED biasa kita harus menambahkan resistor pada rangkaian tersebut agar LED tidak rusak oleh tegangan yang masuk pada LED. pada rangkian yang kami susun pertama kali ternyata alat nya gak berjalan sesuai dengan yang di harapkan di modul, lampu LED hidup langsung 2 buah dan LED kemudian di atur cloknya dan lamu hidup semua. Setelah itu

kami di bantu oleh asisten untuk merangkai alatnya. Pada rangkaian register geser ini dapat memindahkan bit-bit yang tersimpan ke kiri atau ke kanan

KESIMPULAN Register geser adalah suatu kelompok flip-flop yang dihubungkan dalam satu rantai sehingga output flip-flop menjadi input dari flip-flop selanjutnya. Register biner merupakan sekelompok flip flop (atau elemen biner lainnya) yang digunakan untuk menyimpan informasi biner Pada rangkaian register geser ini dapat memindahkan bit-bit yang tersimpan ke kiri atau ke kanan

REFERENSI 1. Malvino, Albert Paul. 2004. Prinsip-Prinsip Elektronika. Jakarta: Salemba Teknika. 2. Millman dan Halkias. 1990. Elektronika Terpadu rangkaian dan sistem analog dan digital. Jakarta: Erlangga.

Anda mungkin juga menyukai