Anda di halaman 1dari 5

r Bahasa Korea sangat sulit tetapi menyenangkan ( ==> hangugoeneun noemu oeryoeujiman jaemi issoeyo ), ungkapan seperti ini

i ini selalu melekat erat di setiap kita belajar bahasa korea. Saya sendiri mengakui bahwa bahasa korea tidaklah mudah, bahkan termasuk kategori sulit. Sangat berbeda dengan belajar bahasa asing lain yang pernah saya pelajari sebelumnya, pada umumnya kunci terletak pada kosa kata bahasa. Dengan kata lain bila kita menguasai masing masing kosa kata yang ada, bisa di katakan menguasai 80% dari bahasa tersebut. Berbeda dengan belajar bahasa korea, untuk belajar bahasa korea kita harus hafal dan mengerti huruf abjad korea ( ==> hangeul ), cara mebacanya,cara menulisnya, kata dasar kosa kata, bahkan tata bahasa korea itu sendiri. Di dalam pengucapan bahasa korea, kata dasar tidak bisa berdiri sendiri. Kata dasar harus selalu di ikuti dengan tata bahasa korea supaya memiliki arti, baik kata dasar kata benda, kata kerja, atau bahkan kata keterangan. Sebagai contoh kata belajar , di dalam kamus bahasa korea akan di temukan kata dasar ( gongbu hada ) namun dalam pengucapannya bukanlah ( gongbu hada ) melainkan ( gongbu haeyo ) untuk kalimat informal dan ( gongbu hamnida ) untuk kalimat formal. Sebenarnya seberapa besar tingkat kesulitan bahasa korea? . Saya pribadi mengatakan istimewa . Dari lamanya belajar bahasa korea, sampai sekarang status saya masih belajar dan bukanlah mengajar. Rasa rasanya semakin dikejar semakin jauh, semakin banyak mempelajarinya justru semakin terasa bodoh. Di sini saya berusaha menulis dan jelaskan mengenai belajar bahasa korea, terutama pada tata bahasanya ( grammar ) guna menambah semangat belajar saya pribadi tentunya dan berharap bisa bermanfaat bagi pembaca. Manfaat mempelajari bahasa korea juga bervariasi. Kita tentu sudah mengetahuinya bahwa negara korea merupakan negara kedua setelah jepang yang di jadikan sasaran sebagai tempat mencari pekerjaan oleh kebanyakan tenaga kerja indonesia ( TKI ). Sedangkan salah satu syarat lolos bekerja ke korea adalah lulus tes tertulis yang di adakan depnaker korea. Pada sektor perekonomian, kita juga mengerti hubungan antara Indonesia dengan korea sangatlah erat, hal ini bisa di lihat pada tahun 1990. Mulai saat itu Indonesia merupakan negara importir dari Korea yang terbesar dengan menempati urutan yang ke-4 di dunia. Dan saat ini juga, peran korea sangat besar bagi Indonesia sebagai Investor di berbagai perusahaan dan proyek besar di Indonesia. Fungsi bahasa itu sendiri sebagai alat komunikasi dalam pergaulan sehari hari kita. Dengan menguasai bahasa asing, dalam hal ini adalah bahasa korea, akan mengurangi rasa kekhawatiran kita bila sewaktu waktu mendapatkan tugas perusahaan ke korea, atau berpariwisata ke korea. Paling tidak kita sudah mempunyai senjata ampuh untuk mengerti karakter dan budaya mereka. Atau sebaliknya, sebagai penterjemah touris asing yang singgah wisata ke Indonesia. By language we are master the world

Tahapan pertama dalam belajar bahasa korea adalah hafal dan mengerti huruf abjad korea atau yang lebih di kenal dengan hangeul ( ), kemudian di ikuti cara menulis dan membacanya. Berikut huruf abjad korea yang harus kita hafal : Konsonan :

==> G ==> N ==> D ==> R ==> M ==> B ==> S ==> NG ==> J ==> CH ==> Q ==> TH ==> PH ==> H ==> K ==> T ==> P ==> SS ==> C

Catatan : Untuk konsonan , , , , dan bila terletak pada awal kata akan di baca double ( , , , , dan ) Vokal :

==> A

: Anak

==> YA : Ya ==> Oe : Order, Cowok

==> Yoe : Yogyakarta ==> O ==> U : Go ==> Yo : Loyo : Untuk ==> YU : Sayur ==> EU : Enyah ==> I ==> AE ==> YAE ==> E ==> YE ==> OI ==> WE ( merupakan gabungan vokal dan ) ==> OA ==> WA ( merupakan gabungan vokal dan ) ==> OAE ==> WAE ( merupakan gabungan vokal dan ) ==> UOE ==> WOE ( merupakan gabungan vokal dan ) ==>UE ==> WE ( merupakan gabungan vokal dan ) ==> UI ==> WI ( merupakan gabungan vokal dan ) ==> EUI ( merupakan gabungan vokal dan ) : Enak : Indah : Elok

Untuk lebih mudah menghafal abjad korea dan pegucapannya, hendaknya kita memfokuskan pada huruf tunggal terlebih dahulu, baru di ikuti huruf ganda ( gabungan ). Pada pengucapan huruf ganda terbentuk berdasarkan bunyi huruf dasar yang melekat di dalamnya, contoh : ==> oa ( wa ) kita harus terlebih dahulu tahu dan mengerti huruf dan , bunyi yang di hasilkan tinggal mengikuti perpaduan bunyi dari keduanya. Contoh lain pada vokal ganda: ==> a, akan berbunyi Ya setelah ada tambahan garis - ( ) yang mengarah ke kanan, jadi garis tambahan tersebt bisa di artikan Y pada vokal. contoh pada vokal ==> o, akan berbunyi Yo setelah di tambahkan garis yang mengarah ke atas ( ). Dapat di simpulkan bahwa garis tambahan pada vokal berati Y . Sekali lagi kesimpulan cara awal menghafal huruf abjad korea, terletak pada huruf tunggal, baik sebagai konsonan ataupun vokal. etelah menghafal dan memahami huruf abjad korea ( hangeul ==> ), serta mengerti bagaimana cara penulisannya, untuk membaca tulisan abjad korea tidaklah mengalami banyak

kesulitan. Meskipun masih sedikit kurang lancar, tapi itu karena faktor belum keterbiasaan atau kurangnya latihan saja. Dalam tahapan belajar bahasa korea, fase membaca abjad korea lebih mudah dan cepat dari pada menghafal atau menulis abjad korea. Tahapan ini ( membaca abjad korea ) hanya merupakan pengembangan dari materi pelajaran sebelumnya, dan kunci dari keberhasilan tahap ini terletak pada banyaknya latihan menulis abjad korea dan membaca abjad korea itu sendiri. Sebagai latihan di sini kita akan membaca beberapa contoh tulisan korea, dan mencoba menuliskannya ke dalam abjad biasa. Contoh berbentuk terjemahan bahasa Indonesia :

==> Terdiri dari huruf , , , (spasi ) , , , , , ==> S, A, YA, ( Spasi ) B, EU, R, A, N, I ==> Saya Berani. ==> Terdiri dari huruf , , , ( spasi ) , , , , , , , , , , ==> A, K, U ( spasi ) M, EU, N, C, I, N, T, A, I, M, U ==> Aku mencintaimu ==> Terdiri dari huruf , , , ( spasi ) , , , , , , , ==> B, AE, D, A ( spasi ) P, A, N, D, A, NG, A, N ==> Beda pandangan ==> Terdiri dari huruf , , , , , ( spasi ) , , , ==> M, EU, M , B, A , OA ( WA ) ( spasi ) B, U, NG, A ==> Membawa bunga ==> Terdiri dari huruf , , , , ( spasi ) , , , ==> M, A, K, A, N ( spasi ) P, A, G, I ==> Makan pagi

Contoh berbentuk terjemahan bahasa korea :

==> Terdiri dari huruf , , ( spasi ) , , , , ( spasi ) , , , , , , , ==> N, A, N ( spasi ) N, OE, R, EU, L ( spasi ) S, A, R, A, NG, H, AE, YO ==> Nan noereul saranghaeyo ( Aku mencintaimu ) ** Catatan : untuk huruf bilamana berposisi di atas, maka pembacaanya sebagai huruf R tetapi bilamana berposisi di bawah ( sebagai konsonan akhir atau badchim ) maka pembacaanya sebagai huruf L

==> Terdiri dari huruf , , ( spasi ) , , , , ==> J, A, L ( spasi ) G, A, S, E, YO ==> Jal gaseyo ( selamat pergi ) ==> Terdiri dari huruf , , , , , , , , , ( spasi ) , , , ==> H, A, N, G, U, G, OE, R, EU, L ( spasi ) B, AE, UOE , YO ==> Hangugoereul baeuoeyo ( Belajar bahasa korea )

==> Terdiri dari huruf , , , , , , ( spasi ) , , , , , , , ==> J, O, H, A, H, A, N ( spasi ) S, A, R, A, M, I, E, YO ==> Johahan saramieyo ( orang yang di sukai )

==> Terdiri dari huruf , , , , , , ( spasi ) , , , , ==> Q, OE, PH, I ( spasi ) M, A, S, YOE, YO ==> Qoephireul masyoeyo ( minum kopi )

Pembacaan badchim ( konsonan akhir ) pada huruf , , , , , , dan akan di baca konsonan T/D Contoh :

==> badchim di sini pembacaanya bukan sebagai S melainkan di baca sebagai T ==> Mat ==> badchim pembacaanya sebagai T dan berbunyi Mat da bukan di baca sebagai Maj da

Pembacaan Badchim ( konsonan akhir ) pada pembacaan korea, akan di baca sebagai huruf konsonan M Contoh :

==> badchim di sini pembacaan sebagai M ==> il hamnida. bukan di baca sebagai B ( il habnida) ==> badchim di baca sebagai M ==> gamnida. Bukan sebagai gabnida

Mungkin dari beberapa contoh di atas cukup mewakili dari penjelasan materi membaca abjad korea, untuk pengembangannya sangat di anjurkan banyak latihan menulis dan membaca abjad kor

Anda mungkin juga menyukai