Anda di halaman 1dari 8

TUGAS 3 PETROGENESIS (GL3044)

Selasa, 3 Maret 2015


1. Hitung CIPW Norm sampel batuan no. 2-9 dan sebutkan mineral
normatif yang muncul yang disajika dalam bentuk tabel.
2. Dari kehadiran mineral normatifnya tersebut, apa yang bisa
dijelaskan berkaitan dengan magma pembentuk batuan tersebut.
3. Tentukan seri magma dari masing-masing sampel dengan
menggunakan diagram Total Alkalis Series (Na2O + K2O ) Vs. SiO2
(Diagram Le Bas et al., 1976).
4. Tentukan seri magma dari sampel yang termasuk dalam seri
magma alkaline dari pertanyaan No. 3 dengan diagram K2O vs
Na2O (Diagram dari Middlemost, 1975)
5. Tentukan seri magma dari sampel yang termasuk dalam seri
magma sub-alkaline dari pertanyaan No. 3 dengan diagram K2O vs
SiO2 (Diagram Peccerillo & Taylor, 1976)
6. Tentukan tectonic setting sampel 2 s/d 9 dengan mengunakan
spiderdiagrams dengan menormalisir setiap sampel no. 2-9
dengan sampel no. 1 (model mantel primitif menurut Sun and
McDonough (1989).

* Which of these REE is reported depends on the analytical technique used in the original publication.
Data sources
1. Model primitive mantle composition compiled by Sun and McDonough (1989) , used for normalizing. Major elements other than TiO 2 , K2O and P2O5 were not included in the
compilation.

Anda mungkin juga menyukai