Anda di halaman 1dari 11

KASUS IBU NIFAS PATOLOGIS By: Annisau Khusnatul.

M Isyafani Mustiko Dewi Ida Widyawati Emy Nur Hasanah Kristina Suntai Lutfia Andarini Oni Suryaningsih Ulvana Widya A Yuli Cahya R Faridatun Kholifah Sella Malinda

contoh kasus
Ny. B 23 tahun telah melahirkan 2 hari yang lalu di tolong oleh bidan, mengeluh tejadi pembengkakan di wajah dan kaki atau ekstremitas, badan terasa lemas, gampang capek.

1.gejala lain yang bisa muncul


Bengkak di muka, tangan atau kaki. Mungkin dengan sakit kepala atau kejang. Sedikit bengkak pada kaki atau tungkai bawah pada ibu nifas merupakan hal yang tidak normal apalagi bila disertai tekanan darah tinggi dan sakit kepala ( pusing ), sangat berbahaya. Bila keadaan ini biarkan maka ibu dapat mengalami kejang kejang.

2. pemeriksaan penunjang yang bisa dilakukan


Penanganan yang dilakukan, tanyakan kepada ibu apakah ia mengalami sakit kepala dan gangguan penglihatan, evaluasi derajat pembengkakan, verivikasi haemoglobin ibu ( atau warna dari konjungtiva atau telapak tangannya ) dan tanyakan tanda tanda atau gejala anemia lainnya.

3. Diagosis Pembengkakan di wajah dan ekstremitas

4. Patofisiologis penyakit Oedem atau sembab merupakan peningkatan volume cairan ektraseluler dan ekstravaskuler ( cairan interstitium ) yang disertai dengan penimbunan cairan abnormal dalam sela sela jaringan dan rongga serosa ( jaringan ikat longgar dan rongga badan )

5. Diagnosis, diferensiasi diagnosa serta diagnosa banding

Prognosis : jika tidak segera ditangani bisa membahayakan ibu, KU Ibu semakin lemah Diferensia diagnosa : pre eklamsi berat dan eklamsi Diagnosa banding : preeklamsi ringan

6. Penatalaksanaan penyakit
a. Hindari posisi berbaring terlentang
b. Hindari posisi berdiri untuk waktu yang lama c. Jika perlu sering melatih kaki untuk ditepuk d. ketika duduk atau berdiri e. Angkat kaki ketika duduk atau beristirahat f. Hindari kaos kaki yang ketat

Definisi
Pembengkakan pada wjah dan ektremitas merupakan salah satu gejala dari adanya preeklamsi walaupun gejala utamanya adalah protein urin. Hal ini biasanya terjadi pada akhir-akhir kehamilan dan terkadang masih berlanjut sampai ibu post partum.

Tanda- tanda pembengkakan di wajah dan ekstremitas pada ibu nifas a. Meningkatnya ukuran perut ( ascites) b. Nafas pendek-pendek atau sulit bernafas (pulmonary odema) c. Volume air kencing yang dikeluarkan sangat sedikit meskipun menum air dalam takaran normal harian d. Pada tahapan yang parah, tanda- tanda odema dapat berupa kesulitan bernafas,nafas pendekpendek ketika berbaring,batuk,dan tangan serta kaki disentuh atau dipepegang terasa dingin

Penyebab terjadinya pembengkakan pada wajah dan ekstremitas pada ibu nifas.
Pembengkakan pada wajah dan ekstremitas merupakan salah satu gejala dari adanya preeklamsi walaupun gejala utamanya adalah protein urin. Edema (odema) atau sebab merupakan meningkatnya volume cairan ekstraseluler dan ekstravaskuler (cairan interstititum) yang disertai dengan penimbunan cairan abnormal dalam sela-sela jaringan dan rongga serosa (jaringan ikat longgar dan rongga badan).

terimakasih

Anda mungkin juga menyukai