Anda di halaman 1dari 6

Tugas 2 Daftar Isi

Tuliskan daftar isi skripsi yang Anda telaah dan daftar lampirannya
Bacalah tema skripsi yang Anda telaah, kemudian cari di internet 5 teori
pembanding dari tema yang Anda telaaah.
Tuliskan teori pembanding dan cantumkan alamatnya untuk dicheck
kebenarannya.
Semua tugas harus masuk dalam blog dan laman Anda

Poin 1
DAFTAR ISI
ABSTRAK. i
LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI.... ii
HALAMAN PERNYATAAN iii
KATA PENGANTAR.. iv
DAFTAR ISI v
DAFTAR GAMBAR.... viii
DAFTAR LAMPIRAN. ix
BAB I

PENDAHULUAN
1.1.
Latar Belakang Masalah. 1
1.2.
Perumusan Masalah. 4
1.3.
Tujuan Penelitian 5
1.4.
Manfaat hasil Penelitian.. 5

BAB II

KERANGKA TEROITIS, KERANGKA BERPIKIR DAN HIPOTESIS


PENELITIAN
2.1.
Kerangka Teoritis.... 6
2.1.1.
Belajar. 6
2.1.2.
Konstruktivisme. 9
2.1.3.
Hasil Belajar KKPI (Keterampilan Komputer dan Pengelolaan
Informasi) 13
2.1.4.
Proses Hasil Belajar. 16
2.1.5.
Silabus dan RPP. 18
a. Silabus 18
1. Pengkajian Silabus.. 19
2. Pengembangan Silabus. 25
b. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP). 29
1. Komponen RPP 30

2. Prinsip-prinsip Penyusunan RPP. 33


2.1.6.
Penilaian Auntentik Pada Portofolio dengan menggunakan Model
Pembelajaran Berdasarkan Masalah (problem solving) 35
a. Penilaian. 35
b. Penilaian Autentik pada Portofolio... 37
1. Penilaian Autentik.. 37
2. Portofolio 39
1) Contextual Teaching Learnig (CTL). 42
2) Metode kegiatan pemecahan masalah.. 43
2.2.
Kerangka Berpikir.. 48
2.3.
Hipotesis Penelitian 49
BAB III

METODOLOGI PENELITIAN
3.1.
Setting Penelitian 50
3.2.
Sasaran Penelitian. 50
3.3.
Rencana Tindakan. 51
3.4.
Data dan Cara Pengambilan Data. 55
3.5.
Analisa Data.. 55

BAB IV

DESKRIPSI INTERPRESTASI HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN


4.1.
Deskripsi, Interprestasi Hasil Analisis, dan Pembahasan Siklus I. 56
a. Perencanaan Tindakan (Planning). 56
b. Pelaksanaan Tindakan (Action) 57
c. Pengamatan Tindakan (Observing).. 57
d. Refleksi Tindakan. 57
1. Refleksi dari pengamat. 58
2. Refleksi dari guru. 58
3. Refleksi dari peserta didik 59
e. Kesimpulan siklus I. 59
4.2.
Deskripsi, Interprestasi Hasil Analisis, dan Pembahasan Siklus II. 60
a. Perencanaan Tindakan (Planning).. 60
b. Pelaksanaan Tindakan (Action). 60
c. Pengamatan Tindakan (Observing)... 61
d. Refleksi Tindakan. 61
1. Refleksi dari pengamat. 61
2. Refleksi dari guru.... 62
3. Refleksi dari peserta didik 62
e. Kesimpulan siklus II... 62
4.3.
Deskripsi, Interprestasi Hasil Analisis, dan Pembahasan Siklus III.. 63
a. Perencanaan Tindakan (Planning).. 63
b. Pelaksanaan Tindakan (Action) 63
c. Pengamatan Tindakan (Observing).. 64

d. Refleksi Tindakan. 64
1. Refleksi dari pengamat. 64
2. Refleksi dari guru. 64
3. Refleksi dari peserta didik 65
e. Kesimpulan siklus III. 65
4.4.
Deskripsi, Interprestasi Hasil Analisis, dan Pembahasan Siklus IV.. 66
a. Perencanaan Tindakan (Planning). 66
b. Pelaksanaan Tindakan (Action) 66
c. Pengamatan Tindakan (Observing).. 67
d. Refleksi Tindakan. 67
1. Refleksi dari pengamat. 67
2. Refleksi dari guru. 67
3. Refleksi dari peserta didik 68
e. Kesimpulan siklus IV.. 68
4.5.
Keterbatasan Penelitian 69
BAB V

KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN


4.1.
Kesimpulan.. 70
4.2.
Implikasi... 71
4.3.
Saran 72
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN

DAFTAR GAMBAR
No. Gambar Nama Gambar
Halaman
Gambar 1.
Bagan Belajar Prosuderal untuk pecapaian 1SK dan 3 KD20
Gambar 3.1
Alur Penelitian Tindakan Kelas (PTK)51

DAFTAR LAMPIRAN
No. Lampiran
Lampiran 1
Lampiran 2
Lampiran 3
Lampiran 3a
Lampiran 3b
Lampiran 3c
Lampiran 3d
Lambiran 4a

Nama Lampiran
Halaman
Silabus.75
RPP79
Slide..83
Bahan Ajar Fungsi If...95
Bahan Ajar grafik. 100
Bahan Ajar Hlookup 103
Bahan Ajar Vlookup 104
Jobsheet (Fungsi IF).. 105

Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran
Lambiran

4b
4c
4d
5a
5b
5c
5d
6a
6b
6c
6d
7a
7b
7c
7d
8a
8b
8c
8d
9a
9b
9c
9d
10a
10b
10c
10d
11a
11b
12

Jobsheet (Grafik).... 108


Jobsheet (Fungsi Hlookup).... 111
Jobsheet (Fungsi Vlookup).. 115
Lembar Penilaian Guru Siklus I.... 119
Lembar Penilaian Guru Siklus II...... 120
Lembar Penilaian Guru Siklus III..... 121
Lembar Penilaian Guru Siklus IV...... 122
Lembar Penilaian Guru Kolabulator Siklus I.... 123
Lembar Penilaian Guru Kolabulator Siklus II... 125
Lembar Penilaian Guru Kolabulator Siklus III..... 127
Lembar Penilaian Guru Kolabulator Siklus IV...... 129
Lembar Penilaian Siswa Siklus I..... 130
Lembar Penilaian Siswa Siklus II....... 133
Lembar Penilaian Siswa Siklus III...... 136
Lembar Penilaian Siswa Siklus IV....... 139
Koesioner Siklus I....... 142
Koesioner Siklus II......... 146
Koesioner Siklus III........ 150
Koesioner Siklus IV........ 154
Hasil Koesioner Siklus I..... 158
Hasil Koesioner Siklus II....... 160
Hasil Koesioner Siklus III...... 162
Hasil Koesioner Siklus IV....... 164
Portofolio Siklus I............ 166
Portofolio Siklus II................ 176
Portofolio Siklus III............ 192
Portofolio Siklus IV............. 202
Remedial Fungsi IF.......... 220
Remedial Fungsi Hlookup.......... 222
Bagan Standar Kompetensi.......... 224

Poin 3

Tema
Upaya Menigkatkan Hasil Belajar KKPI (Keterampilan Komputer Dan Pengelolaan Informasi)
Siswa Melalui Model Pemeceahan Masalah Dan Penilaian Portofolio

Teori Pembanding : Microsoft Office Excel


Skripsi

: Microsoft

Office Excel adalah sebuah program aplikasi lembar kerja

spreadsheet yang dibuat dan didistribusikan oleh Microsoft Corporation untuk system operasi
Microsoft windows dan Mac OS.
Internet
: Pengertian Microsoft excel adalah Program aplikasi pada Microsoft Office yang
digunakan dalam pengolahan angka (Aritmatika). Pengertian Microsoft excel adalah Program
aplikasi pada Microsoft Office yang digunakan dalam pengolahan angka (Aritmatika).
Sumber
: http://zhzkiey.wordpress.com/2009/02/07/pengertian-microsoft-excel/
Teori Pembanding : Sumber Belajar
Skripsi
: Sumber belajar adlah rujukan, objek dan / atau bahan yang digunakan untuk
kegiatan pembelajaran, yang berupa media cetak dan elektronik dan nara sumber, serta
lingkungan fisik, alam, social,dan budaya.
Internet
: Sumber belajar menurut AECT (Suratno, 2008) meliputi semua sumber yang
dapat digunakan oleh pelajar baik secara terpisah maupun dalam bentuk gabungan,
biasanyadalam situasi informasi, untuk memberikan fasilitas belajar.
Sumber
: http://belalangtue.wordpress.com/2010/11/22/pengertian-sumber-belajar/
Teori Pembanding : Kompetensi dasar
Skripsi
: Kompetensi dasar adlah sejumlah kemampuan yang harus dikuasai peserta
didik dalam mata pelajaran tertentu sebagai rujukan penyusunan indicator kompetensi dalam
suatu pelajaran.
Internet
:
Kompetensi
dasar
adalah
kualifikasi/kemampuan
minimal
yang
menggambarkan penguasaan sikap, pengetahuan, dan keterampilan yang diharapkan dicapai
pada setiap tingkat; standar kompetensi terdiri atas sejumlah kompetensi dasar sebagai acuan
baku yang harus dicapai.
Sumber
: http://id.answers.yahoo.com/question/index?qid=20090809054751AAsoGCA

Teori pembanding : Indikator Kompetensi


Skripsi
: Indikator Kompetensi adalah perilaku yang dapat diukur dan atau diobservasi
untuk menenjukan kecapaian kompetensi dasar tertentu yang menjadi acuan penilaian mata
pembelajaran.
Internet
: Indikator Kompetensi adalah perilaku yang dapat diukur dan/atau diobservasi
untuk menunjukkan ketercapaian kompetensi dasar tertentu yang menjadi acuan penilaian
mata pelajaran. Indikator pencapaian kompetensi dirumuskan dengan menggunakan kata kerja
operasional yang dapat diamati dan diukur, yang mencakup pengetahuan, sikap, dan
keterampilan.
Sumber
:http://www.inforppsilabus.com/2012/03/11-cara-membuat-rpp-berkarakter.html
Teori pembanding : Penilaian autentik
Skripsi
: Penilaian autentik merupakan penilaian yang berusaha mengukur atau
menenjukkan pengetahuan dan keterampilan peserta didik dengan cara menerapkan
pengetahuna dan keterampilan itu pada kehidupan nyata.
Internet
: Merupakan konsep besar yang meliputi sistem pengukuran hasil belajaar dalam
bentuk produk intelektual yang bernilai, signifikan, dan bermakna.
Sumber
: http://www.simpelpas.ltim.in/tag/penilaian-autentik/
Teori Pembanding : Portofolio
Skripsi
: Portofolio merupakan koleksi dari karya peseta didikselama periode tertentu
untuk memperoleh informasi yang lebih akurat mengenai prestasi didik, perkembangan, dan
pertumbuhannya.
Internet
: Paulson (1991) dalam Nahadi dan Cartono (2007) mendefinisikan portofolio
sebagai kumpulan pekerjaan siswa yang menunjukan usaha, perkembangan dan kecakapan
mereka dalam satu bidang atau lebih. Kumpulan ini harus mencakup partisipasi siswa dalam
seleksi isi, kriteria isi, kriteria seleksi, kriteria penilaian, dan bukti refleksi diri.
Sumber
: http://www.gudangmateri.com/2011/01/pengertian-dan-jenis-portofolio.html

Anda mungkin juga menyukai