Anda di halaman 1dari 11

HUBUNG SINGKAT

ETAP 7

Sistem tenaga listrik 5 bus 100 kV. Impedansi saluran dalam per unit dengan base 100 MVA.
Mvar Limits ' X 0.20 d 0.0 150 Mvar P1=200 MW 1 j0.05 |V1|=1.02 2 j0.05 4 100 MW 50 Mvar j0.04 j0.03 5 300 MW 150 Mvar |V2|=1.030
' Xd 0.15

Slack Mvar Limits 0.0 200 Mvar

j0.025

' Xd 0.25

P2=150 MW 3 V3 = 1.02

DATA IMPEDANSI (HADI SAADAT)


Impedansi urutan positif :
zdata1 =[0 0 0 1 1 2 3 4 1 2 3 2 4 3 5 5 0 0 0 0 0 0 0 0 0.20 0.15 0.25 0.025 0.05 0.05 0.03 0.04];

Generator

Saluran

Nilai impedansi (generator dan saluran) dalam program Hadi Saadat dalam per unit (pu) dengan Sbase = 100 MVA.

DATA IMPEDANSI (ETAP)


Dalam sebuah mesin, reaktansi mesin dinyatakan dalam pu dengan base rating mesin. Dalam kasus perbandingan simulasi Hadi Saadat dan ETAP, perlu konversi nilai impedansi (pu) generator dari program Hadi Saadat ke nilai impedansi (%) sesuai dengan base generator :
Misal generator 500 MW pf 0.85 = 588,235 MVA Sehingga perhitungan impedansi generator menggunakan Sbase = 588,235 MVA.

Untuk saluran tidak perlu konversi.

PERHITUNGAN IMPEDANSI
Reaktansi generator 1 :
X (%) = 588,235/100 x 0,2 x 100 = 117,65 %

Reaktansi generator 2 :
X (%) = 588,235/100 x 0,15 x 100 = 88,24 %

Reaktansi generator 3 :
X (%) = 588,235/100 x 0,25 x 100 = 147,06 %

HASIL SIMULASI HADI SAADAT


Balanced three-phase fault at bus No. 5 Total fault current = 10.6061 per unit Bus Voltages during fault in per unit Bus No. 1 2 3 4 5 Voltage Angle Magnitude degrees 0.3550 0.0000 0.3729 0.0000 0.1999 0.0000 0.1578 0.0000 0.0000 0.0000

Sbase = 100 MVA

kVbase = 100 kV

Line currents for fault at bus No. 5 From Bus G 1 G 2 2 G 3 4 5 To Current Angle Bus Magnitude degrees 1 3.2252 -90.0000 4 3.9441 -90.0000 2 4.1804 -90.0000 1 0.7189 -90.0000 3 3.4615 -90.0000 3 3.2006 -90.0000 5 6.6621 -90.0000 5 3.9441 -90.0000 F 10.6061 -90.0000

HASIL SIMULASI ETAP


(HUBUNG SINGKAT DI BUS 5)

PERBANDINGAN TEGANGAN (HUBUNG SINGKAT 3 FASA)


BUS Bus 1 Bus 2 Bus 3 Bus 4 Bus 5 HADI SAADAT (kV) 35,496 37,294 19,986 15,776 0 ETAP (kV) 35,50 37,29 19,99 15,78 0

PERBANDINGAN ARUS HUBUNG SINGKAT


HUBUNG SINGKAT 3 Fasa LG LL LLG HADI SAADAT (kA) 6,123 5,748 5,303 5,954 ETAP (kA) 6,123 5,748 5,303 5,954

Anda mungkin juga menyukai