Anda di halaman 1dari 8

Bagyani Widi Kurniasari 09/282756/SP/23567

Poin-poin Pemikiran
Moral dan Hak
Nature Law Law of Nations

Just War
Hukum Kebebasan Laut

Moral dan Hak


Dua sisi mata uang yg tidak terpisahkan.
Hak manusia merupakan implikasi dari pemikiran

moralnya yang berasal dari Tuhan. Negara merupakan sekumpulan dari manusia dan karena itu melindungi hak-hak dari sekumpulan manusia tersebut dan moral yg diterapkan pada manusia berlaku pula pada negara.

Nature of Law
Pada dasarnya manusia memiliki standar moral yang

merupakan sifat dasar, berasal dari Tuhan. Fondasi dasar dari seluruh hukum yang kemudian dibuat manusia di dunia, sebab sifatnya universal. 4 hak dasar manusia
Hak properti pribadi Hak eksploitasi properti pribadi

Hak hormati perjanjian


Hak menghakimi atas nama moral

Law of Nations
Sekumpulan tatanan moral manusia yang telah

disetujui oleh banyak pihak demi kemaslahatan bersama. Menjamin institusi dari sekumpulan manusia (negara) mendapatkan hak-haknya di dalam relasi dengan negara lain. Menjadi dasar hukum internasional

Just War
Perang dapat dicegah dengan moral manusia, namun

apabila tidak dapat dicegah, harus dilakukan dengan syarat-syarat serta alasan tertentu sehingga benar secara moral (just).

Cont.
Syarat-syarat Just War Ketakutan tidak bisa menjadi justifikasi perang, perang hanya bisa dilakukan jika ada hak-hak yg dilanggar Intervensi hanya dapat dilakukan untuk melindungi hak negara dan manusia Negara dapat menindak pelanggaran Natural Law Kebijakan yang dibuat dalam melindungi hak tidak boleh membahayakan nyawa secara gegabah. Perang harus diumumkan agar berbagai pihak berwenang dapat menilai alasannya sesuai moral, juga agar pihak yang bermusuhan dapat mempersiapkan diri.

Kebebasan Laut
Laut merupakan karunia Tuhan bagi seluruh umat

manusia seperti halnya udara sehingga tidak ada satu pihak pun yang berhak mengekploitasi laut secara eksklusif. Tidak ada justifikasi untuk mempertahankan atau merebut laut.

Anda mungkin juga menyukai