Anda di halaman 1dari 4

LBM 6 BLOK 14 STEP 1 1. Fitting surface : Permukaan plat gigi tiruan yang menempel pada mukosa 2.

Hyperaemia : Kondisi dimana ada bercak seperti darah , bulat , merah sebesar jarum pentul. Kondisi dimana terjadinya peningkatan aliran darah local.

STEP 2 Komplikasi dari penggunaan GTSL Penyakit periodontal akibat GTSL Kondisi mulut akibat penggunaan GTSL Efek buruk penggunaan GTSL Perubahan patologik pada penyangga gigi tiruan dalam rongga mulut (denture stomatitis) Pemasangan dan pemeliharaan GTSL Respon jaringan lunak dan jaringan periodontal akibat pemasangan GTSL Penyakit periodontal karena GTSL dan denture stomatitis

STEP 3 1. Mengapa gusi dibawah gigi palsu merasa gatal , sejak 3 hari yang lalu ? Jawab :

Mungkin karena pemakaian sudah lama , dan penggunaan siang malam tidak pernah dilepas dan dibersihkan atau mungkin dibersihkan tapi jarang yang menyebabkan jamur dimana plak dan mikrobakteria menumpuk di gigi palsu sehingga gatal. Ada infeksi di gigi tiruan dengan meningkatnya flora normal (Candida Albicans). Pasien tidak menjaga OH dengan baik , dilihat dengan adanya plak di semua gigi terutama di gigi anterior yang crowded.

1. Mengapa gigi abutment linu ? Jawab :


Karena adanya penyusutan tulang penyangga gigi , sehingga terjadi open apex gigi sehingga terjadi gigi sensitive. Kawat nya terlalu menekan gigi , sehingga terjadi abrasi pada email. Gigi tersebut tidak memenuhi syarat sebagai gigi abutment

1. Mengapa saat gigi palsu telah dikurangi dengan bur , keluhan tetap muncul ? Jawab : Karena masalah utama muncul bukan karena traumatic oklusi , tapi karena adanya masalah lain. 1. Bagian manakah dari gigi palsu yang dikurangi ? Jawab : Di anasir gigi nya atau mungkin di plat nya. 1. Mengapa terdapat hyperaemia pada bagian bawah permukaan fitting surface ? Jawab :

Karena adanya tekanan berlebihan oleh karena plat. Karena kemungkinan adanya inflamasi. Karena kemungkinan adanya alergi pada bahan.

1. 6. Apakah penyebab dan faktor-faktor timbulnya hyperaemia di mukosa mulut ? dan patofisiologi nya masing-masing !! 2. Tanda dan gejala apa yang menyertai hyperaemia ? Jawab : gatal-gatal , bercak merah , bentuk tidak beraturan , eritema , terdapat nodul , terdapat tanda-tanda inflamasi. 1. Apa pengaruh gigi ant. Crowded dengan pemasangan GTSL ? Jawab : Karena adanya gigi anterior crowded , maka pemilihan gigi abutment hanya sedikit dan juga gigi anterior crowded memungkinkan keadaan OH buruk. 1. Adakah hubungan gigi linu dengan penyakit periodontal ? Jawab : ada , Karena adanya penyusutan tulang alveolar, sehingga terjadi open apex gigi sehingga terjadi gigi sensitive. Karena resesi gingiva. 1. Mengapa terjadi resesi gingiva dan probing dengan kedalaman 4,5 mm ??

Jawab : Berawal dari gigi anterior yang crowded mempermudah akumulasi plak pada gigi dan gusi , karena OH yang buruk , terjadi kalkulus sub gingiva dan supra gingiva menyebabkan inflamasi kemudian mengakibatkan jaringan periodontal longgar dan resesi gingiva sehingga kedalaman pocket lebih dari normal. 1. Apakah resesi gingiva pada gigi ant. Crowded terkait dengan pemasangan GTSL ? Sebutkan alasannya ! Jawab : Iya , pemasangan GTSL merupakan faktor presdiposisi. 1. Mengapa dokter gigi B mengambil tindakan pengurangan gigi palsu ? Jawab : karena mungkin drg mengira bahwa keluhan utama pasien disebabkan karena traumatic oklusi. 1. Dimanakah letak kesalahan dari drg B ? Jawab : Kesalahan anamnesa yang mengakibatkan kesalahan diagnosa dan perawatan. 1. 14. Denture stomatitis dengan masalah traumatic oklusi , bagaimana penanganannya ?? Denture Stomatitis 1. Definisi : Suatu proses infalamasi yang melibatkan yang tertutup oleh gigi tiruan. Suatu istilah yg digunakan menyebutkan perubahan patologik pada penyangga tiruan dalam rongga mulut. 2. Klasifikasi dan Gambaran klinis : Type 1 : Inflamasi local , sederhana (Hyperaemia) Type 2 : Inflamasi lebih luas dengan eritema , difus , melibatkan sebagian atau seluruh mukosa yang ditutupi oleh gigi tiruan Type 3 : Type granular , melibatkan bag. Tengah dari hard palate dan tulang alveolar. (Hyperplasia) 1. Etiologi Trauma Infeksi OH buruk Pemakaian gigi tiruan yang terus menerus

Alergi Gangguan factor sistemik Sayap gigi tiruan terlalu lebar Xerostomia 1. Faktor predisposisi Faktor sistemik usia tua disfungsi endokrin defisisensi nutrisi immunosupresi

Faktor local OH buruk Hiposalivasi Pemakaian gigi tiruan malam hari

Anda mungkin juga menyukai