Anda di halaman 1dari 9

AL-QURAN DAN SAINS MODERN

1. Al-Quran Sebagai Wahyu


Menurut bahasa, al-Quran berarti bacaan atau kumpulan. Dalam pengertian istilah, arti utama al-Quran adalah firman Allah SWT. Namun, arti ini perlu ditambah beberapa batasan yang terkait dengan al-Quran, yaitu : 1) Memiliki kehebatan yang luar biasa hingga mampu melemahkan lawan yang hendak menandinginya Mujizat 2) Diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW sebagai nabi dan rasul yang paling akhir Wahyu 3) Diterima Nabi SAW dari Allah SWT melalui perantaraan malaikat Jibril 4) Tertulis dalam lembaran-lembaran yang kemudian dibukukan. Dalam buku ini, penulisan al-Quran dimulai dari surat al-Fatihah dan berakhir dengan surat alNas Mushaf 5) Umat Islam menerimanya dari Nabi SAW melalui banyak orang secara terusmenerus antar generasi yang tidak mungkin menimbulkan kedustaan Mutawatir 6) Membacanya dengan lisan (tilawah) maupun pikiran (qiro-ah) bisa dinilai ibadah 7) Menjadi pedoman hidup bagi umat manusia, sekaligus bukti atas kenabian Nabi Muhammad SAW. 8) Kata-katanya berbahasa Arab

Isi Al-Quran
Aqidah Syariah, terdiri ibadah dan muamalah Akhlak Kisah-kisah umat terdahulu Berita-berita ttg zaman yg akan datang Prinsip-prinsip ilmu pengetahuan

Perbedaan Wahyu dan Ilham


a. Wahyu Kata wahyu berasal dari bahasa arab, bukan bahasa ajam. Pengertian wahyu menurut bahasa (etimologi), mempunyai beberapa arti, seperti : kecepatan, bisikan, isyarat, kitab. Wahyu adalah lafazh musytarak, artinya mempunyai beberapa makna atau arti. b. Ilham Kata ilham berasal dari kata yang berarti menelan. Ketika berubah ke wazan ifal, yakni alhama yulhimu ilhaman, maka kata ilham bermakna menelan dalam arti menghujamkan ke dalam jiwa, Allah berfirman; Maka Allah mengilhamkan kepada jiwa itu (jalan) kefasikan dan ketakwaannya.(QS. Asy-Syams : 8) Wahyu Nabi/Rasul (khusus) Ilham Manusia (umum) Yusuf Qardhawi : Meski keduanya berasal dari Allah SWT, namun cara penerimaannya yang berbeda. Ilham adalah penyusupan makna, pemikiran, kabar, atau hakekat dalam hati lewat limpahan karunia batin dari Allah SWT. Jalan untuk mendapatkan ilham bisa lewat usaha rohani maupun tanpa usaha

2. Sains dan Kemajuan Zaman


Pengetahuan (2) : pengetahuan biasa dan pengetahuan ilmiah (sains) Sains /science himpunan pengetahuan manusia yang dikumpulkan melalui suatu proses pengkajian ilmiah dan dapat diterima oleh akal. Einstein : Pengetahuan tanpa agama cacat, agama tanpa pengetahuan buta Sayyidina Ali : 1. ilmu dr nabi, harta dr Qarun 2. Ilmu menjaga, harta dijaga 3. Ilmu bertambah, harta berkurang 4. Ilmu mendekatkan teman, harta mendekatkan musuh 5. Ilmu tak terhingga, harta terhitung jumlahnya 6. Ilmu tdk bisa dicuri 7. Ilmu tdk akan hilang sblm pemiliknya meninggal

Kebenaran Al-Quran dan Sains


Ilmu astronomi teori big bang

Terciptanya langit dari tujuh lapisan Faqadhahunna saba samawat (Al-Fusilat : 12) Alladzi kholaqo sabassamawati tibaqo (AlMulk : 3)

Terdapat kumpulan asap sebelum terjadinya tata surya kemudian Dia menuju kepada penciptaan langit dan langit itu masih merupakan asap... (Al-Fushilat : 11) Keseimbangan tata surya

Hal ini sekaligus mematahkan teori Geosentris yg dicetuskan oleh para filosof seperti plato dan aristoteles

Ilmu geologi Bumi itu bulat, mrpk kesimpulan dari pergantian siang dan malam Yuulijullaila finnahari wayulijunnaharo fillaili. QS. Luqman : 29 Sir Francis Dark, org yg pertama mebuktikan bahwa bumi itu bulat ketika berlayar pada abad 16M Proses terciptanya hujan

Anda mungkin juga menyukai