Anda di halaman 1dari 13

LATIHAN 1

INPUT DATA
By
M. Firdaus, ST, MT

www.dauspoli.co.cc
Permasalahan
• Fondasi berbentuk lingkaran
• Diameter 2.0 meter
• Berada di atas tanah pasir dengan ketebalan
4.0 meter
• Dibawah tanah pasir adalah batuan keras
• Tentukan berapa displacement dan tegangan
yang terjadi pada tanah akibat pembebanan di
atas fondasi
Gambar Fondasi telapak di atas tanah pasir

• Karena simetris, maka cukup dimodelkan setengahnya


• Pondasi yang kaku dan keras dimodelkan dengan penurunan
seragam
Input data Plaxis
• Masuk input program kemudian dialog box
create/open pilih new project kemudian klik
OK.
• General Setting
Setelah klik OK, muncul dialog box general setting. Klik
project, didalamnya mencakup penamaan file, diskripsi
masalah, tipe analisis, model elemen.

- Pilih model axisymmetry ( fondasi bentuk lingkaran)


- Elemen pilih 15 node
- axceleration box default, arah percepatan -90⁰
Pindahkan kursor ke Dimensions, setting luas area
penggambaran dan satuan

- Tentukan satuan pada box units yaitu :


m→panjang,kN→Gaya,day→hari
- Luas area penggambaran,
kiri/left:0.00,kanan/right:5.00,bawah/bottom:0.00,atas/up:4.
00
• Geometri countour
setelah layar penggambaran muncul, kita lakukan input objek.
Langkahnya yaitu :
- klik ikon ini untuk gambarkan lapisan tanah, setelah
muncul cursor berbentuk pensil klik titik pada (0;0) lalu klik titik
(5;0) lalu titik (5;4) dan kembali ke titik (0;0) apabila terjadi
kesalahan dapat dilakukan undo dengan menekan ctrl+Z
• Boundary condition (syarat batas)
syarat batas kondisi pada contoh ini dilakukan sbb:
- klik ikon standart fixities,artinya pada bagian dasar
struktur tanah pasir diberikan tumpuan jepit dan pada arah
vertikal berupa rol (Ux =0 & Uy =bebas).
setelah standart fixities di klik maka akan muncul dua garis
pararel untuk rol dan empat garis silang untuk jepit
- Klik prescribed displacement (untuk input besar
displacement)
- klik titik (0;4) dan geser ke titik (1;4) setelah itu klik kanan
untuk berhenti
- titik baru (point 4) ada,besarnya penurunan 1 unit yang di
atur pada saat calculation.
• Material data set
tabel data material dari tanah pasir sbb:
No Parameter Simbol Nilai Satuan
1. Model material - Mohr-coloumb -
2. Tipe material - Drained -
3. Berat volume kering γdry 17.0 kN/m3
4. Berat volume basah γwet 20.0 kN/m3
5. Permeabilitas tanah k 1.0 m/hari
6. Modulus young’s Eref 13000 kN/m2
7. Angka poisson v 0.3 -
8. Kohesifitas cref 1.0 kN/m2
9. Sudut gesek Ø 31.0 ⁰
10 Sudut dilatasi Ψ 0.0 ⁰
.
Untuk memasukkan data material tanah, langkahnya :
- Klik ikon material set, pilih soil & interface

- Klik new,akan muncul jendela baru terdiri 3 tabsheet


yaitu : general, parameter, & interface
- Tabsheet general isikan nama lapisan”Tanah pasir”,di isi sesuai
data tanah dalam tabel di atas, lalu klik next

- Tabsheet berikutnya yaitu parameter dan interface di isi sesuai


data
- Klik OK maka akan nampak simbol material pada
jendela, masukkan material pada lapisan tanah
dengan drag dari material set kemudian lepaskan
sampai pada area gambar yang dimaksud
• Mesh Generation
setelah input data semua komplit dimasukkan
kemudian bisa dilakukan meshing,yaitu membagi
elemen. Caranya :
- klik ikon generate mesh
- jendela baru muncul, klik update

- meshing dapat diperhalus untuk hasil yang lebih


optimal

Anda mungkin juga menyukai