Anda di halaman 1dari 4

Aldehid dan Keton

1. Aldehid (Alkanal)
Aldehid atau alkanal adalah senyawa turunan alkana dengan gugus fungsi . Rumus struktur aldehid adalah . a) Rumus Umum Perhatikan rumus struktur beberapa aldehid pada tabel 4.5 berikut : Tabel 4.5 Rumus Struktur Beberapa Aldehid

Dari contoh-contoh di atas, maka dapat disimpulkan rumus umum aldehid atau alkanal adalah b) Tata Nama y Nama IUPAC Nama aldehid sebagai turunan dari alkana diturunkan dari nama alkana dengan mengganti akhiran a dengan al. Contoh :

Tata nama senyawa aldehid dengan rantai cabang sama seperti tata nama alkohol, tetapi posisi gugus fungsi CHO tidak perlu dinyatakan karena selalu menjadi atom karbon nomor satu.

Nama Lazim (Trivial) Contoh penamaan aldehid secara trivial seperti pada tabel 4.6. Tabel 4.6 Nama Lazim (Trivial) Aldehid

c. Keisomeran Aldehid Keisomeran alkanal mulai terdapat pada butanal yang mempunyai dua isomer, yaitu butanal dan 2metilpropanal (isobutanal).

d. Pembuatan Aldehid Aldehid dapat dibuat dengan dua cara, yaitu: 1) Oksidasi alkohol primer Contoh: Asetaldehida (etanal) dibuat dari etanol dengan reaksi berikut.

2) Ozonalisa alkena Asetaldehid (etanal) dibuat dari 2butena dengan reaksi berikut

e. Reaksi-reaksi Aldehid 1) Oksidasi Aldehid dapat teroksidasi oleh zat-zat oksidator lemah meng- hasilkan asam karboksilat. Reaksi oksidasi ini dapat digunakan untuk mengidentifikasi senyawa aldehid.

Zat-zat oksidator lemah yang sering digunakan untuk mengiden- tifikasi senyawa aldehid, antara lain: a) Pereaksi Tollens Aldehid dapat mereduksi pereaksi Tollens (Ag2O) menghasilkan cermin perak, yaitu endapan perak membentuk cermin pada dinding tabung reaksi. Reaksi ini sering dikenal dengan sebutan reaksi cermin perak.

Anda mungkin juga menyukai