Anda di halaman 1dari 6

SESAK NAFAS

PARU SESAK NAFAS JANTUNG

GANGGUAN ELEKTROLIT

PARU
INFEKSI PNEUMONIA Akut Pleuritic pain, batuk, demam, sputum NON INFEKSI ASTHMA Episode akut, dipisahkan dengan waktu tanpa symptom Dicetuskan oleh allergen, infeksi, olahraga, emosi Diringnakan dengan menjauhi faktor pencetus Wheezing, batuk, tightness in chest PNEUMOTHORAX Akut Terdapat pleuritic pain, batuk Didahului oleh traum, operasi Paru menjadi hiperesonans PULMONARI EMBOLI Akut Pleuritic pain, batuk, hemoptysis Riwayat gagal jantung, deep vein thrombosis COPD Proses progresiv perlahan Diperberat dengan aktivitas Diringankan dengan istirehat

BRONKITIS KRONIS Diawali dengan batuk produktif yang kronis Diperberat dengan aktivitas, infeksi Dirinmgankan dengan dengan expectorant Riwayat merokok, polusi, infeksi berulang TUBERCULOSIS Kronis Pleutitic pain, batuk lama, batuk berdarah Efusi pleura/pleuritis Riwayat paparan TBC

JANTUNG Pogresif perlahan Diperberat dengan aktivitas, berbaring Diringankan dengan istirehat, duduk Batuk, orthopnea, paroxysmal nocturnal dyspnea Riwayat penyakit jantung atau faktor resikonya

GANGGUAN ELEKTROLIT METABOLIK ASIDOSIS Disebabkan oleh konsumsi kopi dan alkohol berlebihan, penyakit kronis, olahraga berlebihan, penyakit ginjal, keracunan dan syok Disertai mual, muntah, abdominal pain kusmaul, breathing , chest pain, palpitation. Altered appetite.

Etiologi sesak nafas:


Obstruksi jalan nafas Penyakit parenkim paru Sumbatan vaskularisa si pulmonari pulmonari emboli Penyakit dinding dada atau otot respiratori Penyakit jantung Gangguan elektrolit

Aspirasi Pneumonia makanan / TBC benda asing Angioede ma glottis Tumor Asma Bronkitis kronis

Kyphoscoli Decom kiri Metabolik osis asidosis Ankylosing spondylitis

Anamnesis berdasarkan onset, dapat dibedakan penyebab berlakunya sesak nafas:


Suddenn (detikmenit) Pneumothorax Pulmonary edema Aspirasi Anafilaksis Anxiety Trauma dada Chronic (bulantahun) Asma COPD Infeksi traktus Gagal jantung respiratoris Anemia Tumor paru Arithmia Efusi pleura Hipertensi Metabolik acidosiss pulmonal Penyakit katup jantung Acute (jam- hari)

Anda mungkin juga menyukai