Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Sekolah Kelas / Semester Mata Pelajaran : SMK : XI (sebelas) / Gasal : TEKNIK PENGELASAN (015)

Standar Kompetensi 5. Melakukan pengelasan dengan menggunakan proses las busur manual Kompetensi Dasar 5.1 Mengidentifikasi peralatan las busur manual sesuai SOP Indikator 1. Mengidentifikasi peralatan las busur manual sesuai SOP 2. Menentukan dan memilih peralatan yang dibutuhkan untuk mengelas busur manual sesuai SOP 3. Dapat mengidentifikasi peralatan las busur manual sesuai SOP 4. Menggunakan peralatan las busur manual sesuai SOP A. Tujuan Pembelajaran Peserta didik dapat: 1. Dapat mengidentifikasi peralatan las busur manual sesuai SOP 2. Menentukan peralatan peralatan las busur manual sesuai SOP 3. Menggunakan peralatan peralatan las busur manual sesuai SOP B. Materi Pembelajaran 1. Memahami peralatan las busur manual sesuai SOP 2. Menentukan peralatan las busur manual sesuai SOP 3. Menjelaskan fungsi dari peralatan las busur manual sesuai SOP C. Metode Pembelajaran 1. Model : 2. Metode : D. Kegiatan Pembelajaran PERTEMUAN PERTAMA a. Kegiatan Pendahuluan Mengawali pembelajran dengan berdoa Mempresensi peserta didik b. Kegiatan Inti Guru membimbing peserta didik dalam pembentukan kelompok. Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian perlatan las busur. Peserta didik mendiskusikan dengan kelompoknya mengenai peralatan las busur sesuai SOP. - Direct Instruction (DI) - Cooperative Learning - Diskusi kelompok - Ceramah

Perwakilan dari tiap kelompok diminta untuk menyebutkan dan menjelaskan contoh salah satu peralatan las busur. Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal. Guru menanggapi hasil diskusi kelompok peserta didik dan memberikan informasi yang sebenarnya.

c. Kegiatan Penutup Guru memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik. Peserta didik (dibimbing oleh guru) berdiskusi untuk membuat rangkuman. Guru memberikan tugas rumah berupa latihan soal. E. Sumber Belajar a.Teknologi pengelasan logam, Wirysumaro, H. b. Pengantar untuk memahami pengelasan logam, Sonaman, H. F. Penilaian Hasil Belajar a. Teknik Penilaian: - Tes unjuk kerja - Tes tertulis b. Bentuk Instrumen: - PG - Uraian

...............,................... Mengetahui Kepala SMA Guru Mata Pelajaran

......................... NIP.

.............................. NIP.

Anda mungkin juga menyukai