Anda di halaman 1dari 32

Muh. Aditya Achmad, ST.

, MT

BANGUNAN PINTAR

JURUSAN ARSITEKTUR
FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UIN ALAUDDIN MAKASSAR
2014

PERTEMUAN 4

SISTEM KENDALI
PENCAHAYAAN

PENDAHULUAN
Pencahayaan atau penerangan
dibutuhkan untuk:
Membantu penglihatan
Menciptakan suasana dan unsur
estetika ruangan
Keselamatan pengguna di saat
darurat

GAMBARAN UMUM
Diperkirakan bahwa 30-40%
penggunaan listrik bangunan gedung
adalah untuk pencahayaan
Pencahayaan yang tidak terkendali
dan berlebihan membuang energi
dan meningkatkan biaya operasional

GAMBARAN UMUM
Pencahayaan dapat mempengaruhi
teknologi bangunan lain misalnya
kebutuhan akan pendingin ruangan
Ini disebabkan pencahayaan dapat
meningkatkan suhu ruangan

GAMBARAN UMUM
Sistem kendali pencahayaan
menyediakan penerangan bagi
pengguna gedung secara efisien
Kebutuhan pencahayaan bergantung
Tipe bangunan
Pengaturan
Waktu
dalam
bangunan
ruang
sehari
dalam
pada:Penghuni

GAMBARAN UMUM
Strategi penerapan sistem kendali
pencahayaan mencakup hal berikut:

GAMBARAN UMUM
Scheduling

GAMBARAN UMUM
Daylight

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN
Inti atau pusat dari sistem kendali
pencahayaan adalah berupa server
Server terhubung dengan jaringan
(web) dan terkoneksi pada sistem
fasilitas lain, workstation dengan
tampilan GUI dan client software
untuk administrasi sistem
GUI: Graphical user

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN
Dengan sistem berjaringan, orangorang yang berwenang, termasuk
penyewa ruang atau penghuni lain
dapat mengatur pencahayaan
melalui jaringan (network) atau web
browser

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN
Pengendalian pada sistem
pencahayaan dilakukan oleh
intelligent controller
Controller (pengendali) ini
didistribusikan ke seluruh fasilitas
dan mengatur relay panel
Controller dan server saling
terhubungkan dengan kabel ethernet

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN
RELAY PANEL
Relay panel biasa dipasang berdampingan
dengan panel circuit breaker / sekring
listrik
Relay panel mengendalikan
voltase/tegangan untuk beban
pencahayaan/lampu
Dapat diprogram melalui system controller
Pada bangunan berlantai, bisa terdapat
relay panel di setiap lantai untuk
mengendalikan lampu di lantai itu

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

OCCUPANCY
SENSOR
Occupancy sensor adalah sejenis
sensor gerak yang mendeteksi
kehadiran manusia dalam jarak
tertentu
Sensor ini tidak bekerja berdasarkan
jadwal
Dapat digunakan di WC, ruang alat,
ruang konferensi, ruang istirahat,
ruang loker dan lain-lain

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

OCCUPANCY
SENSOR
Relay atau unit kontrol sensor ini
diatur untuk menyalakan lampu jika
mendeteksi kehadiran orang, dan
mematikan lampu jika tidak
mendeteksi dalam waktu tertentu
Sensitivitas dari sensor juga dapat
diatur sesuai kebutuhan

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

OCCUPANCY
SENSOR
Secara umum terdapat
3 jenis occupancy
sensor:
1. Passive Infra Red
(PIR)
2. Active Ultrasound
3. Hybrid Technology
Sensor

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

OCCUPANCY
SENSOR
Ultrasonic / ultrasound sensor
mengeluarkan gelombang suara
frekuensi tinggi dan mendeteksi
gelombang pantulan yang kembali ke
alat/sensor tersebut
Sama dengan prinsip penginderaan
kelelawar
Adanya pergerakan di suatu area
menyebabkan perubahan frekuensi

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

OCCUPANCY
SENSOR
Alat-alat mekanik yang berat dan
menghasilkan getaran atau perubahan
aliran udara seperti sistem HVAC dapat
mengaktifkan sensor ultrasonic

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

OCCUPANCY
SENSOR
PIR Sensor mendeteksi radiasi, yaitu
energi panas yang dilepaskan oleh
tubuh
Disebut sensor pasif karena hanya
berfungsi menerima radiasi infra merah
dan tidak mengeluarkan radiasi apapun
PIR bekerja menggunakan lensa dan
harus dapat melihat sebuah area
PIR tidak boleh terhalang oleh partisi

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

OCCUPANCY
SENSOR
Jika terdapat objek yang menghalangi
pandangan, maka sensor PIR akan
menganggap ruangan kosong dan
mematikan lampu
Peletakan dari sensor PIR harus
direncanakan secara hati-hati untuk
mencegah peringatan palsu (false
alarm)
Lampu depan kendaraan dan pantulan

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

OCCUPANCY
SENSOR
Sensor PIR sebaiknya tidak diletakkan
di tempat yang langsung terkena udara
panas atau dingin dari ventilasi/ducting

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

OCCUPANCY
SENSOR
Hybrid techology sensor atau sensor
hibrida menggabungkan dua jenis
(Ultrasound dan PIR) dalam satu alat
Sering juga dipadukan dengan
teknologi pendeteksi suara atau bunyi
Sensor hibrida bekerja lebih efektif dan
sensivitas maksimum tanpa
menyebabkan false alarm

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

OCCUPANCY
SENSOR
Penempatan yang tepat adalah kunci
bekerjanya sensor secara optimal
Sensor dapat dipasang di dinding atau
di plafond
Penggunaan sensor ganda dapat
mendeteksi secara lebih akurat
terutama di tempat yang besar
maupun yang bentuknya tidak teratur

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

OCCUPANCY
SENSOR
Jika occupancy sensor rusak dapat
berakibat fatal, terutama pada area
tangga, atau tempat lain di mana
penerangan itu penting
Sensor ini paling baik digunakan pada
tempat di mana waktu penggunaan
tidak terjadwal/tidak dapat diprediksi

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN
DIMMER
Dimmer atau
peredup lampu
dapat diletakkan
di ruang tertentu
(misalnya ruang
presentasi) atau
di keseluruhan
gedung

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN
DIMMER
Dimming dapat diterapkan sebagai
strategi penghematan energi
Misalnya, lampu dapat diredupkan
jika pemakaian listrik melebihi
jumlah yang ditentukan
Keseluruhan lampu dalam bangunan
diredupkan agar tetap di bawah
standar maksimal, dan umumnya
tidak dirasakan oleh pengguna

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN
DIMMER
Contoh lainnya adalah untuk
mempertahankan tingkat kecerahan
lampu sekaligus menambah panjang
umur lampu

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

DAYLIGHT
HARVESTING
Berhubungan dengan penggunaan
photoelectric control
Sistem tersebut didesain untuk
memanfaatkan cahaya matahari
(daylight) untuk mengurangi
penggunaan pencahayaan buatan
Dapat diletakkan di kantor bagian
pinggir, atrium, koridor atau area lain
dengan pencahayaan alami

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

DAYLIGHT
HARVESTING
Sensor cahaya mendeteksi dan
mengukur cahaya alami, lalu mengatur
pencahayaan untuk mempertahankan
tingkat penerangan dalam ruang
Photoelectric control dapat dipadukan
dengan teknologi lain untuk
mengurangi sinar matahari berlebihan
atau panas yang diakibatkan
Misalnya window shades/blinds

PENGENDALIAN SISTEM
PENCAHAYAAN

DAYLIGHT
HARVESTING
Suatu kegiatan daylight harvesting
dilakukan bukan hanya untuk
menyediakan tingkat penerangan yang
cukup, namun tetap mencegah silau
dan panas

Anda mungkin juga menyukai